TAP top app download banner
theAsianparent Indonesia Logo
theAsianparent Indonesia Logo
kemendikbud logo
Panduan Produk
Keranjang
Masuk
  • Kehamilan
    • Kalkulator perkiraan kelahiran
    • Tips Kehamilan
    • Trimester Pertama
    • Trimester Kedua
    • Trimester Ketiga
    • Melahirkan
    • Menyusui
    • Kehilangan bayi
    • Project Sidekicks
  • Anak
    • Bayi Baru Lahir
    • Bayi
    • Balita
    • Prasekolah
    • Anak
    • Praremaja & Remaja
  • Perkembangan Otak
  • Cari nama bayi
  • Rangkaian Edukasi
    • Pengasuhan Anak
    • Edukasi Prasekolah
    • Edukasi Sekolah Dasar
    • Edukasi Remaja
  • TAPpedia
  • TAP Rekomendasi
  • Parenting
    • Keluarga
    • Doa Islami
    • Pernikahan
    • Seks
    • Berita Terkini
  • Kesehatan
    • COVID-19
    • Info Sehat
    • Penyakit
    • Vaksinasi
    • Kebugaran
  • Gaya Hidup
    • Korea Update
    • Hiburan
    • Travel
    • Fashion
    • Kebudayaan
    • Kecantikan
    • Keuangan
  • Nutrisi
    • Resep
    • Makanan & Minuman
    • Sarapan Bergizi
  • Ayah manTAP!
    • Kesehatan Ayah
    • Kehidupan Ayah
    • Aktivitas Ayah
    • Hobi
  • VIP
  • Event

Batas Asupan Gula Setiap Hari bagi Ibu Hamil untuk Cegah Diabetes

Bacaan 4 menit
Batas Asupan Gula Setiap Hari bagi Ibu Hamil untuk Cegah Diabetes

Dengan mengetahui berapa takaran konsumsi gula per hari, hal ini dapat mencegah ibu hamil terhindari dari penyakit diabetes.

Berapa takaran konsumsi gula per hari yang sehat untuk ibu hamil?

Mengetahui takaran konsumsi gula per hari sangatlah penting untuk kesehatan tubuh agar terhindar dari ancaman penyakit.

Apabila tubuh mendapat asupan gula berlebih, hal itu bisa meningkatkan risiko terkena penyakit diabetes. Ini termasuk pada ibu hamil.

Artikel terkait: Ingin Hamil Tapi Diabetes? Ini Saran Dokter yang Wajib Diperhatikan

“Tingginya asupan gula setiap hari di makanan dan minuman berpotensi meningkatkan risiko diabetes, khususnya tipe 2. Selain karena faktor genetik, diabtes tipe 2 juga bisa dipengaruhi oleh faktor gaya hidup, pola makan tidak sehat dan kurang olahraga,” jelas dr. Bhanu, Sp.PD, B.Med.Sc.

Takaran Konsumsi Gula per Hari untuk Ibu hamil

takaran konsumsi gula per hari

Menyesuaikan takaran konsumsi gula per hari juga berlaku untuk ibu hamil.

Berdasarkan Peraturan Menteri Kesehatan (Permenkes) tahun 2013, batas konsumsi gula setiap hari yaitu 50 gram gula atau sebanding dengan 4 sendok makan gula.

Sementara itu, menurut World Health Organization (WHO) tahun 2015, agar mendapat manfaat lebih, sebaiknya konsumsi gula sebatas 25 gram atau 2 sendok makan setiap hari.

Jika konsumsi gula Anda lebih dari batasan itu, hati-hati saja penyakit akan datang kemudian hari.

“Kalau 4 sendok itu secara umum semua, yang paling baik jika diatur berdasarkan berat badan. Kalau untuk ibu hamil, kita harus ada peningkatan berat badan yang sehat, termasuk pertumbuhan untuk bayinya,” ujar Bhanu saat diwawancarai usai acara Press Launch Web Series JANJI bersama Tropicana Slim.

Artikel terkait: Mengenal Diabetes Gestasional pada Ibu Hamil

Faktor Pemicu Diabetes Gestasional: Berlebihan Makan Manis

takaran konsumsi gula per hari

Apabila ibu hamil mengonsumsi gula secara berlebih juga bisa berisiko diabetes, atau disebut diabetes gestasional untuk ibu hamil.

Terlebih apabila di dalam tubuh ibu hamil sudah memiliki faktor risiko sebelumnya.

“Kalau saya bilang itu diabetes dalam kehamilan, tapi kenapa dia baru terkena diabetes saat hamil? Karena, saat hamil, sering ada anggapan jika ibu hamil itu makan untuk dua orang, makanya porsi makan dia akan lebih banyak, membuat beban metaboliknya tinggi, jadi dia terkena diabetes pada saat itu,” kata Bhanu.

Walau demikian, saat bayi sudah lahir, nyatanya beberapa ibu akan mengalami tingkat gula yang normal, meskipun tidak semua.

Sementara, jika tingkat gula tidak menurun, hal itu bisa menjadi tanda jika ibu hamil tersebut sudah terkena diabetes gestasional.

“Tapi kalau engga, kita bilang diabetes dalam kehamilan atau sekarang sedang dikatakan dengan istilah prediabetes. Hanya memang, tentunya suatu hari dia akan kena penyakit itu,” imbuh Bhanu yang ditemui di kawasan Menteng, Jakarta Pusat.

Artikel terkait: 5 Langkah Menurunkan Gula Darah Ibu Hamil Lewat Pola Makan dan Gaya Hidup

Bahaya Jika Mengalami Diabetes Saat Hamil

Batas Asupan Gula Setiap Hari bagi Ibu Hamil untuk Cegah Diabetes

Ketika Bunfa hamil, sel-sel tubuh memang menjadi sedikit lebih tahan terhadap insulin.

Hal ini meningkatkan jumlah gula dalam darah, yang membantu menyediakan lebih banyak nutrisi untuk janin.

Namun, jika kadar glukosa menjadi terlalu tinggi, itu dapat menyebabkan masalah bagi janin.

Jika Bunda mengalami diabetes selama kehamialan, Bunda berisiko lebih besar untuk:

  • Mengalami tekanan darah tinggi dan preeklampsia
  • Alami kelahiran prematur
  • Mengalami kelahiran mati
  • Melahirkan caesar
  • Distosia bahu

Jika Bunda mengalami diabetes selama kehamialan, Bunda juga berisiko lebih besar untuk melahirkan bayi yang memiliki:

  • Masalah pernapasan
  • Penyakit kuning
  • Kadar glukosa rendah
  • Obesitas sejak masih kecil
  • Risiko terkena diabetes di kemudian hari

Artikel terkait: Sebabkan Bayi Lahir Mati atau Stillbirth, Ini 5 Infeksi Kehamilan yang Perlu Diwaspadai

Tips Mencegah Diabetes saat Hamil

Soda Bikin Susah Hamil

Untuk Bunda yang tidak ingin terkena diabetes, maka dari itu mulai dari sekarang harus bisa mengontrol takaran konsumsi gula per hari.

Cerita mitra kami
6 Cara Meredakan Mual saat Hamil yang Bisa Dicoba Ibu di Rumah
6 Cara Meredakan Mual saat Hamil yang Bisa Dicoba Ibu di Rumah
Skincare Aman untuk Ibu Hamil, Pastikan Tidak Mengandung 4 Bahan Berbahaya Ini!
Skincare Aman untuk Ibu Hamil, Pastikan Tidak Mengandung 4 Bahan Berbahaya Ini!
Ini Skin Care Aman untuk Ibu Hamil, Kulit Wajah Tetap Sehat
Ini Skin Care Aman untuk Ibu Hamil, Kulit Wajah Tetap Sehat
Berikut 4 Mitos Ibu Hamil Seputar Jenis Kelamin Bayi, Mana yang Benar ya?
Berikut 4 Mitos Ibu Hamil Seputar Jenis Kelamin Bayi, Mana yang Benar ya?

Waspada juga jika ibu hamil terkena diabetes, karena ini akan membuat anak memiliki risiko diabetes karena faktor genetik.

Bunda juga harus rutin mengunjungi dokter kandungan selama kehamilan, untuk memastikan keadaan Bunda dan janin baik-baik saja.

Selama pemeriksaan, dokter mungkin akan melakukan pemeriksaan USG untuk melihat perkembangan janin.

Dokter juga mungkin akan memeriksa beberapa tanda awal diabetes gestasional, dan akan menyarankan cara untuk mencegahnya.

Saat usia kehamilan 24-28 minggu, Bunda juga baiknya menjalani pemeriksaan diabetes gestasional.

Jika hasilnya positif diabetes gestasional, dokter akan memberi tahu cara mengatasinya.

Yuk, jaga asupan gula Anda mulai dari sekarang, Bun!

***

Baca juga:

Pengalaman Menjalani Kehamilan dengan Diabetes Gestasional

Gula Berlebih Saat Hamil Dapat Tingkatkan Risiko Asma pada Bayi

Parenting bikin pusing? Yuk tanya langsung dan dapatkan jawabannya dari sesama Parents dan juga expert di app theAsianparent! Tersedia di iOS dan Android.

ddc-calendar
Bersiaplah untuk kelahiran bayi dengan menambahkan HPL Anda
ATAU
Hitung tanggal HPL
img
Penulis

Finna Prima Handayani

Diedit oleh:

Fitriyani

  • Halaman Depan
  • /
  • Tips Kehamilan
  • /
  • Batas Asupan Gula Setiap Hari bagi Ibu Hamil untuk Cegah Diabetes
Bagikan:
  • Cara Menghitung Masa Subur dan Tandanya, Bantu Melancarkan Program Hamil

    Cara Menghitung Masa Subur dan Tandanya, Bantu Melancarkan Program Hamil

  • Apakah Keputihan Tanda Hamil? Ini Bedanya dengan Menjelang Haid

    Apakah Keputihan Tanda Hamil? Ini Bedanya dengan Menjelang Haid

  • 6 Perbedaan Keputihan Tanda Hamil dengan Sebelum Haid, Jangan Keliru!

    6 Perbedaan Keputihan Tanda Hamil dengan Sebelum Haid, Jangan Keliru!

  • Cara Menghitung Masa Subur dan Tandanya, Bantu Melancarkan Program Hamil

    Cara Menghitung Masa Subur dan Tandanya, Bantu Melancarkan Program Hamil

  • Apakah Keputihan Tanda Hamil? Ini Bedanya dengan Menjelang Haid

    Apakah Keputihan Tanda Hamil? Ini Bedanya dengan Menjelang Haid

  • 6 Perbedaan Keputihan Tanda Hamil dengan Sebelum Haid, Jangan Keliru!

    6 Perbedaan Keputihan Tanda Hamil dengan Sebelum Haid, Jangan Keliru!

Daftarkan email Anda sekarang untuk tahu apa kata para ahli di artikel kami!
  • Kehamilan
  • Tumbuh Kembang
  • Parenting
  • Kesehatan
  • Gaya Hidup
  • Home
  • TAP Komuniti
  • Beriklan Dengan Kami
  • Hubungi Kami
  • Jadilah Kontributor Kami
  • Tag Kesehatan


  • Singapore flag Singapore
  • Thailand flag Thailand
  • Indonesia flag Indonesia
  • Philippines flag Philippines
  • Malaysia flag Malaysia
  • Vietnam flag Vietnam
© Copyright theAsianparent 2026. All rights reserved
Tentang Kami|Tim Kami|Kebijakan Privasi|Syarat dan Ketentuan |Peta situs
  • Fitur
  • Artikel
  • Beranda
  • Jajak

Kami menggunakan cookie agar Anda mendapatkan pengalaman terbaik. Pelajari LagiOke, Mengerti

Kami menggunakan cookie agar Anda mendapatkan pengalaman terbaik. Pelajari LagiOke, Mengerti