X
theAsianparent Indonesia Logo
theAsianparent Indonesia Logo
kemendikbud logo
Panduan ProdukMasuk
  • Kehamilan
    • Kalkulator perkiraan kelahiran
    • Tips Kehamilan
    • Trimester Pertama
    • Trimester Kedua
    • Trimester Ketiga
    • Melahirkan
    • Menyusui
    • Kehilangan bayi
    • Project Sidekicks
  • Artikel Premium
  • Breastfeeding Week 2023
  • Cari nama bayi
  • Perawatan Ibu dan Bayi
  • Kulit Bayi
  • Rangkaian Edukasi
    • Pengasuhan Anak
    • Edukasi Prasekolah
    • Edukasi Sekolah Dasar
    • Edukasi Remaja
  • TAPpedia
  • TAP Rekomendasi
  • Anak
    • Bayi Baru Lahir
    • Bayi
    • Balita
    • Prasekolah
    • Anak
    • Praremaja & Remaja
  • Parenting
    • Keluarga
    • Pernikahan
    • Seks
    • Berita Terkini
  • Kesehatan
    • COVID-19
    • Info Sehat
    • Penyakit
    • Vaksinasi
    • Kebugaran
  • Gaya Hidup
    • Korea Update
    • Hiburan
    • Travel
    • Fashion
    • Kebudayaan
    • Kecantikan
    • Keuangan
    • Marvelous Asian Mums Special 2021
  • Nutrisi
    • Resep
    • Makanan & Minuman
    • Sarapan Bergizi
  • Videos
    • Kata Pakar Parenting
    • Plesiran Ramah Anak
    • Pilihan Parents
    • Kisah Keluarga
    • Kesehatan
    • Kehamilan
    • Event
    • Tumbuh Kembang
  • Belanja
  • Ayah manTAP!
    • Kesehatan Ayah
    • Kehidupan Ayah
    • Aktivitas Ayah
    • Hobi
  • VIP
  • Awards
    • TAP x Tokopedia Awards 2023

Gusi bengkak saat hamil, kenali risiko dan cara mengatasinya berikut ini!

Bacaan 3 menit

Gusi bengkak saat hamil merupakan salah satu kondisi yang sering dikeluhkan. Kondisi radang gusi ini disebut dengan gingivitis, yang disebabkan oleh perubahan hormon, hingga membuat aliran darah ke jaringan gusi meningkat dan gusi jadi lebih sensitif hingga bengkak.

Perubahan hormon yang terjadi juga membuat gigi Bunda lebih mudah untuk menumpuk plak, akibatnya rentang mengalami radang gusi. Tingkat keparahan gusi bengkak saat hamil biasanya meningkat saat memasuki trimester kedua.

Umumnya, para ibu hamil merasa tidak nyaman ketika mengalami gusi bengkak. Pasalnya, darah bisa tiba-tiba muncul karena gusi yang sangat sensitif, bahkan saat menggosok gigi dan kumur-kumur pun, gusi bisa saja berdarah.

Artikel Terkait: 18 Keluhan yang sering terjadi selama kehamilan dan cara mengatasinya

Mengatasi gusi bengkak saat hamil

gusi bengkak saat hamil

Ketika Bunda mengalami gusi bengkak, melakukan perawatan gigi yang baik selama kehamilan adalah langkah yang tepat. Misalnya, harus menyikat gigi setidaknya 2 kali sehari dan bersihkan gigi menggunakan benang khusus gigi.

Saat menggosok gigi, Bunda bisa gunakan sikat gigi yang lembut, karena dapat mengurangi iritasi pada gusi. Tak luput, lakukan pembersihan gigi dan mulut yang rutin pada dokter atau tenaga medis, serta konsultasikan dengan dokter gigi mengenai permasalahan gigi yang terjadi.

Apabila gingivitis ini dibiarkan begitu saja dan tidak dikonsultasikan dengan dokter, maka bisa menimbulkan risiko lebih serius yang disebut periodontitis. Ibu hamil yang mengalami periodontitis kemungkinan besar akan mengalami kelahiran prematur.

Artikel terkait: Ketahui 20 Keluhan Ibu Hamil dan Solusinya

Cara alami untuk mencegah gusi bengkak saat hamil

Gusi bengkak saat hamil, kenali risiko dan cara mengatasinya berikut ini!

Dilansir dari laman American Pregnancy Association, berikut adalah beberapa hal yang dapat Bunda lakukan untuk menghadapi gusi yang bengkak dan kondisi mulut yang lebih sehat. Perhatikan baik-baik, ya, Bun.

  1. Lakukan setidaknya satu pemeriksaan oral dengan dokter gigi selama waktu kehamilan.
  2. Bersihkan mulut dengan cara kumur-kumur menggunakan air garam hangat setiap hari atau berkala. Perbandingan air dengan garam yaitu, 1 sendok teh garam : 1 gelas air.
  3. Sikat gigi dua kali sehari. Terutama setelah mengalami morning sickness.
  4. Penuhi asupan nutrisi yang baik. Misalnya, konsumsi buah yang mengandung vitamin C, karena buah ini bisa membantu Bunda untuk melawan radang gusi.

Gusi bengkak saat hamil, kenali risiko dan cara mengatasinya berikut ini!

Artikel terkait: Kram Kaki saat Hamil, Bagaimana Mencegah dan Mengatasinya?

Kondisi gusi bengkak akan kembali normal setelah Bunda melahirkan, begitu juga dengan perdarahan dan sensitivitas pada gusi akan berkurang. Akan tetapi, apabila gusi bengkak dan iritasi semakin buruk selama hamil atau berlanjut setelah melahirkan, Bunda disarankan untuk langsung periksakan kondisi tersebut pada dokter.

Maka dari itu, perhatikan terus kondisi Bunda, ya, terutama ketika hamil. Jangan lupa untuk berkonsultasi pada dokter jika Bunda mengalami keluhan tertentu.

Referensi : American Pregnancy Association dan The Mighty Mouth

Baca juga artikel menarik lainnya:

6 Keluhan yang Kerap Dirasakan Ibu Hamil 2 Bulan, Bunda Mengalaminya Juga?

9 Keluhan Tersering Kala Hamil 3 Bulan, Bunda Pernah Merasakannya?

7 Keluhan Ibu Hamil Saat Kandungan 4 Bulan dan Tips Mengatasinya

10 Keluhan Ibu Hamil 5 Bulan yang Sering Terjadi, Bunda Mengalaminya?

9 Keluhan yang Kerap Muncul dan Dialami Ibu Hamil 6 Bulan

12 Keluhan Kehamilan 7 Bulan yang Sering Dialami Beserta Cara Mengatasinya

6 Keluhan yang Kerap Dirasakan Ibu Hamil 8 Bulan Beserta Cara Mengatasinya

6 Keluhan Ibu Hamil Saat Usia Kandungan 9 Bulan dan Tips Mengatasinya

Cerita mitra kami
Hindari 6 Hal Ini untuk Mencegah Bayi Lahir Cacat, Bumil Wajib Tahu!
Hindari 6 Hal Ini untuk Mencegah Bayi Lahir Cacat, Bumil Wajib Tahu!
Berikut 4 Mitos Ibu Hamil Seputar Jenis Kelamin Bayi, Mana yang Benar ya?
Berikut 4 Mitos Ibu Hamil Seputar Jenis Kelamin Bayi, Mana yang Benar ya?
6 Ide Kado untuk Ibu Hamil yang Bermanfaat, Bunda Pasti Suka!
6 Ide Kado untuk Ibu Hamil yang Bermanfaat, Bunda Pasti Suka!
Ini Perbedaan Stretch Mark Putih & Merah, Cek di Sini Yuk!
Ini Perbedaan Stretch Mark Putih & Merah, Cek di Sini Yuk!

Parenting bikin pusing? Yuk tanya langsung dan dapatkan jawabannya dari sesama Parents dan juga expert di app theAsianparent! Tersedia di iOS dan Android.

ddc-calendar
Bersiaplah untuk kelahiran bayi dengan menambahkan HPL Anda
ATAU
Hitung tanggal HPL
img
Penulis

Finna Prima Handayani

Diedit oleh:

Fitriyani

  • Halaman Depan
  • /
  • Tips Kehamilan
  • /
  • Gusi bengkak saat hamil, kenali risiko dan cara mengatasinya berikut ini!
Bagikan:
  • Sering Mengalami Gusi Bengkak? Ini Penyebab dan Cara Mengobatinya, Parents!

    Sering Mengalami Gusi Bengkak? Ini Penyebab dan Cara Mengobatinya, Parents!

  • Mata bengkak saat hamil mengganggu aktivitas? Kenali penyebab dan cara mencegahnya

    Mata bengkak saat hamil mengganggu aktivitas? Kenali penyebab dan cara mencegahnya

  • 8 Pompa ASI Elektrik Terbaik 2023, Berkualitas dan Praktis untuk Bunda Sibuk

    8 Pompa ASI Elektrik Terbaik 2023, Berkualitas dan Praktis untuk Bunda Sibuk

  • 10 Artis yang Tak Malu Gendong Anaknya dengan Kain Jarik

    10 Artis yang Tak Malu Gendong Anaknya dengan Kain Jarik

  • Sering Mengalami Gusi Bengkak? Ini Penyebab dan Cara Mengobatinya, Parents!

    Sering Mengalami Gusi Bengkak? Ini Penyebab dan Cara Mengobatinya, Parents!

  • Mata bengkak saat hamil mengganggu aktivitas? Kenali penyebab dan cara mencegahnya

    Mata bengkak saat hamil mengganggu aktivitas? Kenali penyebab dan cara mencegahnya

  • 8 Pompa ASI Elektrik Terbaik 2023, Berkualitas dan Praktis untuk Bunda Sibuk

    8 Pompa ASI Elektrik Terbaik 2023, Berkualitas dan Praktis untuk Bunda Sibuk

  • 10 Artis yang Tak Malu Gendong Anaknya dengan Kain Jarik

    10 Artis yang Tak Malu Gendong Anaknya dengan Kain Jarik

Daftarkan email Anda sekarang untuk tahu apa kata para ahli di artikel kami!
  • Kehamilan
    • Tips Kehamilan
    • Trimester Pertama
    • Trimester Kedua
    • Trimester Ketiga
    • Melahirkan
    • Menyusui
  • Tumbuh Kembang
    • Bayi Baru Lahir
    • Bayi
    • Balita
    • Prasekolah
    • Praremaja
    • Usia Sekolah
  • Parenting
    • Pernikahan
    • Berita Terkini
    • Seks
    • Keluarga
  • Kesehatan
    • Penyakit
    • Info Sehat
    • Vaksinasi
    • Kebugaran
  • Gaya Hidup
    • Keuangan
    • Travel
    • Fashion
    • Hiburan
    • Kecantikan
    • Kebudayaan
  • Lainnya
    • TAP Komuniti
    • Beriklan Dengan Kami
    • Hubungi Kami
    • Jadilah Kontributor Kami
    • Tag Kesehatan


  • Singapore flag Singapore
  • Thailand flag Thailand
  • Indonesia flag Indonesia
  • Philippines flag Philippines
  • Malaysia flag Malaysia
  • Sri-Lanka flag Sri Lanka
  • India flag India
  • Vietnam flag Vietnam
  • Australia flag Australia
  • Japan flag Japan
  • Nigeria flag Nigeria
  • Kenya flag Kenya
© Copyright theAsianparent 2023. All rights reserved
Tentang Kami|Tim Kami|Kebijakan Privasi|Syarat dan Ketentuan |Peta situs
  • Fitur
  • Artikel
  • Beranda
  • Jajak

Kami menggunakan cookie agar Anda mendapatkan pengalaman terbaik. Pelajari LagiOke, Mengerti

Kami menggunakan cookie agar Anda mendapatkan pengalaman terbaik. Pelajari LagiOke, Mengerti

theAsianparent heart icon
Kami ingin mengirimkan Anda informasi terbaru seputar kehamilan.