X
theAsianparent Indonesia Logo
theAsianparent Indonesia Logo
kemendikbud logo
Panduan ProdukMasuk
  • Kehamilan
    • Kalkulator perkiraan kelahiran
    • Tips Kehamilan
    • Trimester Pertama
    • Trimester Kedua
    • Trimester Ketiga
    • Melahirkan
    • Menyusui
    • Kehilangan bayi
    • Project Sidekicks
  • Artikel Premium
  • Breastfeeding Week 2023
  • Cari nama bayi
  • Perawatan Ibu dan Bayi
  • Kulit Bayi
  • Rangkaian Edukasi
    • Pengasuhan Anak
    • Edukasi Prasekolah
    • Edukasi Sekolah Dasar
    • Edukasi Remaja
  • TAPpedia
  • TAP Rekomendasi
  • Anak
    • Bayi Baru Lahir
    • Bayi
    • Balita
    • Prasekolah
    • Anak
    • Praremaja & Remaja
  • Parenting
    • Keluarga
    • Pernikahan
    • Seks
    • Berita Terkini
  • Kesehatan
    • COVID-19
    • Info Sehat
    • Penyakit
    • Vaksinasi
    • Kebugaran
  • Gaya Hidup
    • Korea Update
    • Hiburan
    • Travel
    • Fashion
    • Kebudayaan
    • Kecantikan
    • Keuangan
    • Marvelous Asian Mums Special 2021
  • Nutrisi
    • Resep
    • Makanan & Minuman
    • Sarapan Bergizi
  • Belanja
  • Ayah manTAP!
    • Kesehatan Ayah
    • Kehidupan Ayah
    • Aktivitas Ayah
    • Hobi
  • VIP
  • Awards
    • TAP x Tokopedia Awards 2023

Amankah Minum Ibuprofen untuk Ibu Menyusui? Simak Penjelasan Ini!

Bacaan 4 menit

Mengalami kondisi seperti tidak enak badan dan rasa tidak nyaman lainnya merupakan hal yang kerap dialami Bunda setelah melahirkan. Secara umum, salah satu cara untuk menghilangkan gejala tersebut biasanya dengan mengonsumsi obat pereda nyeri seperti ibuprofen. Namun, amankah ibuprofen dikonsumsi untuk ibu menyusui?

Artikel terkait: Bahayakah jika ASI Masuk ke Hidung Bayi? Begini Penjelasannya

Penggunaan Ibuprofen untuk Mengatasi Masalah Kesehatan Ibu Menyusui

ibuprofen untuk ibu menyusui

Ibuprofen merupakan golongan obat antiinflamasi nonstreroid atau OAINS. Secara umum, obat ini digunakan untuk meredakan nyeri dan peradangan seperti sakit gigi, nyeri haid, dan radang sendi. Selain mengatasi rasa nyeri dan peradangan, ibuprofen juga umum digunakan sebagai obat penurun panas atau obat demam. 

Bagi ibu hamil trimester ketiga atau menjelang persalinan dan bagi ibu menyusui, ibuprofen termasuk ke dalam obat kategori D. Artinya, ada bukti positif mengenai risiko terhadap janin tapi besarnya manfaat yang diperoleh mungkin lebih besar dari risikonya. 

Pada ibu menyusui sendiri, ibuprofen bisa diserap pada ASI saat dikonsumsi. Ini juga dapat ditransfer kepada bayi melalui proses menyusui, tetapi risikonya terbilang sangat kecil. 

Artikel terkait: 5 Tantangan yang Kerap Dialami Saat Proses Menyusui, Apa Saja?

ibuprofen untuk ibu menyusui

Ibuprofen sebenarnya aman dikonsumsi untuk ibu menyusui, Bun. Namun, penggunaannya tetap dianjurkan berdasarkan resep dokter. Serta, Bunda juga perlu memperhatikan dosis penggunaannya agar tidak melebihi batas maksimum. 

Sementara itu, bagi ibu menyusui yang tidak memiliki riwayat kesehatan tertentu, mengonsumsi ibuprofen terbilang aman. Namun, apabila Bunda memiliki riwayat penyakit seperti asma dan sakit maag, sebaiknya hindari terlebih dahulu mengonsumsi obat ini.

Pasalnya, bila Bunda memiliki penyakit asma dan minum obat ini ketika menyusui, hal tersebut bisa menyebabkan terjadinya bronkospasme. Ini merupakan kondisi ketika saluran dan otot-otot yang melapisi bronkus pada paru-paru mengalami penyempitan dan menegang. 

Oleh karena itu, apabila Bunda mengalami kondisi kesehatan tertentu, sangat dianjurkan untuk selalu berkonsultasi terlebih dahulu dengan dokter saat hendak mengonsumsi obat-obatan tertentu seperti ibuprofen. 

Tips Aman Mengonsumsi Ibuprofen untuk Ibu Menyusui

Amankah Minum Ibuprofen untuk Ibu Menyusui? Simak Penjelasan Ini!

Ada yang beberapa hal yang perlu busui perhatikan agar mengonsumi obat ini tetap aman bagi Anda dan bayi. Berikut merupakan tips aman mengonsumsi ibuprofen selama masa menyusui:

  • Konsumsi ibuprofen hanya jika Anda benar-benar membutuhkannya. Perhatikan juga dosis yang diminum agar tidak melebihi dosis harian.
  • Agar lebih aman, konsultasi terlebih dahulu dengan dokter ketika hendak mengonsumsi obat ini. Bunda tidak disarankan mengonsumsi obat ibuprofen yang dijual bebas kecuali penggunaannya memang mendesak.
  • Jika gejalanya ringan, tidak ada salahnya juga mempertimbangkan opsi lain untuk mengatasi masalah kesehatan Anda dengan alternatif lain. Misalnya, dengan melakukan kompres ketika demam, istirahat yang cukup, mengonsumsi air putih secara rutin agar tubuh terhidrasi dengan baik, dan sebagainya. 
  • Ketika kondisi sudah lebih baik setelah mengonsumsi ibuprofen dengan hanya beberapa dosis kecil, Bunda bisa mulai hentikan konsumsinya. 
  • Hindari mengonsumsi ibuprofen lebih dari 10 hari selama menyusui. Kecuali, jika obat tersebut memang diresepkan oleh dokter untuk mengatasi kondisi medis tertentu.
  • Jangan mengonsumsi ibuprofen jika sedang mengonsumsi obat-obatan lain seperti paracetamol. Kedua jenis obat ini memiliki efek samping sama dengan ibuprofen sehingga tidak dianjurkan dikonsumsi secara bersamaan. 

Efek Samping Ibuprofen yang Perlu Diwaspadai

Amankah Minum Ibuprofen untuk Ibu Menyusui? Simak Penjelasan Ini!

Efek samping ibuprofen sebenarnya serupa dengan obat-obatan lain, dapat menimbulkan gejala yang ringan ataupun berat. Adapun efek samping ringan biasanya berupa mual, pusing, atau mengantuk dan lemas. Gejala yang lebih parah berupa mual, muntah, diare, dan sembelit juga kerap terjadi.

Di samping itu, jika Anda mengalami gejala berat seperti sesak napas, mata menguning, urine menjadi berwarna gelap, nyeri dada, atau kejang, segera hubungi dokter atau pergi ke rumah sakit terdekat untuk diperiksa lebih lanjut dan kondisi bisa ditanganin secara cepat. 

Artikel terkait: Menyusui di Masa Pandemi COVID-19 Kian Menantang, Ini Aturannya

Itulah ulasan mengenai penggunaan obat ibuprofen untuk ibu menyusui. Perlu dicatat, meski obat ini aman dikonsumsi selama menyusui, tetapi bukan berarti ibuprofen juga aman dikonsumsi selama masa kehamilan, ya, Bun. Pasalnya, mengonsumsi obat-obatan selama hamil cenderung lebih berisiko menimbulkan komplikasi selama kehamilan.

Jika Parents ingin berdiskusi seputar pola asuh, keluarga, dan kesehatan serta mau mengikuti kelas parenting gratis tiap minggu bisa langsung bergabung di komunitas Telegram theAsianparent.

Baca juga:

Bayi Tertidur Saat Menyusu, Perlukah Dibangunkan atau Tidak?

10 Minuman Pelancar ASI yang Baik Dikonsumsi Ibu Menyusui

11 Makanan Ini Bantu Memperbanyak ASI, Produksi Jadi Meningkat!

Cerita mitra kami
Tips Bebas Stres untuk Bunda Menyusui
Tips Bebas Stres untuk Bunda Menyusui
5 Cara Agar Anak Lahap Makan Saat Mulai MPASI
5 Cara Agar Anak Lahap Makan Saat Mulai MPASI
Ketahui Makanan yang Harus Dihindari Ibu Menyusui dan Menu Sehat untuk Tingkatkan Kualitas ASI
Ketahui Makanan yang Harus Dihindari Ibu Menyusui dan Menu Sehat untuk Tingkatkan Kualitas ASI
Breast Pump 101: Cara Memilih Pompa Elektrik Vs Pompa Manual untuk Bunda Menyusui
Breast Pump 101: Cara Memilih Pompa Elektrik Vs Pompa Manual untuk Bunda Menyusui

Parenting bikin pusing? Yuk tanya langsung dan dapatkan jawabannya dari sesama Parents dan juga expert di app theAsianparent! Tersedia di iOS dan Android.

img
Penulis

Shafa Nurnafisa

Diedit oleh:

Finna Prima Handayani

Diulas oleh:

dr.Gita Permatasari

  • Halaman Depan
  • /
  • Menyusui
  • /
  • Amankah Minum Ibuprofen untuk Ibu Menyusui? Simak Penjelasan Ini!
Bagikan:
  • 7 Manfaat Nasi Merah untuk Ibu Menyusui, Sumber Energi Bernutrisi

    7 Manfaat Nasi Merah untuk Ibu Menyusui, Sumber Energi Bernutrisi

  • 6 Manfaat Buncis untuk Ibu Menyusui, Kaya Serat dan Zat Besi

    6 Manfaat Buncis untuk Ibu Menyusui, Kaya Serat dan Zat Besi

  • 9 Manfaat Buah Kolang Kaling untuk Ibu Menyusui

    9 Manfaat Buah Kolang Kaling untuk Ibu Menyusui

  • 7 Manfaat Nasi Merah untuk Ibu Menyusui, Sumber Energi Bernutrisi

    7 Manfaat Nasi Merah untuk Ibu Menyusui, Sumber Energi Bernutrisi

  • 6 Manfaat Buncis untuk Ibu Menyusui, Kaya Serat dan Zat Besi

    6 Manfaat Buncis untuk Ibu Menyusui, Kaya Serat dan Zat Besi

  • 9 Manfaat Buah Kolang Kaling untuk Ibu Menyusui

    9 Manfaat Buah Kolang Kaling untuk Ibu Menyusui

Daftarkan email Anda sekarang untuk tahu apa kata para ahli di artikel kami!
  • Kehamilan
    • Tips Kehamilan
    • Trimester Pertama
    • Trimester Kedua
    • Trimester Ketiga
    • Melahirkan
    • Menyusui
  • Tumbuh Kembang
    • Bayi Baru Lahir
    • Bayi
    • Balita
    • Prasekolah
    • Praremaja
    • Usia Sekolah
  • Parenting
    • Pernikahan
    • Berita Terkini
    • Seks
    • Keluarga
  • Kesehatan
    • Penyakit
    • Info Sehat
    • Vaksinasi
    • Kebugaran
  • Gaya Hidup
    • Keuangan
    • Travel
    • Fashion
    • Hiburan
    • Kecantikan
    • Kebudayaan
  • Lainnya
    • TAP Komuniti
    • Beriklan Dengan Kami
    • Hubungi Kami
    • Jadilah Kontributor Kami
    • Tag Kesehatan


  • Singapore flag Singapore
  • Thailand flag Thailand
  • Indonesia flag Indonesia
  • Philippines flag Philippines
  • Malaysia flag Malaysia
  • Sri-Lanka flag Sri Lanka
  • India flag India
  • Vietnam flag Vietnam
  • Australia flag Australia
  • Japan flag Japan
  • Nigeria flag Nigeria
  • Kenya flag Kenya
© Copyright theAsianparent 2023. All rights reserved
Tentang Kami|Tim Kami|Kebijakan Privasi|Syarat dan Ketentuan |Peta situs
  • Fitur
  • Artikel
  • Beranda
  • Jajak

Kami menggunakan cookie agar Anda mendapatkan pengalaman terbaik. Pelajari LagiOke, Mengerti

Kami menggunakan cookie agar Anda mendapatkan pengalaman terbaik. Pelajari LagiOke, Mengerti

theAsianparent heart icon
Kami ingin mengirimkan Anda informasi terbaru seputar gaya hidup.