X
theAsianparent Indonesia Logo
theAsianparent Indonesia Logo
kemendikbud logo
Panduan ProdukMasuk
  • Kehamilan
    • Kalkulator perkiraan kelahiran
    • Tips Kehamilan
    • Trimester Pertama
    • Trimester Kedua
    • Trimester Ketiga
    • Melahirkan
    • Menyusui
    • Kehilangan bayi
    • Project Sidekicks
  • Artikel Premium
  • Breastfeeding Week 2023
  • Cari nama bayi
  • Perawatan Ibu dan Bayi
  • Kulit Bayi
  • Rangkaian Edukasi
    • Pengasuhan Anak
    • Edukasi Prasekolah
    • Edukasi Sekolah Dasar
    • Edukasi Remaja
  • TAPpedia
  • TAP Rekomendasi
  • Anak
    • Bayi Baru Lahir
    • Bayi
    • Balita
    • Prasekolah
    • Anak
    • Praremaja & Remaja
  • Parenting
    • Keluarga
    • Pernikahan
    • Seks
    • Berita Terkini
  • Kesehatan
    • COVID-19
    • Info Sehat
    • Penyakit
    • Vaksinasi
    • Kebugaran
  • Gaya Hidup
    • Korea Update
    • Hiburan
    • Travel
    • Fashion
    • Kebudayaan
    • Kecantikan
    • Keuangan
    • Marvelous Asian Mums Special 2021
  • Nutrisi
    • Resep
    • Makanan & Minuman
    • Sarapan Bergizi
  • Videos
    • Kata Pakar Parenting
    • Plesiran Ramah Anak
    • Pilihan Parents
    • Kisah Keluarga
    • Kesehatan
    • Kehamilan
    • Event
    • Tumbuh Kembang
  • Belanja
  • Ayah manTAP!
    • Kesehatan Ayah
    • Kehidupan Ayah
    • Aktivitas Ayah
    • Hobi
  • VIP
  • Awards
    • TAP x Tokopedia Awards 2023

Hindari stretchmark saat hamil dengan 5 cara mudah ini! Bunda sudah coba?

Bacaan 3 menit
Hindari stretchmark saat hamil dengan 5 cara mudah ini! Bunda sudah coba?

Meski sedang hamil, tak ada alasan untuk tak menjaga kulit perut, Bun. Sudah coba cara di bawah ini?

Kebanyakan ibu hamil bermasalah dengan stretch mark, yaitu garis-garis berwarna kemerahan di daerah perut, bahkan ada juga yang sampai area payudara, pinggang, sampai pantat. Meskipun tidak ada cara untuk mencegah 100% kehadiran si garis-garis ini, berikut perawatan kulit perut saat hamil yang bisa Bunda coba!

5 Cara mudah melakukan perawatan kulit perut saat hamil

Perawatan kulit perut saat hamil #1 menjaga berat badan saat hamil

Hindari stretchmark saat hamil dengan 5 cara mudah ini! Bunda sudah coba?

Selain untuk menjaga berat badan bayi agar tidak terlalu berat guna kelancaran persalinan (terutama jika ingin persalinan normal), menjaga berat badan yang ideal dan sehat selama kehamilan juga berguna agar kulit perut tidak meregang terlalu berlebihan.

Ingat, meskipun hamil bukan berarti Bunda butuh makan untuk 2 orang ya, Bunda hanya butuh tambahan asupan 300 kalori perharinya, dan utamakan mengkonsumsi makanan yang bernutrisi tinggi.

Perawatan kulit perut saat hamil #2 Jaga kulit perut tetap lembap dan terhidrasi

Rajin-rajinlah olesi bagian perut, dada, pinggang, pantat , dan paha dengan lotion atau oil yang memiliki kemampuan melembapkan lebih tinggi dibanding lotion yang biasa Bunda pakai.

Beberapa bahan alami yang menghidrasi dengan baik dan dipercaya bisa mencegah stretch  mark antara lain cocoa butter dan Vitamin E. Lakukan minimal dua kali sehari. Pilih produk yang mengandung bahan sealami mungkin. Jika Bunda tidak yakin dan takut untuk menggunakan bahan-bahan kimiawi, bisa konsultasikan ke dokter, ya!

Perawatan kulit perut saat hamil #3 Redakan gatal

Hindari stretchmark saat hamil dengan 5 cara mudah ini! Bunda sudah coba?

Saat hamil, kulit perut sering terasa gatal. Seringkali orang tua zaman dulu melarang kita untuk menggaruk bagian yang gatal itu karena katanya akan menyebabkan stretch mark.

Meskipun bukan itu penyebab stretch mark, gatal di perut memang terasa mengganggu. Bunda bisa meredakan rasa gatal di kulit perut dengan menggunakan Aloe vera gel. Namun jika gatalnya sudah menyerupai ruam, tak hanya kering dan meregang, segera konsultasikan ke dokter, ya!

Perawatan kulit perut saat hamil #4 Tetap bercahaya

Selain dengan banyak-banyak mengaplikasikan lotion secara topikal dari luar, menjaga tingkat kelembapan kulit juga bisa didapatkan dari dalam tubuh. Yaitu dengan cara banyak meminum air putih.

Air putih memang banyak sekali manfaatnya. Selain mencegah sakit kepala, konstipasi, infeksi saluran kemih, bagus untuk bayi dalam kandungan, air putih juga menjaga kulit lembap bercahaya, termasuk kulit perut. Jadi jangan sampai lupa untuk minum air putih minimal 8 gelas sekali!

Perawatan kulit saat hamil #5 Perbanyak konsumsi vitamin E dan vitamin C

Saat hamil, memperbanyak konsumsi makanan yang mengandung vitamin E dan vitamin C akan sangat bermanfaat bagi kulit Anda.

Vitamin E dapat mempercepat regenerasi kulit dan menjadikan kulit lebih lembut dan sehat. Sementara vitamin C dapat mempertahankan kandungan kolagen yang membuat kulit bisa menjadi lebih kenyal dan elastis. Konsultasikan ke spesialis kandungan Anda sayuran dan buahan apa saja yang mengandung banyak vitamin E dan vitamin C dan dapat dikonsumsi selama masa kehamilan.

Referensi:

The Bump, Parents

Baca juga:

Garis hitam di perut dan bercak kulit saat hamil bisakah dihilangkan? Coba 7 cara ini!

Ingin mencegah atau mengilangkan stretchmark? Klik disini untuk tau produk anti-stretchmark terbaik yang tentunya aman untuk ibu hamil.

Cerita mitra kami
Hindari 6 Hal Ini untuk Mencegah Bayi Lahir Cacat, Bumil Wajib Tahu!
Hindari 6 Hal Ini untuk Mencegah Bayi Lahir Cacat, Bumil Wajib Tahu!
Tips Bebas Stres untuk Bunda Menyusui
Tips Bebas Stres untuk Bunda Menyusui
5 Cara Agar Anak Lahap Makan Saat Mulai MPASI
5 Cara Agar Anak Lahap Makan Saat Mulai MPASI
Infertilitas Adalah Gangguan Reproduksi Suami Maupun Istri, Ketahui Penyebabnya!
Infertilitas Adalah Gangguan Reproduksi Suami Maupun Istri, Ketahui Penyebabnya!

Parenting bikin pusing? Yuk tanya langsung dan dapatkan jawabannya dari sesama Parents dan juga expert di app theAsianparent! Tersedia di iOS dan Android.

ddc-calendar
Bersiaplah untuk kelahiran bayi dengan menambahkan HPL Anda
ATAU
Hitung tanggal HPL
img
Penulis

Devi Agustina

  • Halaman Depan
  • /
  • Kehamilan
  • /
  • Hindari stretchmark saat hamil dengan 5 cara mudah ini! Bunda sudah coba?
Bagikan:
  • Kata pakar: Ini 12 makanan yang ampuh mencegah stretch mark

    Kata pakar: Ini 12 makanan yang ampuh mencegah stretch mark

  • Dehidrasi pada ibu hamil sangat berbahaya, ini cara mencegahnya!

    Dehidrasi pada ibu hamil sangat berbahaya, ini cara mencegahnya!

  • 10 Artis yang Tak Malu Gendong Anaknya dengan Kain Jarik

    10 Artis yang Tak Malu Gendong Anaknya dengan Kain Jarik

  • 8 Pompa ASI Elektrik Terbaik 2023, Berkualitas dan Praktis untuk Bunda Sibuk

    8 Pompa ASI Elektrik Terbaik 2023, Berkualitas dan Praktis untuk Bunda Sibuk

  • Kata pakar: Ini 12 makanan yang ampuh mencegah stretch mark

    Kata pakar: Ini 12 makanan yang ampuh mencegah stretch mark

  • Dehidrasi pada ibu hamil sangat berbahaya, ini cara mencegahnya!

    Dehidrasi pada ibu hamil sangat berbahaya, ini cara mencegahnya!

  • 10 Artis yang Tak Malu Gendong Anaknya dengan Kain Jarik

    10 Artis yang Tak Malu Gendong Anaknya dengan Kain Jarik

  • 8 Pompa ASI Elektrik Terbaik 2023, Berkualitas dan Praktis untuk Bunda Sibuk

    8 Pompa ASI Elektrik Terbaik 2023, Berkualitas dan Praktis untuk Bunda Sibuk

Daftarkan email Anda sekarang untuk tahu apa kata para ahli di artikel kami!
  • Kehamilan
    • Tips Kehamilan
    • Trimester Pertama
    • Trimester Kedua
    • Trimester Ketiga
    • Melahirkan
    • Menyusui
  • Tumbuh Kembang
    • Bayi Baru Lahir
    • Bayi
    • Balita
    • Prasekolah
    • Praremaja
    • Usia Sekolah
  • Parenting
    • Pernikahan
    • Berita Terkini
    • Seks
    • Keluarga
  • Kesehatan
    • Penyakit
    • Info Sehat
    • Vaksinasi
    • Kebugaran
  • Gaya Hidup
    • Keuangan
    • Travel
    • Fashion
    • Hiburan
    • Kecantikan
    • Kebudayaan
  • Lainnya
    • TAP Komuniti
    • Beriklan Dengan Kami
    • Hubungi Kami
    • Jadilah Kontributor Kami
    • Tag Kesehatan


  • Singapore flag Singapore
  • Thailand flag Thailand
  • Indonesia flag Indonesia
  • Philippines flag Philippines
  • Malaysia flag Malaysia
  • Sri-Lanka flag Sri Lanka
  • India flag India
  • Vietnam flag Vietnam
  • Australia flag Australia
  • Japan flag Japan
  • Nigeria flag Nigeria
  • Kenya flag Kenya
© Copyright theAsianparent 2023. All rights reserved
Tentang Kami|Tim Kami|Kebijakan Privasi|Syarat dan Ketentuan |Peta situs
  • Fitur
  • Artikel
  • Beranda
  • Jajak

Kami menggunakan cookie agar Anda mendapatkan pengalaman terbaik. Pelajari LagiOke, Mengerti

Kami menggunakan cookie agar Anda mendapatkan pengalaman terbaik. Pelajari LagiOke, Mengerti

theAsianparent heart icon
Kami ingin mengirimkan Anda informasi terbaru seputar kehamilan.