X
theAsianparent Indonesia Logo
theAsianparent Indonesia Logo
kemendikbud logo
Panduan ProdukMasuk
  • Kehamilan
    • Kalkulator perkiraan kelahiran
    • Tips Kehamilan
    • Trimester Pertama
    • Trimester Kedua
    • Trimester Ketiga
    • Melahirkan
    • Menyusui
    • Kehilangan bayi
    • Project Sidekicks
  • Artikel Premium
  • Breastfeeding Week 2023
  • Cari nama bayi
  • Perawatan Ibu dan Bayi
  • Kulit Bayi
  • Rangkaian Edukasi
    • Pengasuhan Anak
    • Edukasi Prasekolah
    • Edukasi Sekolah Dasar
    • Edukasi Remaja
  • TAPpedia
  • TAP Rekomendasi
  • Anak
    • Bayi Baru Lahir
    • Bayi
    • Balita
    • Prasekolah
    • Anak
    • Praremaja & Remaja
  • Parenting
    • Keluarga
    • Pernikahan
    • Seks
    • Berita Terkini
  • Kesehatan
    • COVID-19
    • Info Sehat
    • Penyakit
    • Vaksinasi
    • Kebugaran
  • Gaya Hidup
    • Korea Update
    • Hiburan
    • Travel
    • Fashion
    • Kebudayaan
    • Kecantikan
    • Keuangan
    • Marvelous Asian Mums Special 2021
  • Nutrisi
    • Resep
    • Makanan & Minuman
    • Sarapan Bergizi
  • Belanja
  • Ayah manTAP!
    • Kesehatan Ayah
    • Kehidupan Ayah
    • Aktivitas Ayah
    • Hobi
  • VIP
  • Awards
    • TAP x Tokopedia Awards 2023

Hati-hati, Jajanan Anak Mirip Kondom Beredar di Sekitar Sekolah

Bacaan 2 menit

Jajanan anak mirip kondom ditemukan di Bekasi

Anak Anda suka jajan di sekitar sekolah? Jika ya, perhatikanlah snack apa yang biasa dibelinya di sekolah. Jangan-jangan ia membeli jajanan anak mirip kondom seperti yang baru-baru ini ditemukan di Bekasi.

Kabar kemunculan jajanan anak mirip kondom ini pertama kali dilaporkan oleh Pusat Pelayanan Terpadu Perempuan dan Anak (P2TP2A) Bekasi. Disebutkan bahwa jajanan kurang senonoh telah dijual di sebuah SD di kota itu.

Secara sepintas tidak ada yang aneh dengan jajanan ini. Kemasannya terbuat dari kardus kecil dan bergambar aneka tokoh kartun yang sedang ngehits, seperti Angry Birds, Boboiboy, Elsa Frozen, dll.

Merek snack itu adalah ‘Kotak Kado’ dan ada tulisan ‘Boom Seru’ di kemasannya.Di dalam kotak itu ada satu bungkus susu cair coklat bertuliskan Susu Mas Moccacino dan wadah plastik yang bentuknya mirip kondom.

Cara mengkonsumsinya adalah dengan mengikat salah satu ujung wadah mirip kondom. Susu cair coklat dimasukkan, lalu diminum seperti es mambo.

Heboh! Jajanan Anak Berwadah Mirip Kondom Beredar di SD di Bekasi https://t.co/7lxTguF6S3 pic.twitter.com/2J16SdQYLB

— detikcom (@detikcom) January 22, 2016

Pendiri Yayasan Kita dan Buah Hati (YKBH) Elly Risman mengatakan, bahaya besar sedang mengancam anak-anak akibat beredarnya jajanan ini.

“(Jajanan) itu seperti membiasakan anak melakukan pola-pola seks tertentu, yang seharusnya tidak diperbolehkan,” ujar Elly pada Liputan6.

Anak-anak TK dan SD yang masih polos dan tidak punya pengetahuan tentang pornografi menjadi target pelaku bisnis atau produsen makanan yang tidak bermoral.

Apalagi jika anak-anak itu jarang berkomunikasi dengan orangtuanya yang selalu sibuk bekerja.

Orangtua biasanya hanya menanyakan tentang PR dan ulangan pada anak. Mereka juga jarang bertanya tentang apa yang disukai anak, termasuk jajanan yang dibeli anak di sekolah.

Elly khawatir, jajanan anak mirip kondom berdampak buruk bagi perkembangan mental anak.

Tips mencegah dampak buruk jajanan anak mirip kondom

Parents, mungkin jajanan anak mirip kondom telah dijual di sekitar sekolah anak tanpa sepengetahuan Anda. Berikut adalah beberapa tips untuk mencegah anak tergoda membelinya.

1.Biasakan memberi anak bekal sekolah, bisa berupa kue dan minuman (air putih, jus, susu, dll.)
2. Hindari memberi uang saku berlebih untuk anak
3. Minta pihak sekolah melarang anak jajan di luar pada jam pelajaran atau saat pulang sekolah
4. Periksa isi tas sekolah anak segera sesudah ia sampai di rumah sepulang sekolah
5. Larang anak membeli snack, jajan atau minuman apapun di luar sekolah
6. Ajak anak bicara tentang banyak hal, jangan hanya tentang PR dan ujian/ ulangan saja.

Semoga bermanfaat.

Referensi: detiknews, Liputan6, Kompas

baca juga: 

Cerita mitra kami
Waspada Penyakit Hepatitis Misterius, 3 Anak di DKI Jakarta Meninggal Dunia
Waspada Penyakit Hepatitis Misterius, 3 Anak di DKI Jakarta Meninggal Dunia
Tips Cerdas Hadapi New Normal, Ikuti Cara Berikut
Tips Cerdas Hadapi New Normal, Ikuti Cara Berikut
Bunda bisa jadi pahlawan melawan COVID-19, begini caranya
Bunda bisa jadi pahlawan melawan COVID-19, begini caranya
Momen Spesial S-26 Loyalty Program Mengajak Keluarga Terpilih Ke Singapura
Momen Spesial S-26 Loyalty Program Mengajak Keluarga Terpilih Ke Singapura

Mengatasi Hobi Jajan Anak

Parenting bikin pusing? Yuk tanya langsung dan dapatkan jawabannya dari sesama Parents dan juga expert di app theAsianparent! Tersedia di iOS dan Android.

img
Penulis

jpqosinbo

  • Halaman Depan
  • /
  • Berita Terkini
  • /
  • Hati-hati, Jajanan Anak Mirip Kondom Beredar di Sekitar Sekolah
Bagikan:
  • Seorang ibu 'protes' ke minimarket karena pajang kondom dekat kasir, ini yang Parents perlu tahu!

    Seorang ibu 'protes' ke minimarket karena pajang kondom dekat kasir, ini yang Parents perlu tahu!

  • Parents wajib bilang 'tidak' pada anak di 7 situasi ini

    Parents wajib bilang 'tidak' pada anak di 7 situasi ini

  • 7  Artis Melahirkan di Usia Muda, Ada yang punya 4 Anak di Usia 30 Tahun!

    7 Artis Melahirkan di Usia Muda, Ada yang punya 4 Anak di Usia 30 Tahun!

  • Seorang ibu 'protes' ke minimarket karena pajang kondom dekat kasir, ini yang Parents perlu tahu!

    Seorang ibu 'protes' ke minimarket karena pajang kondom dekat kasir, ini yang Parents perlu tahu!

  • Parents wajib bilang 'tidak' pada anak di 7 situasi ini

    Parents wajib bilang 'tidak' pada anak di 7 situasi ini

  • 7  Artis Melahirkan di Usia Muda, Ada yang punya 4 Anak di Usia 30 Tahun!

    7 Artis Melahirkan di Usia Muda, Ada yang punya 4 Anak di Usia 30 Tahun!

Daftarkan email Anda sekarang untuk tahu apa kata para ahli di artikel kami!
  • Kehamilan
    • Tips Kehamilan
    • Trimester Pertama
    • Trimester Kedua
    • Trimester Ketiga
    • Melahirkan
    • Menyusui
  • Tumbuh Kembang
    • Bayi Baru Lahir
    • Bayi
    • Balita
    • Prasekolah
    • Praremaja
    • Usia Sekolah
  • Parenting
    • Pernikahan
    • Berita Terkini
    • Seks
    • Keluarga
  • Kesehatan
    • Penyakit
    • Info Sehat
    • Vaksinasi
    • Kebugaran
  • Gaya Hidup
    • Keuangan
    • Travel
    • Fashion
    • Hiburan
    • Kecantikan
    • Kebudayaan
  • Lainnya
    • TAP Komuniti
    • Beriklan Dengan Kami
    • Hubungi Kami
    • Jadilah Kontributor Kami
    • Tag Kesehatan


  • Singapore flag Singapore
  • Thailand flag Thailand
  • Indonesia flag Indonesia
  • Philippines flag Philippines
  • Malaysia flag Malaysia
  • Sri-Lanka flag Sri Lanka
  • India flag India
  • Vietnam flag Vietnam
  • Australia flag Australia
  • Japan flag Japan
  • Nigeria flag Nigeria
  • Kenya flag Kenya
© Copyright theAsianparent 2023. All rights reserved
Tentang Kami|Tim Kami|Kebijakan Privasi|Syarat dan Ketentuan |Peta situs
  • Fitur
  • Artikel
  • Beranda
  • Jajak

Kami menggunakan cookie agar Anda mendapatkan pengalaman terbaik. Pelajari LagiOke, Mengerti

Kami menggunakan cookie agar Anda mendapatkan pengalaman terbaik. Pelajari LagiOke, Mengerti

theAsianparent heart icon
Kami ingin mengirimkan Anda informasi terbaru seputar gaya hidup.