X
theAsianparent Indonesia Logo
theAsianparent Indonesia Logo
kemendikbud logo
Panduan ProdukMasuk
  • Kehamilan
    • Kalkulator perkiraan kelahiran
    • Tips Kehamilan
    • Trimester Pertama
    • Trimester Kedua
    • Trimester Ketiga
    • Melahirkan
    • Menyusui
    • Kehilangan bayi
    • Project Sidekicks
  • Artikel Premium
  • Breastfeeding Week 2023
  • Cari nama bayi
  • Perawatan Ibu dan Bayi
  • Kulit Bayi
  • Rangkaian Edukasi
    • Pengasuhan Anak
    • Edukasi Prasekolah
    • Edukasi Sekolah Dasar
    • Edukasi Remaja
  • TAPpedia
  • TAP Rekomendasi
  • Anak
    • Bayi Baru Lahir
    • Bayi
    • Balita
    • Prasekolah
    • Anak
    • Praremaja & Remaja
  • Parenting
    • Keluarga
    • Pernikahan
    • Seks
    • Berita Terkini
  • Kesehatan
    • COVID-19
    • Info Sehat
    • Penyakit
    • Vaksinasi
    • Kebugaran
  • Gaya Hidup
    • Korea Update
    • Hiburan
    • Travel
    • Fashion
    • Kebudayaan
    • Kecantikan
    • Keuangan
    • Marvelous Asian Mums Special 2021
  • Nutrisi
    • Resep
    • Makanan & Minuman
    • Sarapan Bergizi
  • Videos
    • Kata Pakar Parenting
    • Plesiran Ramah Anak
    • Pilihan Parents
    • Kisah Keluarga
    • Kesehatan
    • Kehamilan
    • Event
    • Tumbuh Kembang
  • Belanja
  • Ayah manTAP!
    • Kesehatan Ayah
    • Kehidupan Ayah
    • Aktivitas Ayah
    • Hobi
  • VIP
  • Awards
    • TAP x Tokopedia Awards 2023

7 Skincare Vitamin E Rekomendasi di 2022, Kulit Glowing dan Sehat

Toner hingga masker, ini dia berbagai produk skincare dengan kandungan vitamin E terbaik untuk Parents.

Vitamin E merupakan salah satu jenis vitamin yang bermanfaat untuk kesehatan kulit. Selain vitamin E yang bisa diminum, kini ada banyak rekomendasi skincare vitamin E yang bisa Parents temukan.

Melansir Claveland Clinic, vitamin E dalam perawatan kulit bisa membantu merawat kondisi kulit tertentu, misalnya saja kulit kering, kerutan, maupun kerusakan akibat paparan sinar matahari. Lantaran manfaat inilah banyak produsen skincare berlomba untuk menjadikan vitamin ini sebagai kandungan untuk berbagai produk, mulai dari pembersih wajah, toner, moisturizer, masker, dan lain sebagainya.

Nah, sebelum membeli produk skincare dengan kandungan vitamin ini, sebaiknya ketahui tips lengkap memilih produknya. TheAsianparent juga rangkumkan berbagai rekomendasi produk terbaik yang bisa Parents pertimbangkan di sini.

Table of Contents

  • Tips Memilih Skincare dengan Kandungan Vitamin E
  • Rekomendasi Produk
  • The Body Shop Vitamin E Hydrating Toner
  • SKINLABS Concentrated Vitamin E Cream
  • NATURE REPUBLIC Good Skin Ampoule
  • 4. Klairs Freshly Juiced Vitamin E Mask
  • 5. The Body Shop Vitamin E Eye Cream
  • 6. Natur-E White Brightening Night Cream
  • The Body Shop Sheet Mask
  • Tabel Perbandingan Harga

Tips Memilih Skincare dengan Kandungan Vitamin E

perempuan menggunakan skincare dengan kandungan vitamin E

Ada beberapa hal yang bisa Parents perhatikan ketika hendak membeli produk satu ini.

1. Perhatikan Jenis Kulit

Vitamin E memiliki manfaat untuk melembapkan kulit sehingga sangat direkomendasikan bagi pemilik kulit kering dan sensitif. Vitamin satu ini akan bekerja menembus permukaan dan melindungi lapisan atas dan tengah kulit sehingga membantu meringankan gejala kulit bersisik dan gatal karena kering.

2. Tetap Gunakan Sunscreen

Meski vitamin E bisa membantu melindungi kulit dari kerusakan, Parents sebaiknya jangan pernah melupakan penggunaan sunscreen. Sebab, kandungan satu ini tetap tidak bisa melindungi dari sinar UVA yang dapat menyebabkan kulit terbakar hingga terjadinya kanker kulit.

3. Cermat Melihat Kandungannya

Kandungan vitamin ini dalam skincare biasanya tercantum dengan nama Tokoferol atau Tokotrienol. Kandungan ini diketahui bekerja lebih baik dengan vitamin C sebagai antioksidan sehingga Parents juga bisa mempertimbangkan komposisi lain di dalam skincare, ya.

4. Pastikan Sudah BPOM

Ada banyak merek skincare yang bisa ditemui di pasaran, tak sedikit yang ilegal dan belum terdaftar BPOM. Pastikan Anda memilih skincare yang sudah tersertifikasi oleh BPOM supaya keamanan kandungannya bisa terjaga.

Artikel Terkait: 9 Rangkaian Skincare untuk Ibu Hamil dan Menyusui Pilihan, Aman dan Berkualitas

Artikel Terkait: 7 Moisturizer untuk Kulit Berminyak Pilihan, Ringan dan Anti Lengket

Artikel Terkait: 7 Sunscreen yang Bagus untuk Kulit Berminyak Rekomendasi, Cek!

7 Rekomendasi Skincare Vitamin E yang Berkualitas

Mulai dari toner hingga masker, inilah berbagai rekomendasi merek produk vitamin E terbaik, spesial untuk Parents.

Rekomendasi Skincare Vitamin E yang Berkualitas
product image
The Body Shop Vitamin E Hydrating Toner
Hydrating Toner yang Menghidrasi
more info icon
View Details
Beli di Shopee
product image
SKINLABS Concentrated Vitamin E Cream
Aman untuk anak 3 tahun hingga lansia
more info icon
View Details
Beli di Shopee
product image
NATURE REPUBLIC Good Skin Ampoule - Vitamin E
Ampoule untuk Finish Glossy Skin
more info icon
View Details
Beli di Shopee
product image
Klairs Freshly Juiced Vitamin E Mask
Bisa Dijadikan Sleeping Mask Day Cream
more info icon
View Details
Beli di Shopee
product image
The Body Shop Vitamin E Eye Cream
Kandungan vitamin E dari wheat germ oil
more info icon
View Details
Beli di Sini
product image
Natur-E White Brightening Night Cream
Memiliki Kandungan Aktif Glutathion
more info icon
View Details
Beli di Shopee
product image
The Body Shop Vitamin C Sheet Mask
Biodegradable & Aman untuk Kulit Sensitif
more info icon
View Details
Beli di Shopee

1. The Body Shop Vitamin E Hydrating Toner

The Body Shop Vitamin E Hydrating Toner

Rekomendasi skincare vitamin E yang pertama ialah dari The Body Shop Vitamin E Hydrating Toner. Merek satu ini memang dikenal akan series vitamin E yang lengkap. Salah satu yang menjadi best seller series ini ialah hydrating toner yang menghidrasi kulit.

Bagi pemilik kulit kering dan sensitif, toner satu ini jangan sampai terlewatkan. Meski demikian, kandungan yang gentle dalam produk satu ini pun aman untuk semua jenis kulit.

Teksturnya yang berbentuk gel ringan, membantu menyegarkan kulit yang kering. Diperkaya vitamin E dan wheat germ, produk ini juga memiliki klaim mengenyalkan, melembapkan, dan memaksimalkan produk skincare setelahnya.

Detail Produk:

  • Aman untuk semua jenis kulit.
  • Toner dengan isi 250 mL.
  • Cruelty Free atau tidak menggunakan hewan sebagai bahan uji coba.
  • Cara penggunaan: Aplikasikan pada wajah menggunakan kapas maupun secara langsung menggunakan tangan, setelah menggunakan facial wash.

The Body Shop Vitamin E Hydrating Toner

oleh The Body Shop

product imageBeli di Shopee

2. SKINLABS Concentrated Vitamin E Cream

SKINLABS Concentrated Vitamin E Cream

Kalau brand dari Australia satu ini sudah tak perlu diragukan lagi. SKINLABS Concentrated Vitamin E Cream wajib masuk daftar belanjaan skincare Parents! Krim satu ini memiliki kandungan konsentrat Vitamin E 10.000 IU dengan berbagai macam manfaat yang bisa diaplikasikan di wajah maupun bagian tubuh lainnya.

Berbentuk krim, produk ini memiliki tekstur yang lembut, lembap, dengan kandungan vitamin E yang kaya. Krim satu ini bisa menyerap secara cepat di kulit, tanpa memberikan efek yang berminyak.

Aman untuk kulit sensitif, produk ini bisa digunakan mulai dari usia 3 tahun hingga lansia. Cocok, nih, dipakai untuk keluarga Parents di rumah.

Detail Produk:

  • Rekomendasi skincare vitamin E yang tersedia dalam 2 ukuran, yakni 100 mL dan 200 mL.
  • Cruelty free.
  • Bermanfaat untuk mengurangi stretch marks, mengurangi bekas luka, menghindari kulit rusak dan kering, menjaga kelembaban.

SKINLABS Concentrated Vitamin E Cream

oleh Skinlabs

product imageBeli di Shopee

3. NATURE REPUBLIC Good Skin Ampoule – Vitamin E

NATURE REPUBLIC Good Skin Ampoule - Vitamin E

Brand Korea Selatan satu ini mengeluarkan skincare ampoule yang memiliki konsenstrasi vitamin E tinggi. NATURE REPUBLIC Good Skin Ampoule memiliki manfaat untuk melembapkan sekaligus membuatnya tampak lebih cerah dan tekstur yang halus.

Produk satu ini cocok untuk semua jenis kulit, lo. Terutama bagi Parents yang memang memiliki kulit kering, direkomendasikan untuk menggunakan produk satu ini. Meski memiliki kandungan oil, tekstur dari ampoule ini tidak membuat kulit jadi lengket karena cepat meresap.

Detail Produk:

  • Skincare vitamin E yang memiliki kandungan Tocopheryl Acetate dan botanical Oil.
  • Memberi kelembapan ekstra dan hasil finish glossy skin.

NATURE REPUBLIC Good Skin Ampoule - Vitamin E

oleh Nature Republic

product imageBeli di Shopee

4. Klairs Freshly Juiced Vitamin E Mask

Klairs Freshly Juiced Vitamin E Mask

Kalau produk satu ini, mungkin sudah tak asing lagi, ya, bagi pencinta skincare. Klairs Freshly Juiced Vitamin E Mask tak hanya bisa dijadikan sleeping mask, tetapi juga bisa digunakan sehari-hari sebagai day cream. Serbaguna!

Diperkaya vitamin E, produk ini juga memiliki kandungan Niacinamide yang juga bisa membantu mencerahkan kulit. Produk ini pun aman bagi semua jenis kulit.

Cara penggunaannya bisa diaplikasikan setelah mencuci wajah dan menggunakan toner di siang hari. Selain itu, bisa juga dijadikan rangkaian skincare malam sebagai sleeping mask, setelah menggunakan toner maupun essence.

Detail Produk:

  • Tersedia dalam ukuran 15 mL yang travel friendly maupun 90 mL.
  • Rekomendasi skincare vitamin E yang memiliki banyak manfaat, mulai dari melembapkan menyeluruh, mencerahkan kulit, memperbaiki tekstur, dan mencegah tanda-tanda penuaan.

Klairs Freshly Juiced Vitamin E Mask

oleh Klairs

product imageBeli di Shopee

5. The Body Shop Vitamin E Eye Cream

The Body Shop Vitamin E Eye Cream

Produk eye cream wajib masuk daftar rangkaian skincare harian Parents! Sebab, area sekitar mata rentan mengalami masalah penuaan dan lebih sensitif. The Body Shop Vitamin E Eye Cream bisa menjadi pilihan Parents, nih!

Diperkaya vitamin E dari wheat germ oil, krim mata ini bisa membantu menyamarkan tampilan garis-garis halus. Kandungan biofermented hyaluronic acid juga membantu menghidrasi dan menghaluskan kulit area mata yang gelap.

Detail Produk:

  • Ukuran 15 mL.
  • Produk cruelty free.
  • Bisa digunakan pada pagi dan malam hari sebelum moisturizer.
  • Untuk hasil yang maksimal bisa menggunakan rangkaian perawatan vitamin E lainnya.

The Body Shop Vitamin E Eye Cream

oleh The Body Shop

product imageBeli di Sini

6. Natur-E White Brightening Night Cream

Natur-E White Brightening Night Cream

Dikenal dengan vitamin oral vitamin E, Natur-E semakin gencar mengeluarkan produk skincare topikal, termasuk rangkaian brightening-nya. Produk Natur-E White Brightening Night Cream jadi salah satu rangkaiannya.

Night cream-nya memiliki kandungan aktif Glutathion dan minyak zaitun yang bisa membantu mencerahkan kulit. Ditambah adanya kandungan shea butter dan macadema oil untuk kelembapan maksimal selama Parents tidur. Selain night cream, Parents juga bisa mencoba facial wash, serum, hingga day cream untuk hasil yang maksimal.

Detail Produk:

  • Memiliki kandungan Glutathione, Olive Oil, Vitamin E, dan Gigawhite.
  • Bermanfaat untuk menjaga kelembapan, tekstur wajah yang lembut, halus, dan lebih cerah.
  • Cara penggunaan: Aplikasikan setelah menggunakan serum pada wajah hingga leher, lalu pijat secara perlahan. Gunakan sebelum tidur pada malam hari.

Natur-E White Brightening Night Cream

oleh Natur-E

product imageBeli di Shopee

7. The Body Shop Vitamin E Quench Sheet Mask

The Body Shop Vitamin E Quench Sheet Mask

Rangkaian skincare vitamin E lain yang tak boleh terlewatkan ialah sheet mask! Salah satu yang bisa Parents coba ialah The Body Shop Vitamin E Quench Sheet Mask.

Sheet mask satu ini memiliki kandungan vitamin E dan diperkaya Community Trade organic aloe vera untuk menghaluskan dan melembabkan kulit. Parents bisa menggunakannya di malam hari sebelum tidur supaya lebih segar keesokan harinya!

Detail Produk:

  • Ukuran 18 mL sekali pakai.
  • Cocok untuk semua jenis kulit.
  • Cruelty free.
  • Cara penggunaan: Aplikasikan pada wajah lalu diamkan selama 15 menit. Tepuk perlahan agar essence menyerap sempurna. Gunakan sisa essence di bagian leher maupun dada atas.

The Body Shop Vitamin C Sheet Mask

oleh The Body Shop

product imageBeli di Shopee

Tabel Perbandingan Harga

Produk

Ukuran

Harga

The Body Shop Vitamin E Hydrating Toner

250 mL

Rp199.000

SKINLABS Concentrated Vitamin E Cream

100 mL

Rp124.320

NATURE REPUBLIC Good Skin Ampoule

 

Rp210.000

Klairs Freshly Juiced Vitamin E Mask

15mL

Rp130.000

The Body Shop Vitamin E Eye Cream Treatment

15 mL

Rp259.000

Natur-E White Brightening Night Cream

30 gram

Rp113.500

The Body Shop Vitamin E Quench Sheet Mask

18 mL

Rp49.000

Itulah berbagai rekomendasi skincare vitamin E pilihan. Mana, nih, produk andalan Parents?

****

Baca Juga:

7 Sunscreen untuk Ibu Hamil Pilihan di 2022, Aman Lindungi Kulit

7 Face Mist Terbaik di 2022, Kulit Lebih Lembap dan Segar

8 Pelembab Wajah Pria Rekomendasi di 2022, Kulit Sehat Terawat

Catatan editor: Link produk yang tersedia di sini bertujuan untuk memudahkan Parents mencari barang sesuai kebutuhan. Harap membeli produk dengan pertimbangan dan keputusan Parents masing-masing. Kami tidak bertanggung jawab atas masalah transaksi jual beli. Saat Parents membeli produk dari post ini, theAsianparent akan menerima kompensasi afiliasi. Harga setiap produk telah diperbarui secara berkala. Namun, beberapa barang bisa jadi telah habis terjual atau memiliki harga berbeda di kemudian hari.

Bagikan artikel ini

Parenting bikin pusing? Yuk tanya langsung dan dapatkan jawabannya dari sesama Parents dan juga expert di apptheAsianparent! Tersedia diiOS danAndroid

  • 10 Hydrating Toner untuk Kulit Kombinasi Pilihan 2023, Segar Melembapkan!

    10 Hydrating Toner untuk Kulit Kombinasi Pilihan 2023, Segar Melembapkan!

  • 10 Cushion untuk Kulit Berminyak Rekomendasi Anti Kilap di 2023

    10 Cushion untuk Kulit Berminyak Rekomendasi Anti Kilap di 2023

  • 10 Moisturizer untuk Kulit Kering Pilihan 2023, Wajah Jadi Lebih Lembap Sepanjang Hari!

    10 Moisturizer untuk Kulit Kering Pilihan 2023, Wajah Jadi Lebih Lembap Sepanjang Hari!

  • 10 Hydrating Toner untuk Kulit Kombinasi Pilihan 2023, Segar Melembapkan!

    10 Hydrating Toner untuk Kulit Kombinasi Pilihan 2023, Segar Melembapkan!

  • 10 Cushion untuk Kulit Berminyak Rekomendasi Anti Kilap di 2023

    10 Cushion untuk Kulit Berminyak Rekomendasi Anti Kilap di 2023

  • 10 Moisturizer untuk Kulit Kering Pilihan 2023, Wajah Jadi Lebih Lembap Sepanjang Hari!

    10 Moisturizer untuk Kulit Kering Pilihan 2023, Wajah Jadi Lebih Lembap Sepanjang Hari!

Daftarkan email Anda sekarang untuk tahu apa kata para ahli di artikel kami!
  • Kehamilan
    • Tips Kehamilan
    • Trimester Pertama
    • Trimester Kedua
    • Trimester Ketiga
    • Melahirkan
    • Menyusui
  • Tumbuh Kembang
    • Bayi Baru Lahir
    • Bayi
    • Balita
    • Prasekolah
    • Praremaja
    • Usia Sekolah
  • Parenting
    • Pernikahan
    • Berita Terkini
    • Seks
    • Keluarga
  • Kesehatan
    • Penyakit
    • Info Sehat
    • Vaksinasi
    • Kebugaran
  • Gaya Hidup
    • Keuangan
    • Travel
    • Fashion
    • Hiburan
    • Kecantikan
    • Kebudayaan
  • Lainnya
    • TAP Komuniti
    • Beriklan Dengan Kami
    • Hubungi Kami
    • Jadilah Kontributor Kami
    • Tag Kesehatan


  • Singapore flag Singapore
  • Thailand flag Thailand
  • Indonesia flag Indonesia
  • Philippines flag Philippines
  • Malaysia flag Malaysia
  • Sri-Lanka flag Sri Lanka
  • India flag India
  • Vietnam flag Vietnam
  • Australia flag Australia
  • Japan flag Japan
  • Nigeria flag Nigeria
  • Kenya flag Kenya
© Copyright theAsianparent 2023. All rights reserved
Tentang Kami|Tim Kami|Kebijakan Privasi|Syarat dan Ketentuan |Peta situs
  • Fitur
  • Artikel
  • Beranda
  • Jajak

Kami menggunakan cookie agar Anda mendapatkan pengalaman terbaik. Pelajari LagiOke, Mengerti

Kami menggunakan cookie agar Anda mendapatkan pengalaman terbaik. Pelajari LagiOke, Mengerti

theAsianparent heart icon
Kami ingin mengirimkan Anda informasi terbaru seputar gaya hidup.