TAP top app download banner
theAsianparent
theAsianparent
Panduan ProdukKeranjang
  • Kehamilan
  • Anak
  • Perkembangan Otak
  • Cari nama bayi
  • Rangkaian Edukasi
  • TAPpedia
  • TAP Rekomendasi
  • Parenting
  • Kesehatan
  • Gaya Hidup
  • Nutrisi
  • Ayah manTAP!
  • Komunitas
  • VIP
  • Event
Masuk
    • Artikel
  • KehamilanKehamilan
  • AnakAnak
  • Perkembangan OtakPerkembangan Otak
  • Cari nama bayiCari nama bayi
  • Rangkaian EdukasiRangkaian Edukasi
  • TAPpediaTAPpedia
  • TAP RekomendasiTAP Rekomendasi
  • ParentingParenting
  • KesehatanKesehatan
  • Gaya HidupGaya Hidup
  • NutrisiNutrisi
  • Ayah manTAP!Ayah manTAP!
  • KomunitasKomunitas
  • VIPVIP
  • EventEvent
    • Komunitas
  • Jajak
  • Album
  • Makanan
  • Resep
  • Topik
  • Baca Artikel
    • Panduan
  • Pemantau Kehamilan
  • Pemantau Perkembangan Bayi
    • Hadiah
  • HadiahHadiah
  • Kontes
  • VIP ParentsVIP Parents
    • Lebih Banyak
  • Saran

Kebijakan PrivasiPedoman KomunitasPeta situs

Unduh aplikasi gratis kami

google play store
app store

Agar tulang keluarga sehat, sajikan 7 makanan sumber magnesium ini!

Bacaan 3 menit
Agar tulang keluarga sehat, sajikan  7 makanan sumber magnesium ini!

Daftar makanan kaya magnesium untuk kesehatan tulang keluarga.

Magnesium adalah salah satu nutrisi yang dibutuhkan tubuh agar bisa berfungsi dengan baik. Magnesium berperan penting dalam pembentukan tulang, dan menjaga kesehatan tulang yang baik. Karenanya, kita dianjurkan untuk mengonsumsi makanan kaya magnesium, untuk memastikan tulang sehat. 

Dilansir dari Tiny Step, manfaat lain magnesium adalah memfasilitasi penyerapan kalsium dan banyak mineral lainnya dalam tubuh kita. Manfaat magnesium juga dapat mengurangi nyeri dada, detak jantung tidak teratur, migrain, kecemasan, sindrom pramenstruasi, tekanan darah tinggi dan lain-lain. 

Bahaya kekurangan magnesium dalam tubuh

makanan kaya magnesium

Jika tubuh kekurangan magnesium maka akan terjadi berbagai masalah kesehatan. Kekurangan magnesium disebut hipomagnesemia. Beberapa gejala defisiensi magnesium tidak muncul sampai kadar magnesium turun sangat rendah. Perhatikan gejala kekurangan Magnesium berikut ini:

  • Kram otot
  • Apatis, mati rasa mental, cemas
  • Osteoporosis
  • Merasa lelah
  • Detak jantung tak teratur
  • Tekanan darah tinggi.

Makanan kaya magnesium yang perlu dikonsumsi setiap hari

Karena zat magnesium sangat penting bagi tubuh, penting bagi kita untuk mengetahui sumber makanan yang kaya magnesium. Berikut adalah 7 sumber makanan yang kaya magnesium.

 #1: Kacang-kacangan

makanan kaya magnesium

Kacang-kacangan seperti kacang almond, kacang mete atau kacang Brazil, mengandung banyak mineral dan vitamin, salah satunya magnesium. Konsumsi kacang-kacangan dalam jumlah sedang akan memberikan manfaat kesehatan yang baik bagi tubuh.

#2: Ceri

makanan kaya magnesium

Ceri adalah buah yang kaya magnesium. Satu porsi atau 100 gram ceri, mengandung sekitar 14 mg magnesium. Dengan demikian ceri adalah sumber magnesium yang sangat baik.

#3: Brokoli

makanan kaya magnesium

Sayuran hijau ini terkenal mengandung banyak nutrisi, salah satunya magnesium. Tambahkan brokoli pada sup, salad, pizza, atau sayuran tumis, untuk menambahkan magnesium ke tubuh Anda.

#4: Alpukat

makanan kaya magnesium

Alpukat adalah buah yang kaya magnesium. Selain itu, buah ini juga kaya akan vitamin dan mineral lain yang baik bagi tubuh. Anda bisa makan alpukat secara langsung atau diolah menjadi salad atau jus.

#5: Pisang

makanan kaya magnesium

Pisang adalah buah yang kaya magnesium. Selain itu, pisang juga mengandung banyak nutrisi lainnya, yang sangat baik untuk kesehatan Anda.

#6: Bayam

makanan kaya magnesium

Sayuran hijau ini adalah salah satu makanan yang mengandung magnesium dalam jumlah tinggi. Dalam ukuran porsi 30 gram, bayam mengandung sekitar 23 mg magnesium.

#7: Oat atau gandum utuh

makanan kaya magnesium

Ketika Anda makan sekitar 156 gram gandum ada sekitar 276 mg magnesium yang diterima oleh tubuh Anda. Oleh karenanya, oats dianggap sebagai sarapan yang luar biasa. Selain dapat menyumbang banyak magnesium, gandum juga memberi kita serat dan antioksidan.

*** 
Itulah daftar makanan kaya magnesium yang sangat baik bagi tubuh Anda sekeluarga. Jangan lupa menyajikan makanan-makanan tersebut di meja makan setiap hari, lakukan variasi dengan menyajikan makanan yang berbeda agar anak-anak tidak bosan menyantapnya. 

Semoga bermanfaat. 

 

Baca juga:

Pakar: 4 sehat 5 sempurna bukan cara yang benar memberi makan anak

Cerita mitra kami
3 Mitos dan Fakta Tentang Susu Anak yang Wajib Parents Tahu
3 Mitos dan Fakta Tentang Susu Anak yang Wajib Parents Tahu
10 Resep Camilan Sederhana dan Murah, Lengkap Ada Manis serta Gurih
10 Resep Camilan Sederhana dan Murah, Lengkap Ada Manis serta Gurih
11 Jajanan Halal untuk Anak yang Perlu Orang Tua Ketahui
11 Jajanan Halal untuk Anak yang Perlu Orang Tua Ketahui
Anak Senang Ibu Tenang, Ini Manfaat Es Krim Yogurt untuk Kesehatan dan Tumbuh Kembang Si Kecil!
Anak Senang Ibu Tenang, Ini Manfaat Es Krim Yogurt untuk Kesehatan dan Tumbuh Kembang Si Kecil!

Parenting bikin pusing? Yuk tanya langsung dan dapatkan jawabannya dari sesama Parents dan juga expert di app theAsianparent! Tersedia di iOS dan Android.

img
Penulis

Nia Lara Sari

Diedit oleh:

Fitriyani

  • Halaman Depan
  • /
  • Nutrisi
  • /
  • Agar tulang keluarga sehat, sajikan 7 makanan sumber magnesium ini!
Bagikan:
  • 10 Es Krim Jadul di Indonesia Favorit Masa Kecil, Ada Es Gabus!

    10 Es Krim Jadul di Indonesia Favorit Masa Kecil, Ada Es Gabus!

  • 5 Resep Nasi Daun Jeruk Terlezat dan Mudah Dibuat, Cobain, Yuk!

    5 Resep Nasi Daun Jeruk Terlezat dan Mudah Dibuat, Cobain, Yuk!

  • Resep Kaldu Ceker MPASI Bergizi, Penambah Nafsu Makan Anak!

    Resep Kaldu Ceker MPASI Bergizi, Penambah Nafsu Makan Anak!

  • 10 Es Krim Jadul di Indonesia Favorit Masa Kecil, Ada Es Gabus!

    10 Es Krim Jadul di Indonesia Favorit Masa Kecil, Ada Es Gabus!

  • 5 Resep Nasi Daun Jeruk Terlezat dan Mudah Dibuat, Cobain, Yuk!

    5 Resep Nasi Daun Jeruk Terlezat dan Mudah Dibuat, Cobain, Yuk!

  • Resep Kaldu Ceker MPASI Bergizi, Penambah Nafsu Makan Anak!

    Resep Kaldu Ceker MPASI Bergizi, Penambah Nafsu Makan Anak!

Beranda

Beranda

Dapatkan artikel seputar parenting, gaya hidup, opini pakar, di ujung jari Anda

Jajak

Jajak

Ikutan isi polling menarik, dan lihat apa yang orangtua lain pikirkan!

Album

Album

Bagikan foto orang-orang tersayang Anda di komunitas yang aman

Topik

Topik

Gabung di komunitas dengan sesama Bunda dan Ayah

Panduan

Panduan

Pantau kehamilan, dan juga perkembangan bayi Anda dari hari ke hari!

theAsianparent

Unduh aplikasi gratis kami

Google PlayApp Store

theAsianparent di seluruh dunia

Singapore flag
Singapore
Thailand flag
Thailand
Indonesia flag
Indonesia
Philippines flag
Philippines
Malaysia flag
Malaysia
Vietnam flag
Vietnam

Partner Brands

Rumah123VIP ParentsMama's ChoiceTAP Awards

© Copyright theAsianparent 2026 . All rights reserved

  • Tentang Kami
  • Kebijakan Privasi
  • Syarat dan Ketentuan
  • Peta situs
  • Fitur
  • Artikel
  • Beranda
  • Jajak

Kami menggunakan cookie agar Anda mendapatkan pengalaman terbaik. Pelajari LagiOke, Mengerti

Kami menggunakan cookie agar Anda mendapatkan pengalaman terbaik. Pelajari LagiOke, Mengerti