X
theAsianparent Indonesia Logo
theAsianparent Indonesia Logo
kemendikbud logo
Panduan ProdukMasuk
  • Kehamilan
    • Kalkulator perkiraan kelahiran
    • Tips Kehamilan
    • Trimester Pertama
    • Trimester Kedua
    • Trimester Ketiga
    • Melahirkan
    • Menyusui
    • Kehilangan bayi
    • Project Sidekicks
  • Artikel Premium
  • Breastfeeding Week 2023
  • Cari nama bayi
  • Perawatan Ibu dan Bayi
  • Kulit Bayi
  • Rangkaian Edukasi
    • Pengasuhan Anak
    • Edukasi Prasekolah
    • Edukasi Sekolah Dasar
    • Edukasi Remaja
  • TAPpedia
  • TAP Rekomendasi
  • Anak
    • Bayi Baru Lahir
    • Bayi
    • Balita
    • Prasekolah
    • Anak
    • Praremaja & Remaja
  • Parenting
    • Keluarga
    • Pernikahan
    • Seks
    • Berita Terkini
  • Kesehatan
    • COVID-19
    • Info Sehat
    • Penyakit
    • Vaksinasi
    • Kebugaran
  • Gaya Hidup
    • Korea Update
    • Hiburan
    • Travel
    • Fashion
    • Kebudayaan
    • Kecantikan
    • Keuangan
    • Marvelous Asian Mums Special 2021
  • Nutrisi
    • Resep
    • Makanan & Minuman
    • Sarapan Bergizi
  • Videos
    • Kata Pakar Parenting
    • Plesiran Ramah Anak
    • Pilihan Parents
    • Kisah Keluarga
    • Kesehatan
    • Kehamilan
    • Event
    • Tumbuh Kembang
  • Belanja
  • Ayah manTAP!
    • Kesehatan Ayah
    • Kehidupan Ayah
    • Aktivitas Ayah
    • Hobi
  • VIP
  • Awards
    • TAP x Tokopedia Awards 2023

Kepada ibu menyusui yang tidak puasa, berhentilah merasa bersalah

Bacaan 3 menit

Selama bulan Ramadan, bumil dan busui seringkali harus membatalkan puasa karena takut akan kesehatan bayinya. Beberapa di antara mereka ada yang merasa tidak enak ataupun bersalah pada Tuhan, karena tak bisa beribadah dengan sempurna di bulan suci. Namun, seorang ibu di Malaysia menulis sebuah surat untuk para ibu menyusui tidak puasa agar menghilangkan perasaan itu.

Surat untuk para ibu menyusui tidak puasa di bulan Ramadan, agar berhenti merasa bersalah

Seorang ibu bernama Alia Abdullah, menulis surat panjang di blog pribadinya. Kepada semua ibu menyusui tidak puasa di bulan ramadan ini, agar berhenti merasa bersalah.

Ini adalah Ramadan pertamaku dengan bayiku. Insyirah sekarang 10 bulan. Sebelum ada dia, aku punya banyak sekali target hidup. Aku melakukan kegiatan relawan sesering mungkin, saya pergi tarawih ke masjid, bahkan melakukan i’tikaf. Tapi sekarang, aku tidak bisa melakukannya.  Selama minggu pertama bulan puasa, aku dan Insyirah terserang flu. Dia sangat menderita. Dia selalu batuk dan menangis. Matanya merah, dan aku harus menggendongnya sepanjang malam agar dia nyaman dan bisa tidur. 

ibu kelelahan
“Aku harus menggendongnya sepanjang malam, agar dia bisa tidur.” Aku merasa  terlihat seperti zombie. Aku merasa sangat lelah. Lebih daripada itu, dokter bilang padaku agar tetap menyusui Insyirah supaya bayiku bisa segera sembuh. Ketika aku sadar bahwa ASI-ku hanya sedikit, aku berhenti berpuasa.  Aku merasa aneh, bersalah, dan kalah. Aku tidak pernah mengalami Ramadan yang seperti ini sebelumnya. Aku bertanya pada diri sendiri, apakah aku sudah melakukan yang terbaik? Haruskah aku melakukan lebih? Apa aku bisa melakukan yang lebih baik? 
ibu kelelahan Ibu menyusui tidak puasa dan merasa bersalah. Apakah kamu juga merasakan hal yang sama? Faktanya, Tuhan memilih kebaikan yang tak terbatas. Dia adalah Yang Maha Pengasih, Maha Penyayang. Dia ingin agar kita bisa beribadah dalam kemudahan.  Aku tidak perlu membandingkan perjalananku dengan orang lain. Tuhan mempercayakan Insyirah kepadaku, jadi, ketika aku merawatnya, aku sedang beribadah kepada Tuhan juga.  Jadi, kau tidak perlu khawatir. Allah Maha Tahu. Tidak ada sebuah daun yang jatuh tanpa sepengetahuan-Nya. Dia tahu, punggungmu sakit. Dia melihat bagaimana kau membersihkan muntahan anakmu puluhan kali. 
ibu menyusui tidak puasa “Ketika aku merawat Insyirah, aku juga sedang melakukan ibadah.” Curhat ibu menyusui tidak puasa di bulan Ramadan.

Allah juga Maha Tahu, setiap tetes ASI yang kau berikan pada anakmu. Dia melihat setiap popok yang kau ganti untuk bayimu. Dia tahu perjuanganmu untuk bangun dan memeluk anakmu yang sedang sakit.

Dia Maha Tahu, kau mencoba sebaik mungkin sebisamu, untuk berpuasa. Dan kau membatalkan puasamu karena harus menyusui.  Dia Maha Tahu, ketika kau terisak sendirian karena kewalahan mengurus semuanya. Dia tahu bahwa kau bukannya tidak bersyukur. Cintamu pada si buah hati tidak berkurang hanya karena kau mengaku kelelahan.  Semua itu telah diperhitungkan. Maafkan dirimu, berhenti merasa bersalah. Kau melakukan yang terbaik sebisamu. Kau sudah cukup baik melakukan tugasmu sebagai ibu.

***

Apakah Bunda juga merasakan hal yang sama?

 

Baca juga:

Bagaimana hukum membayar puasa bagi ibu hamil dan menyusui?

Cerita mitra kami
'Kemerdekaan' Ibu Dukung Anak Tumbuh Jadi Generasi Terbaik
'Kemerdekaan' Ibu Dukung Anak Tumbuh Jadi Generasi Terbaik
Ibu Tangguh Menjadikan si Kecil Tangguh, Tumbuh Sehat dan Kuat
Ibu Tangguh Menjadikan si Kecil Tangguh, Tumbuh Sehat dan Kuat
5 Cara Sederhana yang Bikin Anak Suka Makanan Rumahan yang Sehat
5 Cara Sederhana yang Bikin Anak Suka Makanan Rumahan yang Sehat
Cegah Ancaman Berbagai Virus, Sudahkah Berikan Perlindungan Ekstra untuk Keluarga?
Cegah Ancaman Berbagai Virus, Sudahkah Berikan Perlindungan Ekstra untuk Keluarga?

Parenting bikin pusing? Yuk tanya langsung dan dapatkan jawabannya dari sesama Parents dan juga expert di app theAsianparent! Tersedia di iOS dan Android.

img
Penulis

Fitriyani

  • Halaman Depan
  • /
  • Keluarga
  • /
  • Kepada ibu menyusui yang tidak puasa, berhentilah merasa bersalah
Bagikan:
  • Busui ingin berpuasa? Ini 5 tips agar Bunda tahan lapar dan ASI tetap lancar

    Busui ingin berpuasa? Ini 5 tips agar Bunda tahan lapar dan ASI tetap lancar

  • 5 Tips Puasa untuk Ibu Menyusui, Serta Tanda Busui Harus Membatalkan Puasanya

    5 Tips Puasa untuk Ibu Menyusui, Serta Tanda Busui Harus Membatalkan Puasanya

  • Mengintip Kisah Ken Zhu 'Meteor Garden' Terkini: "Saya Terburuk di F4"

    Mengintip Kisah Ken Zhu 'Meteor Garden' Terkini: "Saya Terburuk di F4"

  • 10 Artis yang Tak Malu Gendong Anaknya dengan Kain Jarik

    10 Artis yang Tak Malu Gendong Anaknya dengan Kain Jarik

  • Busui ingin berpuasa? Ini 5 tips agar Bunda tahan lapar dan ASI tetap lancar

    Busui ingin berpuasa? Ini 5 tips agar Bunda tahan lapar dan ASI tetap lancar

  • 5 Tips Puasa untuk Ibu Menyusui, Serta Tanda Busui Harus Membatalkan Puasanya

    5 Tips Puasa untuk Ibu Menyusui, Serta Tanda Busui Harus Membatalkan Puasanya

  • Mengintip Kisah Ken Zhu 'Meteor Garden' Terkini: "Saya Terburuk di F4"

    Mengintip Kisah Ken Zhu 'Meteor Garden' Terkini: "Saya Terburuk di F4"

  • 10 Artis yang Tak Malu Gendong Anaknya dengan Kain Jarik

    10 Artis yang Tak Malu Gendong Anaknya dengan Kain Jarik

Daftarkan email Anda sekarang untuk tahu apa kata para ahli di artikel kami!
  • Kehamilan
    • Tips Kehamilan
    • Trimester Pertama
    • Trimester Kedua
    • Trimester Ketiga
    • Melahirkan
    • Menyusui
  • Tumbuh Kembang
    • Bayi Baru Lahir
    • Bayi
    • Balita
    • Prasekolah
    • Praremaja
    • Usia Sekolah
  • Parenting
    • Pernikahan
    • Berita Terkini
    • Seks
    • Keluarga
  • Kesehatan
    • Penyakit
    • Info Sehat
    • Vaksinasi
    • Kebugaran
  • Gaya Hidup
    • Keuangan
    • Travel
    • Fashion
    • Hiburan
    • Kecantikan
    • Kebudayaan
  • Lainnya
    • TAP Komuniti
    • Beriklan Dengan Kami
    • Hubungi Kami
    • Jadilah Kontributor Kami
    • Tag Kesehatan


  • Singapore flag Singapore
  • Thailand flag Thailand
  • Indonesia flag Indonesia
  • Philippines flag Philippines
  • Malaysia flag Malaysia
  • Sri-Lanka flag Sri Lanka
  • India flag India
  • Vietnam flag Vietnam
  • Australia flag Australia
  • Japan flag Japan
  • Nigeria flag Nigeria
  • Kenya flag Kenya
© Copyright theAsianparent 2023. All rights reserved
Tentang Kami|Tim Kami|Kebijakan Privasi|Syarat dan Ketentuan |Peta situs
  • Fitur
  • Artikel
  • Beranda
  • Jajak

Kami menggunakan cookie agar Anda mendapatkan pengalaman terbaik. Pelajari LagiOke, Mengerti

Kami menggunakan cookie agar Anda mendapatkan pengalaman terbaik. Pelajari LagiOke, Mengerti

theAsianparent heart icon
Kami ingin mengirimkan Anda informasi terbaru seputar gaya hidup.