X
theAsianparent Indonesia Logo
theAsianparent Indonesia Logo
kemendikbud logo
Panduan ProdukMasuk
  • Kehamilan
    • Kalkulator perkiraan kelahiran
    • Tips Kehamilan
    • Trimester Pertama
    • Trimester Kedua
    • Trimester Ketiga
    • Melahirkan
    • Menyusui
    • Kehilangan bayi
    • Project Sidekicks
  • Artikel Premium
  • Breastfeeding Week 2023
  • Cari nama bayi
  • Perawatan Ibu dan Bayi
  • Kulit Bayi
  • Rangkaian Edukasi
    • Pengasuhan Anak
    • Edukasi Prasekolah
    • Edukasi Sekolah Dasar
    • Edukasi Remaja
  • TAPpedia
  • TAP Rekomendasi
  • Anak
    • Bayi Baru Lahir
    • Bayi
    • Balita
    • Prasekolah
    • Anak
    • Praremaja & Remaja
  • Parenting
    • Keluarga
    • Pernikahan
    • Seks
    • Berita Terkini
  • Kesehatan
    • COVID-19
    • Info Sehat
    • Penyakit
    • Vaksinasi
    • Kebugaran
  • Gaya Hidup
    • Korea Update
    • Hiburan
    • Travel
    • Fashion
    • Kebudayaan
    • Kecantikan
    • Keuangan
    • Marvelous Asian Mums Special 2021
  • Nutrisi
    • Resep
    • Makanan & Minuman
    • Sarapan Bergizi
  • Videos
    • Kata Pakar Parenting
    • Plesiran Ramah Anak
    • Pilihan Parents
    • Kisah Keluarga
    • Kesehatan
    • Kehamilan
    • Event
    • Tumbuh Kembang
  • Belanja
  • Ayah manTAP!
    • Kesehatan Ayah
    • Kehidupan Ayah
    • Aktivitas Ayah
    • Hobi
  • VIP
  • Awards
    • TAP x Tokopedia Awards 2023

Kanker payudara bisa dicegah! Simak cara pencegahannya berikut ini!

Bacaan 3 menit

Payudara adalah salah satu aset wanita yang sangat berharga. Namun, memiliki 'aset' juga berarti harus menjaganya dengan baik, karena kanker payudara bisa menjadi momok mengerikan yang membayangi kehidupan kaum wanita. Lalu, apa yang harus dilakukan dalam tindak pencegahan kanker payudara?

Sebut saja Angelina Jolie, yang sampai rela melakukan pengangkatan kedua payudara indahnya demi menghindari kemungkinan terkena kanker payudara yang ganas. Dalam istilah kedokteran, tindakan ini disebut dengan istilah double mastectomy. Prosedur ini merupakan salah satu metode pencegahan kanker payudara yang bisa dilakukan.

Artikel terkait: Perbedaan Mastitis dan Kanker Payudara

Lalu siapa yang lebih beresiko terkena kanker payudara ini? 

pencegahan kanker payudara

Pertama, faktor genetika tentu saja menjadi salah satu penyebabnya. Namun jangan terlalu menjadi paranoid jika salah satu anggota keluarga Anda mengidap kanker payudara. Menurut penelitian, faktor genetika hanya berperan sekitar 5-10 %.

Faktor kedua penyebab penyakit kanker payudara adalah gaya hidup. Contohnya adalah sering menyantap makanan berlemak terutama junk food. Oleh karena itu, terdapat kaitan yang erat antara wanita obesitas dengan kanker payudara, terutama setelah masa  menopause.

Selain itu wanita yang sering mengkonsumsi alkohol patut waspada terhadap penyakit kanker payudara.

Faktor ketiga adalah ketidakseimbangan hormon estrogen di dalam tubuh. Menurut penelitian, tingginya kadar estrogen di dalam tubuh bisa menjadi salah satu penyebab adanya kanker payudara.

Konsultasikan pada dokter jika Anda ingin menjalani terapi estrogen paska menopause. Bila  Anda memiliki riwayat kanker payudara di dalam keluarga, Anda wajib mendiskusikan dan mengkomunikasikan hal ini kepada dokter sebelum dilaksanakannya terapi estrogen.

Artikel terkait: 13 Hal Yang Bisa Menyebabkan Kanker Payudara

Lalu, bagaimana pencegahan kanker payudara?

pencegahan kanker payudara

Cara yang termudah tentu saja dengan SADARI atau Pemeriksaan Payudara diri sendiri alias melakukan cek berkala secara rutin terhadap payudara Anda sendiri.  Kenali setiap benjolan yang tidak normal.

Biasanya wanita seringkali melakukannya pada saat mandi dan menyabuni diri, terutama ketika memijat daerah sekitar payudara hingga ke ketiak.  Posisi tidur terlentang juga sangat baik untuk bisa memijat ataupun meraba payudara Anda untuk mengetahui apakah terdapat  benjolan ataupun gejala lain yang abnormal.

Di samping itu, Anda tentu saja dapat melalukan mammografi.  Mammografi penting jika:

  • Keluarga Anda memiliki riwayat kanker payudara
  • Anda sudah berumur 40 tahun
  • Anda mengalami menopause dini di usia 40 tahun

Pemeriksaan ini memang agak sedikit tidak nyaman sehingga tidak sedikit wanita segan  melakukannya.  Namun, pencegahan dini dan menyayangi diri sendiri, sungguh tidak ada salahnya bukan?

Menyusui dan kanker payudara

Kanker payudara bisa dicegah! Simak cara pencegahannya berikut ini!

Menyusui dapat mengurangi resiko terkena kanker payudara setelah menopause. Semakin lama seorang ibu menyusui bayinya, semakin kecil resiko terkena kanker payudara.

Bunda, marilah kita lakukan pencegahan kanker payudara sedini mungkin.

Cerita mitra kami
Rayakan Hari Cuci Tangan Sedunia, Lifebuoy Edukasi Anak Indonesia untuk Jadi #JuaraCuciTangan
Rayakan Hari Cuci Tangan Sedunia, Lifebuoy Edukasi Anak Indonesia untuk Jadi #JuaraCuciTangan
Nikmati Layanan Konsultasi Dokter Gratis Hasil Kolaborasi Lifebuoy dan Halodoc untuk Perlindungan Keluarga Sehat
Nikmati Layanan Konsultasi Dokter Gratis Hasil Kolaborasi Lifebuoy dan Halodoc untuk Perlindungan Keluarga Sehat
4 Cara Mudah Tetap Sehat & Bebas Kuman Saat Liburan
4 Cara Mudah Tetap Sehat & Bebas Kuman Saat Liburan
5 Perlindungan Agar Anak Tidak Mudah Sakit
5 Perlindungan Agar Anak Tidak Mudah Sakit

Baca juga:

id.theasianparent.com/mamografi-payudara

Parenting bikin pusing? Yuk tanya langsung dan dapatkan jawabannya dari sesama Parents dan juga expert di app theAsianparent! Tersedia di iOS dan Android.

img
Penulis

Theva Nithy

Diedit oleh:

Fitriyani

  • Halaman Depan
  • /
  • Kesehatan
  • /
  • Kanker payudara bisa dicegah! Simak cara pencegahannya berikut ini!
Bagikan:
  • Kabar Gembira! Deteksi Dini Kanker Payudara dan Kanker Serviks Kini Ditanggung BPJS

    Kabar Gembira! Deteksi Dini Kanker Payudara dan Kanker Serviks Kini Ditanggung BPJS

  • Bayi Selamatkan sang Ibu dari Kanker Payudara Stadium 3

    Bayi Selamatkan sang Ibu dari Kanker Payudara Stadium 3

  • 8 Pompa ASI Elektrik Terbaik 2023, Berkualitas dan Praktis untuk Bunda Sibuk

    8 Pompa ASI Elektrik Terbaik 2023, Berkualitas dan Praktis untuk Bunda Sibuk

  • 7 Pemeran Drakor The World of the Married dan Kabar Terbaru Mereka

    7 Pemeran Drakor The World of the Married dan Kabar Terbaru Mereka

  • Kabar Gembira! Deteksi Dini Kanker Payudara dan Kanker Serviks Kini Ditanggung BPJS

    Kabar Gembira! Deteksi Dini Kanker Payudara dan Kanker Serviks Kini Ditanggung BPJS

  • Bayi Selamatkan sang Ibu dari Kanker Payudara Stadium 3

    Bayi Selamatkan sang Ibu dari Kanker Payudara Stadium 3

  • 8 Pompa ASI Elektrik Terbaik 2023, Berkualitas dan Praktis untuk Bunda Sibuk

    8 Pompa ASI Elektrik Terbaik 2023, Berkualitas dan Praktis untuk Bunda Sibuk

  • 7 Pemeran Drakor The World of the Married dan Kabar Terbaru Mereka

    7 Pemeran Drakor The World of the Married dan Kabar Terbaru Mereka

Daftarkan email Anda sekarang untuk tahu apa kata para ahli di artikel kami!
  • Kehamilan
    • Tips Kehamilan
    • Trimester Pertama
    • Trimester Kedua
    • Trimester Ketiga
    • Melahirkan
    • Menyusui
  • Tumbuh Kembang
    • Bayi Baru Lahir
    • Bayi
    • Balita
    • Prasekolah
    • Praremaja
    • Usia Sekolah
  • Parenting
    • Pernikahan
    • Berita Terkini
    • Seks
    • Keluarga
  • Kesehatan
    • Penyakit
    • Info Sehat
    • Vaksinasi
    • Kebugaran
  • Gaya Hidup
    • Keuangan
    • Travel
    • Fashion
    • Hiburan
    • Kecantikan
    • Kebudayaan
  • Lainnya
    • TAP Komuniti
    • Beriklan Dengan Kami
    • Hubungi Kami
    • Jadilah Kontributor Kami
    • Tag Kesehatan


  • Singapore flag Singapore
  • Thailand flag Thailand
  • Indonesia flag Indonesia
  • Philippines flag Philippines
  • Malaysia flag Malaysia
  • Sri-Lanka flag Sri Lanka
  • India flag India
  • Vietnam flag Vietnam
  • Australia flag Australia
  • Japan flag Japan
  • Nigeria flag Nigeria
  • Kenya flag Kenya
© Copyright theAsianparent 2023. All rights reserved
Tentang Kami|Tim Kami|Kebijakan Privasi|Syarat dan Ketentuan |Peta situs
  • Fitur
  • Artikel
  • Beranda
  • Jajak

Kami menggunakan cookie agar Anda mendapatkan pengalaman terbaik. Pelajari LagiOke, Mengerti

Kami menggunakan cookie agar Anda mendapatkan pengalaman terbaik. Pelajari LagiOke, Mengerti

theAsianparent heart icon
Kami ingin mengirimkan Anda informasi terbaru seputar gaya hidup.