X
theAsianparent Indonesia Logo
theAsianparent Indonesia Logo
kemendikbud logo
Panduan ProdukMasuk
  • Kehamilan
    • Kalkulator perkiraan kelahiran
    • Tips Kehamilan
    • Trimester Pertama
    • Trimester Kedua
    • Trimester Ketiga
    • Melahirkan
    • Menyusui
    • Kehilangan bayi
    • Project Sidekicks
  • Artikel Premium
  • Breastfeeding Week 2023
  • Cari nama bayi
  • Perawatan Ibu dan Bayi
  • Kulit Bayi
  • Rangkaian Edukasi
    • Pengasuhan Anak
    • Edukasi Prasekolah
    • Edukasi Sekolah Dasar
    • Edukasi Remaja
  • TAPpedia
  • TAP Rekomendasi
  • Anak
    • Bayi Baru Lahir
    • Bayi
    • Balita
    • Prasekolah
    • Anak
    • Praremaja & Remaja
  • Parenting
    • Keluarga
    • Pernikahan
    • Seks
    • Berita Terkini
  • Kesehatan
    • COVID-19
    • Info Sehat
    • Penyakit
    • Vaksinasi
    • Kebugaran
  • Gaya Hidup
    • Korea Update
    • Hiburan
    • Travel
    • Fashion
    • Kebudayaan
    • Kecantikan
    • Keuangan
    • Marvelous Asian Mums Special 2021
  • Nutrisi
    • Resep
    • Makanan & Minuman
    • Sarapan Bergizi
  • Belanja
  • Ayah manTAP!
    • Kesehatan Ayah
    • Kehidupan Ayah
    • Aktivitas Ayah
    • Hobi
  • VIP
  • Awards
    • TAP x Tokopedia Awards 2023

DIY: Cara Mudah Membuat Baju Barbie Tanpa Alat Jahit

Bacaan 4 menit
DIY: Cara Mudah Membuat Baju Barbie Tanpa Alat Jahit

Bermain peran dengan media boneka dapat melatih kecerdasan linguistik dan menambah imajinasi anak. Kostum yang menarik dan variatif akan membuat aktivitas bermain Barbie lebih menyenangkan.

Tak perlu lagi menyisihkan budget ekstra untuk melengkapi baju Barbie si kecil. Kini, parents bisa mengajak anak untuk bikin kostum Barbie sendiri di rumah.

Bagi Anda yang tak bisa menjahit, tenang saja. Semua langkah pembuatan baju barbie ini hanya menggunakan keterampilan menggunting. Jadi, tak perlu khawatir harus berurusan dengan seperangkat benang dan jarum yang rumit.

Bahan dan alat yang dibutuhkan :

    1. Kain perca
    2. Pita
    3. Gunting
    4. Pulpen

Selain mengasah kreativitas anak, parents juga bisa lho mendapatkan penghasilan tambahan lho dari berjualan kostum Barbie.

Jika mengajak si kecil untuk ikut bikin kostum ini, hati-hati dengan lem yang panas ya parents. Pastikan bahwa anak-anak hanya menyentuh bagian-bagian yang aman untuk kulitnya.

Selamat mencoba!

Baca juga :

Montessori di Rumah? Yuk Coba Resep Slime Buatan Sendiri

Boneka barbie merupakan mainan yang sering sekali dimainkan oleh anak perempuan. Biasanya boneka tersebut dijual lengkap dengan bajunya. Terkadang, harga baju boneka barbie perlu merogoh kocek yang cukup dalam. Namun Anda tidak perlu khawatir pasalnya bisa membuat baju barbie tersebut. Untuk Anda yang tidak bisa menjahit tidak perlu khawatir, sebab cara membuat baju boneka barbie dalam ulasan ini sama sekali tidak perlu menjahit. Penasaran? Simak ulasannya di sini.

Langkah langkah Untuk Membuat Baju Boneka Barbie

1. Siapkan Alat dan Bahan

Sebelum membuat baju boneka tersebut, Anda perlu menyiapkan kain perca. Jika perlu Anda menyiapkan yang terbuat dari bahan kaos dan memiliki dua warna yang berbeda pada sisinya. Kemudian siapkan pita yang juga memiliki dua warna di sisinya. Kemudian untuk alatnya, Anda perlu menyiapkan gunting dan juga bolpoin. Selain itu, Anda perlu menyiapkan benda yang memiliki diameter besar seperti piring untuk menentukan ukuran baju.

baju barbie tanpa di jahit

2. Memotong Kain

Langkah pertama dalam membuat baju boneka tersebut yakni, memotong kain perca. Sebelum dipotong, Anda perlu menentukan ukuran baju dengan menggunakan piring. Letakkan piring dengan posisi tertelungkup di atas kain, kemudian buatlah garis melingkar mengikuti sisi terluar piring tadi. Setelah itu, potong kain tersebut mengikuti garis yang telah dibuat. Usahakan untuk memotong kain tersebut secara perlahan dan hati hati.

3. Membuat Pola

Setelah kain perca tersebut sudah dipotong sesuai dengan ukurannya, selanjutnya Anda perlu membuat pola pada kain tersebut. Lipat kain bentuk lingkaran tersebut menjadi setengah lingkaran, kemudian letakkan boneka barbie di atasnya. Letak boneka barbie tersebut harus ditengah tengah diameter lingkaran dan sedikit kebawah dari lipatan kain. Setelah itu, Anda bisa menggambar garis yang sesuai dengan lebar dari pundak boneka barbie tersebut.

baju barbie koleksi baju

4. Potong Pola Pada kain

Pola yang dibuat tersebut berfungsi untuk menentukan lubang leher untuk boneka barbie. Setelah pola jadi, Anda bisa memotong garis bentuk pola tersebut. Untuk leher potong pola hingga yang berbentuk setengah lingkaran. Untuk bagian pundaknya, cukup gunting garis sepanjang kira kira kurang dari 1 cm. Kain yang digunting dengan ukuran kecil tersebut, berfungsi sebagai lubang tangan boneka barbie.

5. Pasangkan Baju Ke Badan Barbie

Setelah terbentuk lubang untuk leher dan juga tangan. Baju barbie tersebut sudah bisa untuk dipasangkan pada tubuh barbie. Melalui lubang leher yang telah dibuat, Anda bisa memasukkan kepala dan tangan boneka. Pastikan lubang tersebut muat melewati bagian kepala dan tangan boneka. Setelah itu, rapikan baju saat sudah dikenakan pada badan barbie. Setelah itu, tambahkan pita untuk mempercantik tampilan barbie milik si kecil.

baju barbie tanpa jahit

Sematkan pita tersebut pada bagian perut barbie, kemudian bentuk simpul di bagian punggung boneka barbie. Jika Anda menggunakan kain dengan dua warna pada sisinya, maka baju boneka barbie tersebut bisa dipakai untuk bergantian. Sehingga koleksi baju boneka barbie anak Anda akan semakin banyak. Anda juga bisa mengajak si kecil untuk ikut membuat baju boneka barbie miliknya.

Baju untuk boneka Barbie memang memiliki harga yang cukup memerlukan budget yang banyak, apalagi jika si kecil gemar mengoleksinya. Namun Anda bisa menghemat uang Anda dengan membuatkan baju boneka tersebut. Baju untuk barbie tersebut tidak memerlukan cara yang sulit dan tanpa dijahit. Sehingga, Anda bisa mengajak si kecil untuk membuat baju bonekanya sendiri. Cara yang diperlukan untuk membuat baju boneka barbie dalam ulasan ini juga tidak terlalu rumit untuk diikuti.

Cerita mitra kami
'Kemerdekaan' Ibu Dukung Anak Tumbuh Jadi Generasi Terbaik
'Kemerdekaan' Ibu Dukung Anak Tumbuh Jadi Generasi Terbaik
Ibu Tangguh Menjadikan si Kecil Tangguh, Tumbuh Sehat dan Kuat
Ibu Tangguh Menjadikan si Kecil Tangguh, Tumbuh Sehat dan Kuat
5 Cara Sederhana yang Bikin Anak Suka Makanan Rumahan yang Sehat
5 Cara Sederhana yang Bikin Anak Suka Makanan Rumahan yang Sehat
Cegah Ancaman Berbagai Virus, Sudahkah Berikan Perlindungan Ekstra untuk Keluarga?
Cegah Ancaman Berbagai Virus, Sudahkah Berikan Perlindungan Ekstra untuk Keluarga?

Parenting bikin pusing? Yuk tanya langsung dan dapatkan jawabannya dari sesama Parents dan juga expert di app theAsianparent! Tersedia di iOS dan Android.

img
Penulis

Syahar Banu

  • Halaman Depan
  • /
  • Keluarga
  • /
  • DIY: Cara Mudah Membuat Baju Barbie Tanpa Alat Jahit
Bagikan:
  • Cara Membuat Rencana Persalinan

    Cara Membuat Rencana Persalinan

  • Mudah! Ini cara membuat disinfektan sendiri ala Nahla Shihab

    Mudah! Ini cara membuat disinfektan sendiri ala Nahla Shihab

  • Cara Membuat Rencana Persalinan

    Cara Membuat Rencana Persalinan

  • Mudah! Ini cara membuat disinfektan sendiri ala Nahla Shihab

    Mudah! Ini cara membuat disinfektan sendiri ala Nahla Shihab

Daftarkan email Anda sekarang untuk tahu apa kata para ahli di artikel kami!
  • Kehamilan
    • Tips Kehamilan
    • Trimester Pertama
    • Trimester Kedua
    • Trimester Ketiga
    • Melahirkan
    • Menyusui
  • Tumbuh Kembang
    • Bayi Baru Lahir
    • Bayi
    • Balita
    • Prasekolah
    • Praremaja
    • Usia Sekolah
  • Parenting
    • Pernikahan
    • Berita Terkini
    • Seks
    • Keluarga
  • Kesehatan
    • Penyakit
    • Info Sehat
    • Vaksinasi
    • Kebugaran
  • Gaya Hidup
    • Keuangan
    • Travel
    • Fashion
    • Hiburan
    • Kecantikan
    • Kebudayaan
  • Lainnya
    • TAP Komuniti
    • Beriklan Dengan Kami
    • Hubungi Kami
    • Jadilah Kontributor Kami
    • Tag Kesehatan


  • Singapore flag Singapore
  • Thailand flag Thailand
  • Indonesia flag Indonesia
  • Philippines flag Philippines
  • Malaysia flag Malaysia
  • Sri-Lanka flag Sri Lanka
  • India flag India
  • Vietnam flag Vietnam
  • Australia flag Australia
  • Japan flag Japan
  • Nigeria flag Nigeria
  • Kenya flag Kenya
© Copyright theAsianparent 2023. All rights reserved
Tentang Kami|Tim Kami|Kebijakan Privasi|Syarat dan Ketentuan |Peta situs
  • Fitur
  • Artikel
  • Beranda
  • Jajak

Kami menggunakan cookie agar Anda mendapatkan pengalaman terbaik. Pelajari LagiOke, Mengerti

Kami menggunakan cookie agar Anda mendapatkan pengalaman terbaik. Pelajari LagiOke, Mengerti

theAsianparent heart icon
Kami ingin mengirimkan Anda informasi terbaru seputar gaya hidup.