X
theAsianparent Indonesia Logo
theAsianparent Indonesia Logo
kemendikbud logo
Panduan ProdukMasuk
  • Kehamilan
    • Kalkulator perkiraan kelahiran
    • Tips Kehamilan
    • Trimester Pertama
    • Trimester Kedua
    • Trimester Ketiga
    • Melahirkan
    • Menyusui
    • Kehilangan bayi
    • Project Sidekicks
  • Artikel Premium
  • Breastfeeding Week 2023
  • Cari nama bayi
  • Perawatan Ibu dan Bayi
  • Kulit Bayi
  • Rangkaian Edukasi
    • Pengasuhan Anak
    • Edukasi Prasekolah
    • Edukasi Sekolah Dasar
    • Edukasi Remaja
  • TAPpedia
  • TAP Rekomendasi
  • Anak
    • Bayi Baru Lahir
    • Bayi
    • Balita
    • Prasekolah
    • Anak
    • Praremaja & Remaja
  • Parenting
    • Keluarga
    • Pernikahan
    • Seks
    • Berita Terkini
  • Kesehatan
    • COVID-19
    • Info Sehat
    • Penyakit
    • Vaksinasi
    • Kebugaran
  • Gaya Hidup
    • Korea Update
    • Hiburan
    • Travel
    • Fashion
    • Kebudayaan
    • Kecantikan
    • Keuangan
    • Marvelous Asian Mums Special 2021
  • Nutrisi
    • Resep
    • Makanan & Minuman
    • Sarapan Bergizi
  • Belanja
  • Ayah manTAP!
    • Kesehatan Ayah
    • Kehidupan Ayah
    • Aktivitas Ayah
    • Hobi
  • VIP
  • Awards
    • TAP x Tokopedia Awards 2023

Biaya Membesarkan Anak dan Cara Menguranginya

Bacaan 4 menit
Biaya Membesarkan Anak dan Cara Menguranginya

Biaya membesarkan anak terasa begitu berat dari hari ke hari. Tapi, ada beberapa cara untuk menguranginya. Diantaranya adalah beberapa tips berikut.

Menurut beberapa survey, rata-rata penduduk di Indonesia menghabiskan hampir Rp 100 juta rupiah untuk membesarkan anak hingga usia 5 tahun. Belum lagi ketika anak mulai sekolah, kuliah dan lain sebagainya.

Wajar jika kemudian kita sering merasa bahwa hidup dan bekerja di kota besar, seolah hanya sebagai penyambung hidup. Akhir bulan gaji masuk kantong dan di awal bulan berikutnya kantong itu sudah mulai menipis kembali.

Bagi beberapa pasangan, kondisi ini mungkin bisa diatasi dengan kartu kredit; membayar beberapa kebutuhan hingga waktu gajian yang akan datang. Sayangnya, kartu kredit kadang dapat membuat kita lupa, bahwa biaya yang dikeluarkan sebetulnyalah adalah beban baru di bulan depan.

Tips untuk Mengurangi Biaya Membesarkan Anak

Jadi, mungkinkah biaya membesarkan anak ini bisa kita kurangi? Haruskah berhemat untuk kepentingan anak? Langkah terbaik untuk keluar dari masalah ini adalah dengan memilih apa yang menjadi prioritas dari tujuan keuangan kita.

Misalkan dengan senantiasa bertanya; mengapa sejumlah uang harus kita keluarkan? Adakah alternatif lain yang bisa kita lakukan; sehingga kita dapat mendapatkan manfaat yang sama namun dengan harga yang lebih murah?

Cara ini tidak hanya akan membuat kita menjadi lebih hemat, namun juga memiliki simpanan untuk jaminan hari tua nanti.

Contoh Langkah Nyata untuk Mengurangi Biaya Membesarkan Anak

1. Mengurangi biaya pakaian

membesarkan anak

Keinginan untuk menyambut kelahiran si Kecil di rumah dengan segala perlengkapan terbaik dan lengkap, menjadi pilihan bagi banyak orang tua. Rata-rata orang tua baru menghabiskan hampir 3 juta rupiah untuk keperluan bayi. Ini tidak termasuk stoller, mainan edukasi, dan pernik-pernik pendukung lainnya.

Artikel terkait: Berapa sih, perkiraan harga perlengkapan bayi?

Padahal sesungguhnya tidak semua keperluan itu wajib dimiliki. Cobalah pertimbangkan usul kami pada artikel ini, bila saat ini Anda sedang mencari perlengkapan untuk menyambut kehadiran si kecil.

Ketika si Kecil beranjak besar, jadikan kenyamanan dan keleluasan gerak bagi si Kecil saat memilih baju. Tidak perlu selalu mengikuti trends setipa bulan, toh, anak-anak Balita sangat pesat pertumbuhannya.

Apa saja yang kita butuhkan untuk perlengkapan bayi?

Selanjutnya, di halaman berikut:

2. Mengurangi biaya makan

membesarkan anak

Memasak makanan sendiri di rumah bisa jadi bukan kegiatan yang menyenangkan; namun tak dapat dipungkiri, bahwa cara ini terbukti ampuh untuk mengurangi biaya makan kita sehari-hari.

Jadi, pindahkanlah hobi jajan Parents ke dapur. Bangunlah sedikit lebih pagi, bekerja samalah dengan pasangan, dan nikmati hasil yang Parents masak di dapur bersama dengan keluarga. Tidak ada salahnya juga sesekali mengubah tampilan meja makan seperti tempat Parents biasa hangout dengan penutup meja yang cantik dan lampu yang lebih temaram.

3. Mengurangi biaya pendidikan/ sekolah

membesarkan anak

 

Tidak ada orang tua yang tidak ingin anaknya memperoleh pendidikan terbaik. Namun, bila saat ini Parents sedang sulit secara finansial, tidak ada salahnya mencoba alternatif lain.

Cobalah mencari sekolah negeri yang memang sudah terkenal akan kualitas murid dan gurunya. Asah ilmu dan kreativitas anak dengan mencoba eksperimen menggunakan bahan dari lingkungan sekitar.

Saat ini, ada banyak link gratis di Internet atau grup-grup pendidikan dan parenting yang menyediakan ide-ide penunjang kreativitas anak. Gunakan fasilitas perpustakaan daerah juga untuk memenuhi kehausan si Kecil akan ilmu.

Menabung untuk biaya pendidikan di masa sulit, mungkinkah?

Selanjutnya tentang biaya liburan, di halaman berikut:

4. Mengurangi biaya hiburan

membesarkan anak

Menghabiskan weekend di Puncak memang menyenangkan. Namun sudah bukan rahasia lagi, bila macet juga menjadi kendala perjalanan saat menuju ke sana.

Cerita mitra kami
'Kemerdekaan' Ibu Dukung Anak Tumbuh Jadi Generasi Terbaik
'Kemerdekaan' Ibu Dukung Anak Tumbuh Jadi Generasi Terbaik
Ibu Tangguh Menjadikan si Kecil Tangguh, Tumbuh Sehat dan Kuat
Ibu Tangguh Menjadikan si Kecil Tangguh, Tumbuh Sehat dan Kuat
5 Cara Sederhana yang Bikin Anak Suka Makanan Rumahan yang Sehat
5 Cara Sederhana yang Bikin Anak Suka Makanan Rumahan yang Sehat
Cegah Ancaman Berbagai Virus, Sudahkah Berikan Perlindungan Ekstra untuk Keluarga?
Cegah Ancaman Berbagai Virus, Sudahkah Berikan Perlindungan Ekstra untuk Keluarga?

Jadi, mengapa tidak mencoba memilih rekreasi di Monas, Tur Museum, atau Monumen Fatahilah sebagai alternatif menghabiskan hari Minggu?

Gelarlah karpet piknik di Setu dekat rumah. Untuk kegiatan sore hari, coba sewa satu DVD keluarga untuk dinikmati bersama dibanding  mengantri dan menonton XXI, pasti lebih hemat.

Masih ada banyak cara untuk menikmati hidup sekaligus membesarkan anak dengan layak tanpa harus menghabiskan dana yang seharusnya disimpan untuk masa pensiun. Yang kita perlukan adalah kreativitas, dan berpegang teguh pada prioritas yang dipilih. Masih penasaran dengan cara-cara lain? Cobalah ide-ide kami pada artikel berikut ini.

Baca juga artikel menarik lainnya :

Asyiknya Kemping Keluarga

Berbagai Kegiatan Berlibur di Rumah

 

Parenting bikin pusing? Yuk tanya langsung dan dapatkan jawabannya dari sesama Parents dan juga expert di app theAsianparent! Tersedia di iOS dan Android.

img
Penulis

Rahayu Pawitri

  • Halaman Depan
  • /
  • Keluarga
  • /
  • Biaya Membesarkan Anak dan Cara Menguranginya
Bagikan:
  • Ingin Putri Anda Mampu Menjadi Pemimpin, Coba 5 Cara Membesarkan Anak Perempuan Berikut Ini

    Ingin Putri Anda Mampu Menjadi Pemimpin, Coba 5 Cara Membesarkan Anak Perempuan Berikut Ini

  • Rahasia Sukses Jessica Iskandar Membesarkan Anak Seorang Diri

    Rahasia Sukses Jessica Iskandar Membesarkan Anak Seorang Diri

  • 7  Artis Melahirkan di Usia Muda, Ada yang punya 4 Anak di Usia 30 Tahun!

    7 Artis Melahirkan di Usia Muda, Ada yang punya 4 Anak di Usia 30 Tahun!

  • 7  Artis Melahirkan di Usia Muda, Ada yang punya 4 Anak di Usia 30 Tahun!

    7 Artis Melahirkan di Usia Muda, Ada yang punya 4 Anak di Usia 30 Tahun!

  • Ingin Putri Anda Mampu Menjadi Pemimpin, Coba 5 Cara Membesarkan Anak Perempuan Berikut Ini

    Ingin Putri Anda Mampu Menjadi Pemimpin, Coba 5 Cara Membesarkan Anak Perempuan Berikut Ini

  • Rahasia Sukses Jessica Iskandar Membesarkan Anak Seorang Diri

    Rahasia Sukses Jessica Iskandar Membesarkan Anak Seorang Diri

  • 7  Artis Melahirkan di Usia Muda, Ada yang punya 4 Anak di Usia 30 Tahun!

    7 Artis Melahirkan di Usia Muda, Ada yang punya 4 Anak di Usia 30 Tahun!

  • 7  Artis Melahirkan di Usia Muda, Ada yang punya 4 Anak di Usia 30 Tahun!

    7 Artis Melahirkan di Usia Muda, Ada yang punya 4 Anak di Usia 30 Tahun!

Daftarkan email Anda sekarang untuk tahu apa kata para ahli di artikel kami!
  • Kehamilan
    • Tips Kehamilan
    • Trimester Pertama
    • Trimester Kedua
    • Trimester Ketiga
    • Melahirkan
    • Menyusui
  • Tumbuh Kembang
    • Bayi Baru Lahir
    • Bayi
    • Balita
    • Prasekolah
    • Praremaja
    • Usia Sekolah
  • Parenting
    • Pernikahan
    • Berita Terkini
    • Seks
    • Keluarga
  • Kesehatan
    • Penyakit
    • Info Sehat
    • Vaksinasi
    • Kebugaran
  • Gaya Hidup
    • Keuangan
    • Travel
    • Fashion
    • Hiburan
    • Kecantikan
    • Kebudayaan
  • Lainnya
    • TAP Komuniti
    • Beriklan Dengan Kami
    • Hubungi Kami
    • Jadilah Kontributor Kami
    • Tag Kesehatan


  • Singapore flag Singapore
  • Thailand flag Thailand
  • Indonesia flag Indonesia
  • Philippines flag Philippines
  • Malaysia flag Malaysia
  • Sri-Lanka flag Sri Lanka
  • India flag India
  • Vietnam flag Vietnam
  • Australia flag Australia
  • Japan flag Japan
  • Nigeria flag Nigeria
  • Kenya flag Kenya
© Copyright theAsianparent 2023. All rights reserved
Tentang Kami|Tim Kami|Kebijakan Privasi|Syarat dan Ketentuan |Peta situs
  • Fitur
  • Artikel
  • Beranda
  • Jajak

Kami menggunakan cookie agar Anda mendapatkan pengalaman terbaik. Pelajari LagiOke, Mengerti

Kami menggunakan cookie agar Anda mendapatkan pengalaman terbaik. Pelajari LagiOke, Mengerti

theAsianparent heart icon
Kami ingin mengirimkan Anda informasi terbaru seputar gaya hidup.