Memilih sleeping mask untuk kulit berminyak ternyata harus hati-hati, karena akan digunakan overnight yang akan membuat kelembaban kulit Anda lebih banyak lagi. Namun harus diwaspadai agar memilih sleeping mask yang bagus dan tepat untuk kulit berminyak. Agar kulit tidak menjadi lebih berminyak setelah penggunaannya.
Kalau Anda bingung ingin memilih yang mana, berikut tips memilih dan rekomendasi sleeping mask untuk kulit berminyak yang bagus di tahun 2023 versi TheAsian Parents! Cek di sini selengkapnya!
Tips Memilih Sleeping Mask untuk Kulit Berminyak yang Tepat
1. Sleeping Mask Tidak Digunakan Setiap Hari
Apa boleh sleeping mask setiap hari? Anda tidak disarankan untuk menggunakan sleeping mask setiap hari pada semua jenis kulit, cukup gunakan 2-3 kali seminggu overnight. Dan seperti pada jenis kulit lainnya, penggunaan sleeping mask untuk kulit berminyak juga tidak boleh digunakan setiap hari.
Apakah sleeping mask cocok untuk kulit berminyak? Sebenarnya jika Anda memiliki kulit berminyak atau kombinasi sebaiknya tidak menggunakan sleeping mask. Tapi bisa menggunakan masker biasa yang tidak terlalu lama penggunaannya. Ini dikarenakan saat Anda tidur, hormon akan merangsang kelenjar minyak di kulit untuk memproduksi minyak lebih banyak. Jadinya kulit Anda akan lebih berminyak nantinya jika sering digunakan.
Artikel Terkait: 12 Masker Organik Rekomendasi, Glowing Alami dan Terjangkau
2. Pilih Sleeping Mask untuk Kulit Berminyak dengan Kandungan Oil Control
Namun jika Anda ingin menggunakan sleeping mask, bisa saja tapi gunakan yang memiliki formula untuk mengatasi kadar minyak pada wajah. Sleeping mask cocok untuk kulit apa? Sleeping mask cocok untuk segala jenis kulit karena dapat mencerahkan, melembabkan, menghidrasi, merawat kesehatan kulit, mencegah kerutan, merawat kulit berjerawat, hingga menstimulasi produksi kolagen.
Khusus kulit berminyak pilih yang memiliki kandungan oil control, maka kulit tidak akan lebih berminyak pada saat Anda bangun di pagi hari.
3. Gunakan Sleeping Mask di Akhir Penggunaan Skincare Malam
Banyak yang belum tahu sleeping mask dipakai setelah apa? Jadi sebelum menggunakan sleeping mask, Anda harus membersihkan muka terlebih dahulu. Lalu gunakan skincare malam seperti biasa, yaitu essence, serum, pelembab lalu pakai sleeping mask di akhir. Hasil pasti akan lebih maksimal.
10 Sleeping Mask Untuk Kulit Berminyak Terbaik 2023
Sleeping Mask Untuk Kulit Berminyak Terbaik
| Herborist Sleeping Mask Rose Sleeping Mask Berkestrak Mawar | | View Details | Beli Sekarang |
| Viva White Waterdrop Sleeping Mask Sleeping Mask dengan Kandungan Spirulina | | View Details | Beli di Lazada |
| Wardah C-Defense Sleeping Mask Mengandung HiGrade vitamin C | | View Details | Beli di Shopee |
| Emina Aqua Infused Sleeping Mask Sleeping Mask Meredakan Kemerahan Pada Kulit | | View Details | Beli Sekarang |
| BIOAQUA Salicylic Acid Acne Oil Control Face Mask Cocok untuk kulit berminyak | | View Details | Beli Sekarang |
| Somethinc Bee Power Propolis & Manuka Honey Sleeping Mask Sleeping Mask dengan Kandungan Madu | | View Details | Beli Sekarang |
| Ariul Watermelon Hydro Glow Sleeping Mask Mengandung ekstrak buah semangka untuk mencerahkan | | View Details | Beli di Lazada |
| Some by Mi Yuja Niacin Brightening Sleeping Mask Memiliki tekstur ringan dan mudah meresap | | View Details | Beli di Lazada |
| Gentle Hour Late This Night Brightening Sleeping Mask Kaya anti oksidan | | View Details | Beli Sekarang |
| Laneige Water Sleeping Mask EX Sleeping Mask dengan Probiotics Complex | | View Details | Beli Sekarang |
Masker tidur wajah anti penuaan dengan harga terjangkau
Kalau Anda mencari sleeping mask harga terjangkau, coba pakai Herborist Sleeping Mask Rose yang terbuat dari ekstrak Bunga Mawar, Hyaluronic Acid, Collagen dan ekstrak Whitening. Herborist rose ini adalah sleeping mask yang akan menutrisi dan membantu proses regenerasi kulit saat anda tidur.
Saat tidur wajah Anda akan tetap lembab, elastis dan memperlambat efek penuaan dini. Pagi hari wajag akan tampak segar cerah alami. Untuk hasil yang maksimal, gunakan dengan rangkaian Herborist Rose Series : Rose Cleansing Milk, Rose Facial Wash Gel dan Rose Water.
Deskripsi produk:
- Masker tidur anti penuaan
- Memberikan kelembaban
- Menjaga elastisitas kulit
- Membantu memperlambat tanda-tanda penuaan dini
- Wajah tampak segar dan cerah alami.
- BPOM
- Cocok untuk segala jenis kulit
- Ingredients: Aqua, Phenoxyethanol, Glycerin, Carbomer, Aminomethyl Propanol, PEG-40 Hydrogenated Castor Oil, Chlorphenesin, Propylene Glycol, Collagen, Rosa alba Flower Extract, Buteth-3, Disodium EDTA, Perfume, Sodium Lactate, Sodium Gluconate, Sodium Benzotriazolyl Butylphenol Sulfonate, Pentylene Glycol, Methyl Diisopropyl Propionamide, Sodium Hyaluronate, Ethanol, Cystoseira tamariscifolia Extract, Tris (Tetramethyl- hydroxypiperidinol) Citrate, Tributyl Citrate, Sodium Benzoate, CI 17200
Sleeping mask berteknologi water drop agar kulit ternutrisi hingga ke lapisan bawah
Brand asli Indonesia yang sudah terkenal dari dulu yaitu Viva juga mengeluarkan produk Viva White Waterdrop Sleeping Mask untuk memberikan kelembaban ekstra pada kulit Anda. Dengan kandungan Collagen, Aloe Vera Gel, Extract Spirulina & Licorice, sleeping mask Viva White Waterdrop ini dapat mengunci formula moisture lock agar kelembaban sepanjang malam agar gak dehidrasi.
Apakah VIVA sleeping mask cocok untuk kulit berminyak dan berjerawat? Viva White Waterdrop Sleeping Mask memberikan cocok digunakan untuk kulit berjerawat karena mengandung aloe vera yang memberikan sensasi tenang. Kulit jadi tetap terjaga dari stress setelah seharian beraktivitas.
Deskripsi produk:
- Teknologi water drop agar kulit cerah
- Formula unik Moisture Lock yang dapat mengunci kelembaban kulit sepanjang malam
- Dapat membuat kulit sangat lembab, sehingga lapisan kulit terhindar dari dehidrasi, tetap lembab, halus dan lembut di pagi hari
- Memiliki fungsi untuk menenangkan kulit
- Sleeping mask untuk kulit berminyak
- Isi 80gr
- Mengandung Spirulina Extract, Collagen, Licorice Extract, Aloe Vera dan Betaine
- Spirulina Extract sebagai antioksidan yang baik bagi kulit
- Collagen membantu mengurangi tanda-tanda penuaan dini
- Licorice Extract yang dapat membantu mencerahkan rona kulit wajah
- Aloe Vera dapat menghidrasi bahkan menyejukkan dan mengatasi kemerahan kulit
- Betaine dapat menjaga keseimbangan kadar air di lapisan epidermis kulit
- Gunakan teratur untuk hasil maksimal
Sleeping mask untuk kulit berminyak dengan HiGrade vitamin C
Wardah C-Defense Sleeping Mask dari Wardah yang merupakan salah satu brand lokal favorit banyak orang ini juga cocok untuk jadi pilihan masker tidur Anda. Mengandung C-Radiant Capsules dan Moistlock Complex yang dapat mencerahkan dan melembabkan kulit wajah sepanjang malam.
Pagi hari Anda akan mendapatkan kulit wajah yang bersih, segar dan cerah tentunya. Jangan lupa gunakan secara teratur ya!
Deskripsi produk:
- Mengandung vitamin C untuk menangkal radikal bebas
- Formula Moistlock complex untuk melembabkan
- Dapat mencerahkan wajah
- Isi 30gr
- Ingredients: Aqua, Butylene Glycol, Cyclopentasiloxane, Glycerin, Ammonium Acryloyldimethyltaurate/VP Copolymer, Trehalose, Phenoxyethanol, 3-O-Ethyl Ascorbic Acid, Dimethicone, Polyglyceryl-3 Methylglucose Distearate, Polysorbate 20, Allantoin, Disodium EDTA, Ethylhexylglycerin, Fragrance, Lecithin, Dimethicone/Vinyl Dimethicone Crosspolymer, 1,2-Hexanediol, Adenosine, Chondrus Crispus Powder, Synthetic Fluorphlogopite, Actinidia Polygama Fruit Extract, Agar, Acrylates/C10-30 Alkyl Acrylate Crosspolymer, Tromethamine, Gellan Gum, Trideceth-9, Ascorbic Acid, Squalane, PEG-40 Hydrogenated Castor Oil, CI 77492, CI 77891, CI 19140, CI 14720.
Ekstra lembab di malam hari dan cerah glowing di pagi hari
Apakah Emina sleeping mask cocok untuk kulit berminyak? Emina Aqua Infused Sleeping Mask sangat cocok untuk semua jenis kulit termasuk kulit yang berminyak. Kandungan vitamin E pada formulanya mampu menjadi antioksidan untuk kulit melawan bakteri-bakteri dan masalah kulit lainnya.
Produk ini akan bikin kulit wajah Anda super lembab selama tidur di malam hari dan langsung membuat kondisi kulit di pagi hari! Wajah akan terasa lebih lembab, kenyal dan glowing. Buktikan sendiri!.
Deskripsi produk:
- Dapat digunakan untuk semua jenis kulit
- BPOM Certified: NA18180200550
- Allantoin dapat meredakan kemerahan pada kulit.
- Vitamin E bisa berfungsi sebagai antioksidan.
- Canadian Willowherb Extract & AH yang dapat membantu mencerahkan kulit
- Isi 30gr
- Cukup gunakan 2-3 kali dalam seminggu
- Ingredients: Aqua, Cyclopentasiloxane, Butylene Glycol, Glycerin, Beta-Glucan, Ammonium Acryloyldimethyltaurate/VP Copolymer, Trehalose, Biosaccharide Gum-1, Phenoxyethanol, Dimethicone, Polyglyceryl-3 Methylglucose Distearate, Polysorbate 20, Carbomer, Allantoin, Fragrance, Tocopheryl Acetate, Disodium EDTA, Ethylhexylglycerin, Potassium Hydroxide, Dimethicone/Vinyl Dimethicone Crosspolymer, Epilobium Angustifolium Extract, Trideceth-9, PEG-40 Hydrogenated Castor Oil, Sodium Metabisulfite, Actinidia Polygama Fruit Extract, CI 42090.
Sleeping mask untuk kulit berminyak dan berjerawat
Buat yang punya masalah kulit berminyak dan berjerawat, gunakan BIOAQUA Salicylic Acid Acne Oil Control Face Mask yang terbukti klinis dapat mengontrol minyak dan jerawat pada wajah.
Niacinamide pada formulanya dapat mengurangi bekas jerawat. Sedangkan Centella asiatica extract akan memperbaiki kulit wajah dengan baik. Gunakan teratur dan dapatkan kulit wajah segar berseri di pagi hari.
Deskripsi produk:
- Cocok untuk kulit berminyak
- BPOM NA11210200123
- Isi 120gr
- Dapat mengontrol minyak pada wajah
- Menghilangkan jerawat dan bekasnya sekaligus
- Tekstur gel transparan yang tidak lengket
- Gunakan semalaman secara teratur untuk mendapatkan kulit wajah yang segar berseri
- Ingredients: Salicylic Acid, centella asiatica leaf extract, Niacinamide, Sodium Hyaluronate
Formulanya dapat membuat kulit bebas kilap namun wajah tetap lembab
Kalau Anda mencari sleeping mask yang bebas kilap, pilih saja SOMETHINC Bee Power Propolis & Manuka Honey Sleeping Mask yang mengandung formula untuk membuat kulit wajah tetap lembab namun bebas minyak. Nutrisi pada wajah tetap terpenuhi, tapi kontrol minyak tetap terjaga.
Kandungan Bee Power, Propolis & Manuka Honey secara intens akan memberi kelembaban dan nutrisi di malam hari. Dengan formula non-comedogenic (tidak menyumbat pori), tekstur gel ringan, mudah menyerap, tidak lengket akan menjadikan kulit tampak lebih glowing dan bebas kilap keesokan paginya!
Deskripsi produk:
- Sleeping mask bebas kilap
- No BPOM: NA18220200561
- Isi 50gr
- Bisa digunakan untuk semua jenis kulit, mulai dari kulit berminyak, berjerawat hingga sensitif
- Mengandung Korean Propolis untuk menenangkan kemerahan pada kulit, mengontrol sebum, mengurangi beruntusan, membantu melembabkan & memperkuat barier kulit
- Terdapat Manuka Honey berfungsi untuk antibakteri, menenangkan kemerahan akibat jerawat, membantu mempercepat pembaharuan lapisan kulit
- Formula Bee Venom untuk mengurangi tanda penuaan, membantu mencerahkan kulit, meningkatkan elastisitas & keremajaan kulit
- Kandungan Trehalose yang dapat membantu menjaga barrier kulit
- Ingredients: aqua, butylene glycol, pentylene glycol, Trehalose, ammonium polyacryloyldimethyl taurate, 1,2-hexanediol, polyglyceryl-4 caprate, glycerin, disodium edta, flavour, Honey (Manuka) Extract, ethylhexylglycerin, triethanolamine, ethyl hexanediol, phenoxyethanol, Propolis Extract, sodium benzoate, citric acid, potassium sorbate, Bee Venom / as Melittin, beta carotene, limonene, tocopherol
Sleeping mask dengan kandungan kelembaban yang sangat tinggi
Gunakan ARIUL Watermelon Hydro Glow Sleep Mask buat Anda yang menginginkan sleeping mask untuk kulit berminyak, namun tetap terjaga kontrol minyak wajah. Sleeping mask ini kandungan kelembabannya sangat tinggi dan dapat memperbaiki permaslahan kompleksi kulit wajah.
Dengan tekstur bentuk gel, yang ketika Anda oleskan pada step terakhir skincare di malam hari akan membuat wajah lebih tenang dan segar. Pagi hari Anda akan mendapatkan kulit wajah yang bagus.
Deskripsi produk:
- Kelembaban yang tinggi
- Dapat memperbaiki kompleksi kulit wajah
- Merawat dan menenangkan kulit dalam bentuk gel
- Dapat digunakan untuk segala jenis kulit
- Ingredients: Water, Butylene Glycol, Glycerin, Niacinamide, Pentaerythrityl Tetraethylhexanoate, 1,2-Hexanediol, Ammonium Acryloyldimethyltaurate/VP Copolymer, Betaine, Butyrospermum Parkii (Shea) Butter, Glyceryl Caprylate, Panthenol, Polyglyceryl-3 Methylglucose Distearate, Trehalose, Behenyl Alcohol, Acrylates/C10-30 Alkyl Acrylate Crosspolymer, Tromethamine, Hydroxyethyl Acrylate/Sodium Acryloyldimethyl Taurate Copolymer, Ammonium Acryloyldimethyltaurate/Beheneth-25 Methacrylate Crosspolymer, Squalane, Arachidyl Alcohol, Stearyl Alcohol, Citrullus Vulgaris (Watermelon) Fruit Extract (450Ppm), Eclipta Prostrata Extract, Adenosine, Polysorbate 60, Melia Azadirachta Leaf Extract, Sorbitan Isostearate, Sodium Hyaluronate, Moringa Oleifera Seed Oil, Erythritol, Hyaluronic Acid, Xylitol, Sodium PCA, Chamaecyparis Obtusa Leaf Extract, Origanum Vulgare Leaf Extract, Salix Alba (Willow) Bark Extract, Cinnamomum Cassia Bark Extract, Fucus Vesiculosus Extract, Lactobacillus/Soybean Ferment Extract, Portulaca Oleracea Extract, Prunella Vulgaris Extract, Scutellaria Baicalensis Root Extract, Ascorbic Acid, Biotin, Cyanocobalamin, Riboflavin, Disodium EDTA, Chlorphenesin, Fragrance
Masker tidur perawatan cerah yang mencerahkan kulit saat Anda terlelap di malam hari.
Yang terbaru dari Some By Mi, Some By Mi Yuja Niacin Brightening Sleeping Mask dengan sejuta manfaat di saat Anda sedang tidur. Cukup oleskan pada kulit dan langsung tidur, perawatan kulit sleeping mask ini akan bekerja mencerahkan kulit yang kusam dan rusak sepanjang malam.
Jangan takut, ketika menggunakan sleeping mask untuk kulit berminyak ini tidak akan meninggalkan jejak cream di bantal karena cepat sekali meresap. Bekas jerawat, flek hitam dan kulit kusam akan mudah teratasi bila Anda teratur menggunakannya.
Deskripsi produk:
- Masker perawatan cerah yang mencerahkan kulit saat Anda tidur
- BPOM NA26210200126
- Isi 60gr
- Cukup oleskan ke kulit saat akan pergi tidur
- Perawatan kulit yang dapat mencerahkan sepanjang malam
- Dapat mencerahkan kulit kusam
- Menghilangkan noda-noda pada di wajah
- Memperbaiki warna kulit menjadi rata
- Anti aging
- Ingredients: Citrus Junos Fruit Extract (70.5%), Water, Butylene Glycol, Niacinamide (5%), Glycerin, Panthenol, 1,2-Hexanediol, Simmondsia Chinensis (Jojoba) Seed Oil, Thuja Orientalis Leaf Extract, Zanthoxylum Schinifolium Leaf Extract, Polygonum Cuspidatum (Japanese Knotweed) Root Extract, Mentha Piperita (Peppermint) Leaf Extract, Mentha Aquatica Leaf Extract, Mentha Rotundifolia Leaf Extract, Nelumbo Nucifera (Sacred Lotus) Flower Extract, Coptis Japonica Extract, Hippophae Rhamnoides (Sea Buckthorn) Fruit Extract, Arbutin, Glutathione, Ascorbic Acid, Ascorbyl Glucoside, Biotin, Tocopherol, Cyanocobalamin, Bisabolol, Ascorbyl Tetraisopalmitate, Menadione, Arginine, Trehalose, Madecassoside, Adenosine, Diphenylsiloxy Phenyl Trimethicone, Caprylyl Methicone, Inulin Lauryl Carbamate, Behenyl Alcohol, Sorbitan Oleate, Sorbitan Isostearate, Caprylyl/Capryl Glucoside, Polyisobutene, Xanthan Gum, Carbomer, Acrylates/C10-30 Alkyl Acrylate Crosspolymer, Dimethicone/Phenyl Vinyl Dimethicone Crosspolymer, Benzyl Glycol, Ethylhexylglycerin, Raspberry Ketone, Disodium EDTA, Citrus Junos Peel Oil (3,000Ppm)
Formula serum in mask dengan 6 bahan utama untuk mencerahkan kulit
Gentle Hour Late This Night Brightening Sleeping Mask memiliki 6 bahan utama, yaitu Niacinamide, Shea Butter, Madecassoside, Moringa Seed Oil, Centella Asiatica dan Ceramide. Masker wajah tidur ini memiliki formula #SerumInMask yang efektif dalam mengunci kelembaban skin barrier dan bekerja sama dengan kemampuan regenerasi alami kulit sehingga kulit akan lebih cerah, lembut dan tampak kenyal pada keesokan harinya.
Deskripsi produk:
- Kaya akan antioxidant dengan 6 bahan utama, yaitu Niacinamide, Shea Butter, Madecassoside, Moringa Seed Oil, Centella Asiatica dan Ceramide
- Isi 50gr
- No BPOM: NA18200200450
- Bebas alcohol dan fragrance
- Bisa digunakan untuk ibu hamil dan menyusui
- Ingredients: Water, Niacinamide, Butylene Glycol, Beeswax, Cetyl Alcohol, Butyrospermum Parkii (Shea) Butter, Hexylene Glycol, Hydrogenated Polydecene, Glyceryl Stearate, Diglycerin, Betaine, Pentaerythrityl Tetraethylhexanoate, Phytosteryl/Isostearyl/Cetyl/Stearyl/Behenyl Dimer Dilinoleate, Caprylyl Methicone, Ammonium Acryloyldimethyltaurate/VP Copolymer, Cetearyl Alcohol, Hydroxyacetophenone, Caprylic/Capric Triglyceride, Cetearyl Glucoside, Glycerin, Hydrogenated Lecithin, 1,2-Hexanediol, Simmondsia Chinensis (Jojoba) Seed Oil, Disodium EDTA, Centella Asiatica Leaf Water, Ceramide NP, Glycosphingolipids, Stearic Acid, Glucose, Ethylhexylglycerin, Madecassoside, Moringa Oleifera Seed Oil, Phytosphingosine
Masker pelembab intensif semalam yang membuat kulit terlihat jernih dan cerah
Buat yang terganggu dengan noda hitam bekas jerawat, Anda bisa menggunakan Laneige Water Sleeping Mask. Bukan hanya sekedar masker tidur yang memberi kelembaban di malam hari, tapi juga dapat menghilangkan noda hitam pada wajah.
Mengandung teknologi Sleeping Microbiome™ yang dapat membangun kembali keseimbangan kulit yang telah rusak sepanjang hari akibat faktor eksternal. Selain itu juga mengandung Pro-biotics Complex, dan 7-free hypoallergenic formula.
Masker sekaligus pelembab ini akan membuat kulit Anda bersih dan cerah dalam satu malam. Menjernihkan kulit yang lelah dan membuat kulit menjadi rileks, segar, kenyal serta glowing.
Deskripsi produk:
- Isi 70ml
- Membantu menjernihkan kulit yang lelah
- Mewujudkan kulit yang bersih & cerah bersinar
- Dapat digunakan untuk semua jenis kulit termasuk kulit sensitif dan berminyak
- Memberikan kelembaban, mencerahkan, dan membuat kulit menjadi rileks, segar, kenyal dan glowing
- Mengandung formula Sleeping Microbiome™, Pro-biotics Complex, dan 7-free hypoallergenic formula
- Ingredients: Water, Butylene Glycol, Glycerin, Trehalose, Methyl Trimethicone, 1,2-Hexanediol, Squalane, Phenyltrimethicone, Pca Dimethicone, Caprylyl Methicone, Ammonium Acryloyldimethyltaurate/VP Copolymer, Lactobacillus Ferment (Soluble), Carbomer, Propanediol, Tromethamine, Acrylate/C10-30 Alkyl Acrylate Crosspolymer, Glyceryl Caprylate, Ethylhexyl Glycerine, Disodium EDTA, Raffinose, Stearyl Behenate, Malachite Extract, Fragrance, Polyglyceryl-3 Methylglucose Distearate, Inulin Lauryl Carbamate, Tranexamic Acid, Tryptophan, Hydroxypropyl Bispalmitamide MEA, Beta-Glucan, Limonene, Seokchangpo Extract, Linalool, Tocopherol
Tabel Perbandingan Harga Sleeping Mask Untuk Kulit Berminyak Terbaik 2023
*Update harga per Maret 2023
Jadi jangan sampai salah memilih sleeping mask untuk kulit berminyak ya, agar wajah Anda tetap lembab, lembut, cerah dan bebas kilap!
Baca Juga:
10 Sleeping Mask untuk Kulit Kering di 2023, Nutrisi Wajah Semalaman
10 Rekomendasi Produk untuk Eksfoliasi di 2024, Wajah Bersih dan Mulus!
10 Sleeping Mask untuk Mencerahkan Wajah Pilihan 2023, Glowing dalam Semalam!