X
theAsianparent Indonesia Logo
theAsianparent Indonesia Logo
kemendikbud logo
Panduan ProdukMasuk
  • Kehamilan
    • Kalkulator perkiraan kelahiran
    • Tips Kehamilan
    • Trimester Pertama
    • Trimester Kedua
    • Trimester Ketiga
    • Melahirkan
    • Menyusui
    • Kehilangan bayi
    • Project Sidekicks
  • Artikel Premium
  • Breastfeeding Week 2023
  • Cari nama bayi
  • Perawatan Ibu dan Bayi
  • Kulit Bayi
  • Rangkaian Edukasi
    • Pengasuhan Anak
    • Edukasi Prasekolah
    • Edukasi Sekolah Dasar
    • Edukasi Remaja
  • TAPpedia
  • TAP Rekomendasi
  • Anak
    • Bayi Baru Lahir
    • Bayi
    • Balita
    • Prasekolah
    • Anak
    • Praremaja & Remaja
  • Parenting
    • Keluarga
    • Pernikahan
    • Seks
    • Berita Terkini
  • Kesehatan
    • COVID-19
    • Info Sehat
    • Penyakit
    • Vaksinasi
    • Kebugaran
  • Gaya Hidup
    • Korea Update
    • Hiburan
    • Travel
    • Fashion
    • Kebudayaan
    • Kecantikan
    • Keuangan
    • Marvelous Asian Mums Special 2021
  • Nutrisi
    • Resep
    • Makanan & Minuman
    • Sarapan Bergizi
  • Belanja
  • Ayah manTAP!
    • Kesehatan Ayah
    • Kehidupan Ayah
    • Aktivitas Ayah
    • Hobi
  • VIP
  • Awards
    • TAP x Tokopedia Awards 2023

Waspada, Modus Pura-Pura Tertabrak!

Bacaan 3 menit
Waspada, Modus Pura-Pura Tertabrak!

Yuk, simak tips terhindar dari ancaman kejahatan!

Baru-baru ini jagat dunia maya dihebohkan dengan beredarnya video seorang pria yang dibonceng dengan motor dan mengejar sebuah mobil. Kemudian, ia turun lalu mengejar lalu menunjuk-nunjuk mobil tersebut, sambil berjalan terpincang-pincang. Hal tersebut diduga dilakukan untuk memberikan kesan seakan-akan ia menjadi korban tabrakan, demi mendapat perhatian masyarakat sekitar. Menyusul viralnya video ini, pihak kepolisian sudah menangkap seorang pria berinisial AD yang diduga hendak memeras pengendara mobil dengan modus pura-pura tertabrak di Pasar Rebo, Jakarta Timur. 

Dilansir dari Kompas.com, peristiwa AD pura-pura tertabrak terekam dalam sebuah video dan viral di media sosial pada Jumat (28/1/2022). Saat dikonfirmasi, Kasatreskrim Polres Metro Jakarta Timur AKBP Ahsanul Muqqafi membenarkan penangkapan AD. “Betul,” ucapnya, Minggu (30/1/2022).

modus pura pura tertabrak

Artikel Terkait: Modus Baru Begal dengan Ajak Korban Kencan, Ini Hal yang Bisa Parents Pelajari

Dia mengatakan, informasi lebih lengkap berkait penangkapan AD akan dirilis oleh Polres Jakarta Timur pada Minggu pukul 14.00 WIB. “Pak Kapolres (Jakarta Timur) (akan mengadakan) konferensi pers jam 14.00 WIB,” kata Muqqafi. Sebelumnya, Muqqafi berujar bahwa peristiwa AD pura-pura tertabrak terjadi di wilayah Pasar Rebo, Jakarta Timur. “Ini (Polsek) Pasar Rebo sudah ke TKP. Informasinya pura-pura. Kanit Pasar Rebo itu yang informasikan,” ujar Muqqafi saat dihubungi, Jumat (28/1/2022).

Artikel Terkait: Hati-hati Child Grooming, Modus Baru Penculikan Anak

Dikutip dari Kumparan.com, Sony Susmana, pemerhati keselamatan berkendara dan juga Training Director Safety Defensive Consultant Indonesia (SDCI) mengatakan “Kasus seperti ini meniru kejahatan serupa yang sudah sering terjadi di China”.

Sony menambahkan, karena modus ini masih terbilang baru, maka efektif untuk pelaku melakukan aksi kejahatannya. Yang paling mengerikannya lagi, masyarakat Indonesia yang mudah tersulut emosi tanpa tahu duduk perkara yang sesungguhnya. Sebagaimana yang terjadi beberapa waktu belakangan, beredar video yang memperlihatkan sebuah mobil jadi korban amukan warga lantaran diteriaki maling.

Karena ini adalah modus baru, ada beberapa tips supaya kita bisa lebih waspada mengidentifikasi aksi modus pura-pura tertabrak dan tidak menjadi salah sasaran amukan warga sekitar.

1. Atur Kecepatan Kendaraan

Dalam keadaan kita ditunjuk-tunjuk atau diteriaki orang tak dikenal seperti dalam video, sebisa mungkin atur laju kendaraan kita, jangan terlalu kencang. Kalau terlalu kencang dapat menimbulkan kecurigaan.

Artikel Terkait: Waspadai Modus Baru Penculikan Anak; Pura-pura dijemput Ojek Online

2. Jangan Kabur dan Usahakan Berhenti di Tempat yang Ramai

Ketika sudah dihadang sebisa mungkin kooperatif, berhentilah. Lebih aman lagi kalau kita bisa mengulur waktu dengan berhenti di tempat ramai atau di kantor polisi.

3. Pasang Kamera Dashboard pada Mobil

Waspada, Modus Pura-Pura Tertabrak!

Kamera dashboard sekarang sudah digunakan oleh banyak pengemudi. Keberadaan kamera ini berfungsi merekam peristiwa yang terjadi di sepanjang perjalanan di sekitar kendaraan kita. Rekaman dari kamera dapat dijadikan bukti untuk ditunjukkan kepada pihak berwajib apabila hal-hal yang tidak diinginkan terjadi.

Baca juga:

Punya Wajah Unik, Ini 10 Idol K-Pop yang Mematahkan Standar Kecantikan Korea

Bursa Kripto Bakal Ada di Indonesia Tahun 2022, Transaksi Cryptocurrency Makin Aman?

6 Potret Jessica Iskandar Ulang Tahun, Gaunnya Jadi Sorotan Warganet!

Cerita mitra kami
Waspada Penyakit Hepatitis Misterius, 3 Anak di DKI Jakarta Meninggal Dunia
Waspada Penyakit Hepatitis Misterius, 3 Anak di DKI Jakarta Meninggal Dunia
Tips Cerdas Hadapi New Normal, Ikuti Cara Berikut
Tips Cerdas Hadapi New Normal, Ikuti Cara Berikut
Bunda bisa jadi pahlawan melawan COVID-19, begini caranya
Bunda bisa jadi pahlawan melawan COVID-19, begini caranya
Momen Spesial S-26 Loyalty Program Mengajak Keluarga Terpilih Ke Singapura
Momen Spesial S-26 Loyalty Program Mengajak Keluarga Terpilih Ke Singapura

Parenting bikin pusing? Yuk tanya langsung dan dapatkan jawabannya dari sesama Parents dan juga expert di app theAsianparent! Tersedia di iOS dan Android.

img
Penulis

theAsianparent

  • Halaman Depan
  • /
  • Berita Terkini
  • /
  • Waspada, Modus Pura-Pura Tertabrak!
Bagikan:
  • Jadwal Libur Puasa Anak Sekolah 2023 dan Libur Hari Raya Idulfitri

    Jadwal Libur Puasa Anak Sekolah 2023 dan Libur Hari Raya Idulfitri

  • Atlet Bulu Tangkis Berbakat Syabda Perkasa Belawa Meninggal Dunia

    Atlet Bulu Tangkis Berbakat Syabda Perkasa Belawa Meninggal Dunia

  • Kronologi Telapak Kaki Bayi di Medan Melepuh Usai Lakukan Skrining

    Kronologi Telapak Kaki Bayi di Medan Melepuh Usai Lakukan Skrining

  • Jadwal Libur Puasa Anak Sekolah 2023 dan Libur Hari Raya Idulfitri

    Jadwal Libur Puasa Anak Sekolah 2023 dan Libur Hari Raya Idulfitri

  • Atlet Bulu Tangkis Berbakat Syabda Perkasa Belawa Meninggal Dunia

    Atlet Bulu Tangkis Berbakat Syabda Perkasa Belawa Meninggal Dunia

  • Kronologi Telapak Kaki Bayi di Medan Melepuh Usai Lakukan Skrining

    Kronologi Telapak Kaki Bayi di Medan Melepuh Usai Lakukan Skrining

Daftarkan email Anda sekarang untuk tahu apa kata para ahli di artikel kami!
  • Kehamilan
    • Tips Kehamilan
    • Trimester Pertama
    • Trimester Kedua
    • Trimester Ketiga
    • Melahirkan
    • Menyusui
  • Tumbuh Kembang
    • Bayi Baru Lahir
    • Bayi
    • Balita
    • Prasekolah
    • Praremaja
    • Usia Sekolah
  • Parenting
    • Pernikahan
    • Berita Terkini
    • Seks
    • Keluarga
  • Kesehatan
    • Penyakit
    • Info Sehat
    • Vaksinasi
    • Kebugaran
  • Gaya Hidup
    • Keuangan
    • Travel
    • Fashion
    • Hiburan
    • Kecantikan
    • Kebudayaan
  • Lainnya
    • TAP Komuniti
    • Beriklan Dengan Kami
    • Hubungi Kami
    • Jadilah Kontributor Kami
    • Tag Kesehatan


  • Singapore flag Singapore
  • Thailand flag Thailand
  • Indonesia flag Indonesia
  • Philippines flag Philippines
  • Malaysia flag Malaysia
  • Sri-Lanka flag Sri Lanka
  • India flag India
  • Vietnam flag Vietnam
  • Australia flag Australia
  • Japan flag Japan
  • Nigeria flag Nigeria
  • Kenya flag Kenya
© Copyright theAsianparent 2023. All rights reserved
Tentang Kami|Tim Kami|Kebijakan Privasi|Syarat dan Ketentuan |Peta situs
  • Fitur
  • Artikel
  • Beranda
  • Jajak

Kami menggunakan cookie agar Anda mendapatkan pengalaman terbaik. Pelajari LagiOke, Mengerti

Kami menggunakan cookie agar Anda mendapatkan pengalaman terbaik. Pelajari LagiOke, Mengerti

theAsianparent heart icon
Kami ingin mengirimkan Anda informasi terbaru seputar gaya hidup.