X
theAsianparent Indonesia Logo
theAsianparent Indonesia Logo
kemendikbud logo
Panduan ProdukMasuk
  • Kehamilan
    • Kalkulator perkiraan kelahiran
    • Tips Kehamilan
    • Trimester Pertama
    • Trimester Kedua
    • Trimester Ketiga
    • Melahirkan
    • Menyusui
    • Kehilangan bayi
    • Project Sidekicks
  • Artikel Premium
  • Breastfeeding Week 2023
  • Cari nama bayi
  • Perawatan Ibu dan Bayi
  • Kulit Bayi
  • Rangkaian Edukasi
    • Pengasuhan Anak
    • Edukasi Prasekolah
    • Edukasi Sekolah Dasar
    • Edukasi Remaja
  • TAPpedia
  • TAP Rekomendasi
  • Anak
    • Bayi Baru Lahir
    • Bayi
    • Balita
    • Prasekolah
    • Anak
    • Praremaja & Remaja
  • Parenting
    • Keluarga
    • Pernikahan
    • Seks
    • Berita Terkini
  • Kesehatan
    • COVID-19
    • Info Sehat
    • Penyakit
    • Vaksinasi
    • Kebugaran
  • Gaya Hidup
    • Korea Update
    • Hiburan
    • Travel
    • Fashion
    • Kebudayaan
    • Kecantikan
    • Keuangan
    • Marvelous Asian Mums Special 2021
  • Nutrisi
    • Resep
    • Makanan & Minuman
    • Sarapan Bergizi
  • Videos
    • Kata Pakar Parenting
    • Plesiran Ramah Anak
    • Pilihan Parents
    • Kisah Keluarga
    • Kesehatan
    • Kehamilan
    • Event
    • Tumbuh Kembang
  • Belanja
  • Ayah manTAP!
    • Kesehatan Ayah
    • Kehidupan Ayah
    • Aktivitas Ayah
    • Hobi
  • VIP
  • Awards
    • TAP x Tokopedia Awards 2023

Doa Minta Anak Kembar ala 3 Selebmom yang Melahirkan Bayi Kembar

Bacaan 4 menit

Kisah pasangan yang melakukan doa minta anak kembar berikut ini mungkin bisa menginspirasi Parents yang juga ingin memilikinya. Tak hanya kembar dua, bahkan ada yang berdoa minta dikaruniai anak kembar 4, dan tak lama kemudian langsung dikabulkan.

Siapa sajakah mereka? Yuk, simak kisahnya di bawah ini.

1. Doa Minta Anak Kembar ala Cynthia Lamusu

doa minta anak kembar

Pada tahun 2016 lalu, pasangan artis Surya Saputra dan Cynthia Lamusu dikaruniai sepasang anak kembar. Anak kembarnya tersebut diberinama Ataya Tatjana Aisyah Putri dan Atharva Bimasena Asaputra.

Surya Saputra dan istrinya harus menjalani penantian panjang sebelum kehadiran kedua buah hati mereka. Pasalnya, mereka menikah di tahun 2008, dan berjuang untuk memiliki anak selama 8 tahun. Hingga akhirnya memilih untuk menjalani program bayi tabung. Bisa dibayangkan, betapa bahagianya Surya dan Cynthia saat keduanya dikaruniai anak kembar.

Ternyata, sebelum mereka mengikuti program bayi tabung, Cynthia Lamusu pernah beberapa kali mengungkapkan keinginannya untuk punya anak kembar lewat media sosial Path. Personil Be3 ini juga mengungkapkan doa minta anak kembar secara langsung melalui caption postingan tersebut.

 
 
 
 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 
 
 
 
 
 
    Di ingatkan Path lagi… Ternyata saya pernah Nulis ini 2 thn dan 1 thn yang lalu…. 😮😮☺️☺️ SUBHANALLAH…. Kuasa MU Ya ALLAH… 🙏❤️ #KunFayaakun #Alhamdulillah #KekuatanDoa #DoadanHarapan #PunyaAnakKembar #thestoriesofsuryacynthia

Sebuah kiriman dibagikan oleh cynthia_lamusu (@cynthia_lamusu) pada 17 Des 2016 jam 12:11 PST

Siapa sangka, bahwa doanya tersebut dikabulkan beberapa tahun kemudian. Cynthia Lamusu sendiri tak menyangka dan mengaku terkejut dan tidak menyadari dulu pernah memanjatkan doa minta anak kembar.

Wah, nggak nyangka ya Parents, doa yang bahkan dilupakan oleh pemiliknya, tetap diingat oleh Sang Maha Kuasa. Bahkan akhirnya dikabulkan beberapa tahun kemudian.

Artikel terkait: Letih Namun Bahagia, Intip Surya Saputra Menikmati Perannya Menjadi Ayah!

2. Doa Ratna Galih saat Ingin Memiliki Bayi Kembar

ratna galih melahirkan 1

Sumber: Instagram Ratna Galih

Dalam sebuah unggahan di Instagram, Ratna Galih juga sempat berbagi bahwa kehadiran anak kembarnya adalah hasil dari doa dan ikhtiar selama 6 tahun.

Banyak banget yang nanya tips supaya dapet anak kembar: Tipsnya ikhtiar, berdoa, dan husnudzon lah sama Allah.. inshaAllah doa kita dijabah.. Aku juga berdoa dan ikhtiar sampe 6 tahun, dapet bonus 3 anak laki (madiba, benjamin, dan shaldy). Betapa Allah Maha Mengabulkan Doa kita, bahkan memberikan lebih dari apa yg kita harapkan.. Intinya ga boleh patah semangat dan bersyukur selalu.. Pernah denger kan, “Kalau kita bersyukur inshaAllah, Allah akan menambahkan nikmat untuk kita” Ilmu agama aku mah dangkal bangeeeet, tapi selalu yakin dan tahu kalo Allah itu maha baik.. dan bisa aku rasakan banget di hidup aku.. Betapa baiknya Allah sama hambaNya.. 

Bahkan Ratna Galih juga harus menunggu selama 6 tahun agar doanya saat meminta anak kembar bisa terkabul.

Selengkapnya: Ingin punya anak kembar? Ini tips dari dari Ratna Galih

3. Doa Minta Anak Kembar di Tanah Suci, Langsung Terkabul

doa minta anak kembar

Selain Ratna Galih dan Cynthia Lamusu, rupanya ada pasangan lain yang mengaku doanya minta anak kembar dikabulkan. Tak tanggung-tanggung, mereka langsung minta anak kembar 4 dan tak lama kemudian doa tersebut dikabulkan.

Happy Ayunita (32)  dan Kurniadi  (34) adalah pasangan asal Jawa Timur, mereka pernah berdoa minta anak kembar 4 saat menjalani umroh di tanah suci, dan doa tersebut langsung terkabulkan tak lama kemudian.

Ayunita dan Kurniadi, warga Jawa Timur ini sudah menjalani pernikahan selama 5 tahun. Namun keduanya masih belum juga dikaruniai anak. Segala upaya medis dan tradisional, bahkan hingga menjalani program bayi tabung sebanyak 3 kali, namun semuanya tak kunjung membuahkan hasil.

Akhirnya, mereka kemudian menjalankan ibadah umroh pada tahun 2013. Saat berada di depan Ka’bah, mereka berdoa agar segera diberi kepercayaan untuk memiliki anak. Tak hanya meminta satu anak, Ayunita memohon kepada Allah SWT agar diberi 4 orang anak sekaligus.

Doa Minta Anak Kembar ala 3 Selebmom yang Melahirkan Bayi Kembar

Memanjatkan doa minta anak kembar di depan Ka’bah, langsung terkabul.

“Nggak tahu kenapa 4, tercetus begitu saja,” kata Ayunita.

Tapi, Ayunita menambahkan bahwa dirinya berasal dari keluarga besar, karena itulah dia ingin punya banyak anak.

Artikel terkait: Punya anak kembar bukan sekedar impian, simak tips mewujudkannya berikut ini

Beberapa bulan setelah pulang ke Tanah Air usai melakukan umroh, Ayunita dan Kurniadi kembali mencoba program bayi tabung yang keempat kalinya.

“Kami pasrah, ini usaha terakhir kami,” tutur Ayunita.

Sebulan menjalani program bayi tabung di RS Siloam Surabaya, Ayunita dinyatakan hamil dan janin dikandungannya berjumlah 4. Tentu saja Ayunita langsung ingat doanya saat berada di depan Ka’bah.

“Saya memang minta empat anak, nggak sangka langsung dikasih kembar 4. Senang dan kaget, keluarga juga pada kaget,” ucapnya.

Cerita mitra kami
3 Alasan Penting Beli Rumah Idaman untuk Keluarga harus Jadi Prioritas
3 Alasan Penting Beli Rumah Idaman untuk Keluarga harus Jadi Prioritas
Jadi Orangtua Baru, Ini 5 Tips Parenting Positif Ala Irish Bella
Jadi Orangtua Baru, Ini 5 Tips Parenting Positif Ala Irish Bella
5 Alasan Mengapa Si Kecil Perlu Nonton Film Animasi Terbaru, Disney and Pixar’s Luca
5 Alasan Mengapa Si Kecil Perlu Nonton Film Animasi Terbaru, Disney and Pixar’s Luca
Tayang di Disney+ Hotstar, Ini 7 Fakta Film ‘Susi Susanti: Love All’ yang Belum Diketahui
Tayang di Disney+ Hotstar, Ini 7 Fakta Film ‘Susi Susanti: Love All’ yang Belum Diketahui

***

Nah, Parents, memang tidak ada doa khusus yang bisa dibaca saat ingin meminta anak kembar kepada Allah SWT. Yakinlah bahwa Allah Maha Mendengar doa tersebut.

Bila Anda ingin punya anak kembar, teruslah berdoa dengan hati yang tulus, sabar menanti terkabulnya doa, dan terus berikhtiar untuk memiliki anak tanpa putus harapan.

Semoga informasi ini bermanfaat.

 

Baca juga:

8 Cara Mendapatkan Anak Kembar Secara Alami, Layak Anda Praktikan

Parenting bikin pusing? Yuk tanya langsung dan dapatkan jawabannya dari sesama Parents dan juga expert di app theAsianparent! Tersedia di iOS dan Android.

img
Penulis

Fitriyani

  • Halaman Depan
  • /
  • Hiburan
  • /
  • Doa Minta Anak Kembar ala 3 Selebmom yang Melahirkan Bayi Kembar
Bagikan:
  • Ingin Anak Tumbuh Jadi Baik? Baca Doa Anak Sholeh dan Lakukan 7 Tips Ini

    Ingin Anak Tumbuh Jadi Baik? Baca Doa Anak Sholeh dan Lakukan 7 Tips Ini

  • Saat anak rewel, bacakan doa ini untuk menenangkannya

    Saat anak rewel, bacakan doa ini untuk menenangkannya

  • 35 Drama Korea Romantis Terbaik dan Populer, Ada Kisah Manis hingga Bikin Nangis

    35 Drama Korea Romantis Terbaik dan Populer, Ada Kisah Manis hingga Bikin Nangis

  • 8 Pompa ASI Elektrik Terbaik 2023, Berkualitas dan Praktis untuk Bunda Sibuk

    8 Pompa ASI Elektrik Terbaik 2023, Berkualitas dan Praktis untuk Bunda Sibuk

  • Ingin Anak Tumbuh Jadi Baik? Baca Doa Anak Sholeh dan Lakukan 7 Tips Ini

    Ingin Anak Tumbuh Jadi Baik? Baca Doa Anak Sholeh dan Lakukan 7 Tips Ini

  • Saat anak rewel, bacakan doa ini untuk menenangkannya

    Saat anak rewel, bacakan doa ini untuk menenangkannya

  • 35 Drama Korea Romantis Terbaik dan Populer, Ada Kisah Manis hingga Bikin Nangis

    35 Drama Korea Romantis Terbaik dan Populer, Ada Kisah Manis hingga Bikin Nangis

  • 8 Pompa ASI Elektrik Terbaik 2023, Berkualitas dan Praktis untuk Bunda Sibuk

    8 Pompa ASI Elektrik Terbaik 2023, Berkualitas dan Praktis untuk Bunda Sibuk

Daftarkan email Anda sekarang untuk tahu apa kata para ahli di artikel kami!
  • Kehamilan
    • Tips Kehamilan
    • Trimester Pertama
    • Trimester Kedua
    • Trimester Ketiga
    • Melahirkan
    • Menyusui
  • Tumbuh Kembang
    • Bayi Baru Lahir
    • Bayi
    • Balita
    • Prasekolah
    • Praremaja
    • Usia Sekolah
  • Parenting
    • Pernikahan
    • Berita Terkini
    • Seks
    • Keluarga
  • Kesehatan
    • Penyakit
    • Info Sehat
    • Vaksinasi
    • Kebugaran
  • Gaya Hidup
    • Keuangan
    • Travel
    • Fashion
    • Hiburan
    • Kecantikan
    • Kebudayaan
  • Lainnya
    • TAP Komuniti
    • Beriklan Dengan Kami
    • Hubungi Kami
    • Jadilah Kontributor Kami
    • Tag Kesehatan


  • Singapore flag Singapore
  • Thailand flag Thailand
  • Indonesia flag Indonesia
  • Philippines flag Philippines
  • Malaysia flag Malaysia
  • Sri-Lanka flag Sri Lanka
  • India flag India
  • Vietnam flag Vietnam
  • Australia flag Australia
  • Japan flag Japan
  • Nigeria flag Nigeria
  • Kenya flag Kenya
© Copyright theAsianparent 2023. All rights reserved
Tentang Kami|Tim Kami|Kebijakan Privasi|Syarat dan Ketentuan |Peta situs
  • Fitur
  • Artikel
  • Beranda
  • Jajak

Kami menggunakan cookie agar Anda mendapatkan pengalaman terbaik. Pelajari LagiOke, Mengerti

Kami menggunakan cookie agar Anda mendapatkan pengalaman terbaik. Pelajari LagiOke, Mengerti

theAsianparent heart icon
Kami ingin mengirimkan Anda informasi terbaru seputar gaya hidup.