TAP top app download banner
theAsianparent
theAsianparent
Panduan ProdukKeranjang
  • Kehamilan
  • Anak
  • Perkembangan Otak
  • Cari nama bayi
  • Rangkaian Edukasi
  • TAPpedia
  • TAP Rekomendasi
  • Parenting
  • Kesehatan
  • Gaya Hidup
  • Nutrisi
  • Ayah manTAP!
  • Komunitas
  • VIP
  • Event
Masuk / Daftar
    • Artikel
  • KehamilanKehamilan
  • AnakAnak
  • Perkembangan OtakPerkembangan Otak
  • Cari nama bayiCari nama bayi
  • Rangkaian EdukasiRangkaian Edukasi
  • TAPpediaTAPpedia
  • TAP RekomendasiTAP Rekomendasi
  • ParentingParenting
  • KesehatanKesehatan
  • Gaya HidupGaya Hidup
  • NutrisiNutrisi
  • Ayah manTAP!Ayah manTAP!
  • KomunitasKomunitas
  • VIPVIP
  • EventEvent
    • Komunitas
  • Jajak
  • Album
  • Makanan
  • Resep
  • Topik
  • Baca Artikel
    • Panduan
  • Pemantau Kehamilan
  • Pemantau Perkembangan Bayi
    • Hadiah
  • HadiahHadiah
  • Kontes
  • VIP ParentsVIP Parents
    • Lebih Banyak
  • Saran

Kebijakan PrivasiPedoman KomunitasPeta situs

Unduh aplikasi gratis kami

google play store
app store

Beberapa Jenis Terapi Untuk Anak Dengan Cerebral Palsy

Bacaan 3 menit
Beberapa Jenis Terapi Untuk Anak Dengan Cerebral Palsy

Apa yang harus kita lakukan jika anak, anak dari kerabat atau tetangga terdeteksi cerebral palsy?

Masyarakat nyaris tidak mengenal cerebral palsy

Anak cerebral palsy dapat tumbuh dan beraktivitas seperti anak normal.

Anak cerebral palsy dapat tumbuh dan beraktivitas seperti anak normal.

Menurut Detik,  cerebral palsy adalah suatu gangguan pada gerakan, otot, atau postur yang disebabkan oleh cedera atau perkembangan abnormal di otak yang terjadi sebelum kelahiran.

Seseorang atau anak yang terindikasi celebral palsy biasanya mengalami kelainan perkembangan otak, cacat intelektual, mempunyai masalah pada penglihatan dan pendengaran dan sering kejang.

Inilah sebabnya orangtua dari anak celebral palsy cenderung merasa malu dan ‘menyembunyikan’ anak dari khalayak.

Padahal, menurut pendiri dan koordinator rumah asuh dan rumah belajar Pediatric and Neurodevelopmental Therapy Centre (PNTC), Nawangsasi Takarini kepada Tempo, anak dengan celebral palsy memiliki kemampuan yang sama dengan anak normal, kecuali kemampuan berpikir.

Pentingnya penanganan sejak dini

Beberapa orang sering mengkaitkan celebral palsy sebagai sebuah ‘kutukan’, sehingga anak yang mengalami sindrom ini cenderung dibiarkan dan tidak mendapat penanganan sejak usia dini.

Tentu hal ini cukup ironis karena kita tidak akan bisa hadir selamanya untuk merawat anak-anak. Kehidupan anak celebral palsy di masa mendatang tentu akan sulit sepeninggal orangtua, karena mereka tidak mampu mengurus dirinya sendiri.

Oleh karena itu, Dr. Nawangsasi menyarankan agar para orangtua anak cerebral palsy segera mengikutsertakan anak mereka dalam berbagai jenis terapi sejak usia dini. Hal ini karena dengan menjalani terapi anak CP (cerebral palsy) masih memiliki peluang untuk menjalani hidup secara normal.

Beberapa terapi dasar untuk anak CP

Beberapa Jenis Terapi Untuk Anak Dengan Cerebral Palsy

Situs cerebralpalsyindonesia.com mencatat tiga jenis terapi dasar untuk anak CP, yang terdiri dari :

1. Terapi fisik

Ini adalah sebuah terapi yang bertujuan mengembangkan kemampuan anak CP mengkoordinasikan anggota tubuhnya, membangun kekuatan dan melatih kelenturan otot.

Terapi fisik meliputi olahraga, pemanasan, dan penggunaan peralatan yang dirancang khusus untuk meningkatkan gerak anak.

Dengan menjalani terapi fisik anak CP juga diharapkan dapat merespon berbagai situasi seperti panas, dingin,  atau suara yang kencang.

2. Terapi wicara

Terapi wicara bertujuan untuk mengembangkan kemampuan anak CP untuk berkomunikasi dengan orang-orang di sekitarnya.

Jika anak CP benar-benar tidak mampu berbicara, maka terapis akan melatih anak berkomunikasi melalui media lain, misalnya dengan gambar, komputer atau bahasa isyarat.

Berenang adalah bagian terapi hidro untuk mengurangi kekakuan otot anak CP.

Berenang adalah bagian terapi hidro untuk mengurangi kekakuan otot anak CP.

3. Terapi okupasi

Pada sesi terapi okupasi, anak CP dilatih untuk melakukan kegiatan sehari-hari, seperti makan, minum, mandi dan berpakaian.

Terapi ini bertujuan untuk mengurangi ketergantungan anak CP kepada pengasuh/ orangtuanya dan meningkatkan kemandirian.

4. Terapi hidro/ air

Ini adalah sebuah terapi yang bertujuan untuk mengurangi kekakuan atau spastisitas yang biasa dialami anak dengan cerebral palsy.

Pada saat berada di dalam air, kekakuan otot akan berkurang karena sifat air yang mengalir membantu tubuh untuk bergerak tanpa mengeluarkan tenaga dalam jumlah besar maupun memaksa otot untuk bergerak.

Parents, semoga ulasan di atas bermanfaat.

Referensi : tempo, cerebralpalsyindonesia.com, ypac-semarang.org
Cerita mitra kami
Kulit Newborn Mudah Ruam? Bisa Jadi Ada yang Salah di Cara Mencuci Bajunya!
Kulit Newborn Mudah Ruam? Bisa Jadi Ada yang Salah di Cara Mencuci Bajunya!
20 Jenis Ruam Kulit pada Bayi, Penyebab dan Cara Mengatasi
20 Jenis Ruam Kulit pada Bayi, Penyebab dan Cara Mengatasi
Sembelit pada Bayi, Cegah & Jaga Pencernaannya dengan Makanan Ini
Sembelit pada Bayi, Cegah & Jaga Pencernaannya dengan Makanan Ini
Tak Selalu Sama, Ini Cara Mendidik Anak Sesuai Umur
Tak Selalu Sama, Ini Cara Mendidik Anak Sesuai Umur

Parenting bikin pusing? Yuk tanya langsung dan dapatkan jawabannya dari sesama Parents dan juga expert di app theAsianparent! Tersedia di iOS dan Android.

img
Penulis

jpqosinbo

  • Halaman Depan
  • /
  • Balita
  • /
  • Beberapa Jenis Terapi Untuk Anak Dengan Cerebral Palsy
Bagikan:
  • 530 Nama Anak Perempuan Korea Unik Huruf A-Z dan Rangkaiannya

    530 Nama Anak Perempuan Korea Unik Huruf A-Z dan Rangkaiannya

  • Arti Nama Ferry yang Bijaksana dan Rangkaiannya untuk Anak Laki-laki

    Arti Nama Ferry yang Bijaksana dan Rangkaiannya untuk Anak Laki-laki

  • 470 Nama Anak Perempuan Inggris Cantik Huruf A Sampai Z!

    470 Nama Anak Perempuan Inggris Cantik Huruf A Sampai Z!

  • 530 Nama Anak Perempuan Korea Unik Huruf A-Z dan Rangkaiannya

    530 Nama Anak Perempuan Korea Unik Huruf A-Z dan Rangkaiannya

  • Arti Nama Ferry yang Bijaksana dan Rangkaiannya untuk Anak Laki-laki

    Arti Nama Ferry yang Bijaksana dan Rangkaiannya untuk Anak Laki-laki

  • 470 Nama Anak Perempuan Inggris Cantik Huruf A Sampai Z!

    470 Nama Anak Perempuan Inggris Cantik Huruf A Sampai Z!

Beranda

Beranda

Dapatkan artikel seputar parenting, gaya hidup, opini pakar, di ujung jari Anda

Jajak

Jajak

Ikutan isi polling menarik, dan lihat apa yang orangtua lain pikirkan!

Album

Album

Bagikan foto orang-orang tersayang Anda di komunitas yang aman

Topik

Topik

Gabung di komunitas dengan sesama Bunda dan Ayah

Panduan

Panduan

Pantau kehamilan, dan juga perkembangan bayi Anda dari hari ke hari!

theAsianparent

Unduh aplikasi gratis kami

Google PlayApp Store

theAsianparent di seluruh dunia

Singapore flag
Singapore
Thailand flag
Thailand
Indonesia flag
Indonesia
Philippines flag
Philippines
Malaysia flag
Malaysia
Vietnam flag
Vietnam

Partner Brands

Rumah123VIP ParentsMama's ChoiceTAP Awards

© Copyright theAsianparent 2026 . All rights reserved

  • Tentang Kami
  • Kebijakan Privasi
  • Syarat dan Ketentuan
  • Peta situs
  • Fitur
  • Artikel
  • Beranda
  • Jajak

Kami menggunakan cookie agar Anda mendapatkan pengalaman terbaik. Pelajari LagiOke, Mengerti

Kami menggunakan cookie agar Anda mendapatkan pengalaman terbaik. Pelajari LagiOke, Mengerti