X
theAsianparent Indonesia Logo
theAsianparent Indonesia Logo
kemendikbud logo
Panduan ProdukMasuk
  • Kehamilan
    • Kalkulator perkiraan kelahiran
    • Tips Kehamilan
    • Trimester Pertama
    • Trimester Kedua
    • Trimester Ketiga
    • Melahirkan
    • Menyusui
    • Kehilangan bayi
    • Project Sidekicks
  • Artikel Premium
  • Breastfeeding Week 2023
  • Cari nama bayi
  • Perawatan Ibu dan Bayi
  • Kulit Bayi
  • Rangkaian Edukasi
    • Pengasuhan Anak
    • Edukasi Prasekolah
    • Edukasi Sekolah Dasar
    • Edukasi Remaja
  • TAPpedia
  • TAP Rekomendasi
  • Anak
    • Bayi Baru Lahir
    • Bayi
    • Balita
    • Prasekolah
    • Anak
    • Praremaja & Remaja
  • Parenting
    • Keluarga
    • Pernikahan
    • Seks
    • Berita Terkini
  • Kesehatan
    • COVID-19
    • Info Sehat
    • Penyakit
    • Vaksinasi
    • Kebugaran
  • Gaya Hidup
    • Korea Update
    • Hiburan
    • Travel
    • Fashion
    • Kebudayaan
    • Kecantikan
    • Keuangan
    • Marvelous Asian Mums Special 2021
  • Nutrisi
    • Resep
    • Makanan & Minuman
    • Sarapan Bergizi
  • Videos
    • Kata Pakar Parenting
    • Plesiran Ramah Anak
    • Pilihan Parents
    • Kisah Keluarga
    • Kesehatan
    • Kehamilan
    • Event
    • Tumbuh Kembang
  • Belanja
  • Ayah manTAP!
    • Kesehatan Ayah
    • Kehidupan Ayah
    • Aktivitas Ayah
    • Hobi
  • VIP
  • Awards
    • TAP x Tokopedia Awards 2023

Arti Nama Kinanti dan Ide Rangkaiannya untuk Anak Perempuan

Bacaan 4 menit

Setiap orang tua selalu menginginkan anaknya tumbuh menjadi seseorang yang berguna dan sukses. Tak heran jika orang tua selalu memilih dan memberikan nama yang terbaik untuk anaknya. Jika saat ini Bunda tengah hamil anak perempuan, salah satu nama yang bisa dipilih adalah Kinanti. Arti nama Kinanti pun baik, lo, Bun.

Sapaan Kinanti biasanya disandang oleh anak perempuan, khususnya mereka yang berasal dari keluarga yang masih menjunjung tinggi budaya Jawa. Bunda, inilah penjelasan arti nama Kinanti. 

Pengertian Nama Kinanti 

Melansir dari Tentang Nama, Kinanti ialah salah satu tembang macapat yang biasanya digunakan untuk menggambarkan perasaan senang dan kasmaran. Meski begitu, tembang ini tak hanya dipakai untuk menyampaikan rasa sayang dan kebahagiaan, tetapi juga sebuah nasihat.

Kata kinanthi sendiri diambil dari bahasa Jawa kanthi yang jika diterjemahkan ke dalam Bahasa Indonesia artinya adalah tuntunan atau bimbingan. Jika merujuk pada pengertian tersebut, bisa disimpulkan bahwa arti nama Kinanti adalah bimbingan atau nasihat. 

Berdasarkan penjelasan di atas, panggilan Kinanti bisa dimaknai seseorang yang mampu memberikan bimbingan atau arahan. Atau, bisa pula dimaknai seseorang yang senantiasa memberi nasihat-nasihat tentang kehidupan kepada sesama.

Artikel terkait: Jadi Nama Artis dan Pengusaha Kaya, Ini Arti dan Ide Rangkaian Nama Gilang

Sifat dan Karakter Nama Kinanti

arti nama kinanti

Mengutip dari Namekun, Kinanti merupakan seorang yang cenderung memiliki rahasia dan pemalu, walaupun ia seorang yang kuat sekaligus emosional. Ia percaya diri dan mengendalikan situasi. Orang ini gemar melakukan sesuatu yang bermakna dalam hidup dan sangat penyayang kepada orang-orang dekatnya.

Tiap huruf yang terkandung pada nama menggambarkan sifat dari pemilik nama tersebut. Berikut ini sifat dan karakter nama Kinanti sesuai dengan ejaannya.

  • K: Kinanti merupakan orang dengan banyak energi. Kekuatan hidup yang besar ini membuat mereka tampak lebih muda dari usia sebenarnya.
  • I: Seorang Kinanti juga memiliki keinginan untuk naik dalam hidup membuat ia belajar banyak hal baru. Ini juga berarti bahwa sebagai pribadi yang akan terus berubah dan berkembang.
  • N: Ia dapat memberdayakan kemampuan beradaptasi dengan keadaan baru. Kinanti adalah bunglon! Artinya mereka tahu bagaimana mendapatkan yang terbaik dari situasi apa pun.
  • A: Kinanti selalu ingin mengetahui faktanya, sebelum mengambil keputusan. Secara keseluruhan ia adalah orang yang sangat dewasa.
  • N: Kinanti sering bertindak sebagai perantara ketika pengalaman atau pengetahuan mereka diperlukan.
  • T: Seorang Kinanti sangat mistis dan misterius. Ia tidak bicara kecuali memiliki sesuatu yang penting untuk dikatakan. Tipe pendiam dan penuh teka-teki.
  • I: Penuh dengan pemikiran batin yang rumit, Kinanti terkadang terlihat pemalu. Sering kali lebih memilih untuk tinggal di rumah dalam keheningan untuk tenggelam dalam pikirannya sendiri.

Artikel terkait: Dari Bahasa Sansekerta, Ini Arti dan Ide Rangkaian Nama Anita

Inspirasi Rangkaian Nama dengan Unsur Kinanti Beserta Arti

arti nama kinanti

Selain memiliki arti yang sarat dengan makna, nama Kinanti pun dapat dipadu-padankan dengan rangkaian nama lainnya. Berikut ini adalah 10 contoh rangkaian nama Kinanti untuk menjadi inspirasi nama bayi perempuan, beserta artinya:

  • Kinanti Laya Bajramaya

Anak perempuan yang sangat berharga dan hidup dalam kedamaian serta senantiasa memberi nasihat-nasihat tentang kehidupan kepada sesama.

Kinanti: Nasihat, bimbingan

Laya: Bertempat tinggal

Bajramaya: Terbuat dari intan

  • Kinanti Chitra Azkadina

Perempuan yang ceria, taat melakukan ibadah dan mampu memberikan bimbingan kepada orang lain.

Kinanti: Nasihat, bimbingan

Chitra: Yang ceria

Azkadina: Saleh dan taat kepada agama

  • Kinanti Mahirah Dhatu

Anak yang anggun dan pandai serta mampu memberi nasihat kepada sesama.

Kinanti: Nasihat, bimbingan

Mahirah: Pandai, pintar

Dhatu: Anak yang anggun bagai ratu

  • Kinanti Paradista Gauri

Anak perempuan pemberi nasihat, berpendirian teguh dan memiliki kehidupan yang tentram dan bahagia.

Kinanti: Nasihat, bimbingan

Paradista: Berdiri dengan mantap

Gauri: Jalan hidup yang tentram dan bahagia

Cerita mitra kami
Bintik Putih Pada Wajah Bayi, Apa Penyebab & Cara Mengatasinya?
Bintik Putih Pada Wajah Bayi, Apa Penyebab & Cara Mengatasinya?
Ciri-Ciri Bayi Alergi Susu Sapi yang Harus Bunda Ketahui
Ciri-Ciri Bayi Alergi Susu Sapi yang Harus Bunda Ketahui
Cara Melakukan Bonding Berkualitas dengan si Kecil di 1000 Hari Pertama Kehidupannya
Cara Melakukan Bonding Berkualitas dengan si Kecil di 1000 Hari Pertama Kehidupannya
Tak Boleh Sembarangan, Ini Panduan untuk Melindungi Kulit Bayi dengan Tepat
Tak Boleh Sembarangan, Ini Panduan untuk Melindungi Kulit Bayi dengan Tepat
  • Isvara Kinanti Rumi

Perempuan yang memiliki daya tarik kuat, kelak memiliki jiwa pemimpin yang senantiasa memberi nasihat-nasihat tentang kehidupan kepada sesama.

Isvara: Pemimpin, Yang berkuasa

Kinanti: Nasihat, bimbingan

Rumi: Daya tarik

  • Freida Kinanti Zaain

Anak perempuan kesayangan yang dapat memberi nasihat serta mampu membuat suasana sukacita.

Freida: Sukacita

Kinanti: Nasihat, bimbingan

Zaain: Cantik, kawan, kesayangan

  • Kinanti Idaline Alfathunnisa

Anak perempuan yang lembut, pekerja keras, dan seorang pemberi nasihat kepada sesama.

Kinanti: Nasihat, bimbingan

Idaline: Pekerja keras, bahagia

Alfathunnisa: Gadis nan lembut

Artikel terkait: Cocok untuk Anak Perempuan, Ini Arti Nama Oki dan Ide Rangkaiannya

arti nama kinanti

  • Ditya Elliora Kinanti 

Anak perempuan cahaya dari Tuhan yang diberi kelebihan dan kelak dapat memberikan nasihat kepada sesama.

Ditya: Anak yang diberi kelebihan

Elliora: Cahaya Tuhan

Kinanti: Nasihat, Bimbingan

  • Mayra Ayu Kinanti 

Perempuan cantik yang kelak dapat memberikan nasihat dan harum tubunya.

Mayra: Minyak harum

Ayu: Cantik

Kinanti: Nasihat, bimbingan

  • Alana Lova Kinanti 

Anak yang  cantik dan memiliki  pribadi yang tenang serta dapat memberikan bimbingan dan nasihat kepada orang lain.

Alana: Anak yang cantik

Lova: Tenang

Kinanti: Nasihat, bimbingan

Nah, demikian penjelasan, karakter dan beberapa nama Kinanti yang bisa dijadikan referensi untuk bayi perempuan. Semoga informasi mengenai nama penuh makna tersebut bisa membantu Parents yang sedang mencari ide nama untuk si kecil, ya.

Baca juga:

id.theasianparent.com/arti-nama-farhan

id.theasianparent.com/arti-nama-gilbert

id.theasianparent.com/arti-nama-diana

Parenting bikin pusing? Yuk tanya langsung dan dapatkan jawabannya dari sesama Parents dan juga expert di app theAsianparent! Tersedia di iOS dan Android.

img
Penulis

theAsianparent

Diedit oleh:

Finna Prima Handayani

  • Halaman Depan
  • /
  • Bayi
  • /
  • Arti Nama Kinanti dan Ide Rangkaiannya untuk Anak Perempuan
Bagikan:
  • Mitos Bayi Tidur dengan Mata Terbuka, Benarkah Tumbuh Jadi Anak Nakal?

    Mitos Bayi Tidur dengan Mata Terbuka, Benarkah Tumbuh Jadi Anak Nakal?

  • Rambut Bayi Berdiri Bisa Prediksi Kepribadian Anak, Mitos atau Fakta?

    Rambut Bayi Berdiri Bisa Prediksi Kepribadian Anak, Mitos atau Fakta?

  • Panduan Lengkap untuk Bunda: Perkembangan Bayi 10 Bulan

    Panduan Lengkap untuk Bunda: Perkembangan Bayi 10 Bulan

  • Mitos Bayi Tidur dengan Mata Terbuka, Benarkah Tumbuh Jadi Anak Nakal?

    Mitos Bayi Tidur dengan Mata Terbuka, Benarkah Tumbuh Jadi Anak Nakal?

  • Rambut Bayi Berdiri Bisa Prediksi Kepribadian Anak, Mitos atau Fakta?

    Rambut Bayi Berdiri Bisa Prediksi Kepribadian Anak, Mitos atau Fakta?

  • Panduan Lengkap untuk Bunda: Perkembangan Bayi 10 Bulan

    Panduan Lengkap untuk Bunda: Perkembangan Bayi 10 Bulan

Daftarkan email Anda sekarang untuk tahu apa kata para ahli di artikel kami!
  • Kehamilan
    • Tips Kehamilan
    • Trimester Pertama
    • Trimester Kedua
    • Trimester Ketiga
    • Melahirkan
    • Menyusui
  • Tumbuh Kembang
    • Bayi Baru Lahir
    • Bayi
    • Balita
    • Prasekolah
    • Praremaja
    • Usia Sekolah
  • Parenting
    • Pernikahan
    • Berita Terkini
    • Seks
    • Keluarga
  • Kesehatan
    • Penyakit
    • Info Sehat
    • Vaksinasi
    • Kebugaran
  • Gaya Hidup
    • Keuangan
    • Travel
    • Fashion
    • Hiburan
    • Kecantikan
    • Kebudayaan
  • Lainnya
    • TAP Komuniti
    • Beriklan Dengan Kami
    • Hubungi Kami
    • Jadilah Kontributor Kami
    • Tag Kesehatan


  • Singapore flag Singapore
  • Thailand flag Thailand
  • Indonesia flag Indonesia
  • Philippines flag Philippines
  • Malaysia flag Malaysia
  • Sri-Lanka flag Sri Lanka
  • India flag India
  • Vietnam flag Vietnam
  • Australia flag Australia
  • Japan flag Japan
  • Nigeria flag Nigeria
  • Kenya flag Kenya
© Copyright theAsianparent 2023. All rights reserved
Tentang Kami|Tim Kami|Kebijakan Privasi|Syarat dan Ketentuan |Peta situs
  • Fitur
  • Artikel
  • Beranda
  • Jajak

Kami menggunakan cookie agar Anda mendapatkan pengalaman terbaik. Pelajari LagiOke, Mengerti

Kami menggunakan cookie agar Anda mendapatkan pengalaman terbaik. Pelajari LagiOke, Mengerti

theAsianparent heart icon
Kami ingin mengirimkan Anda informasi terbaru seputar gaya hidup.