X
theAsianparent Indonesia Logo
theAsianparent Indonesia Logo
kemendikbud logo
Panduan ProdukMasuk
  • Kehamilan
    • Kalkulator perkiraan kelahiran
    • Tips Kehamilan
    • Trimester Pertama
    • Trimester Kedua
    • Trimester Ketiga
    • Melahirkan
    • Menyusui
    • Kehilangan bayi
    • Project Sidekicks
  • Artikel Premium
  • Breastfeeding Week 2023
  • Cari nama bayi
  • Perawatan Ibu dan Bayi
  • Kulit Bayi
  • Rangkaian Edukasi
    • Pengasuhan Anak
    • Edukasi Prasekolah
    • Edukasi Sekolah Dasar
    • Edukasi Remaja
  • TAPpedia
  • TAP Rekomendasi
  • Anak
    • Bayi Baru Lahir
    • Bayi
    • Balita
    • Prasekolah
    • Anak
    • Praremaja & Remaja
  • Parenting
    • Keluarga
    • Pernikahan
    • Seks
    • Berita Terkini
  • Kesehatan
    • COVID-19
    • Info Sehat
    • Penyakit
    • Vaksinasi
    • Kebugaran
  • Gaya Hidup
    • Korea Update
    • Hiburan
    • Travel
    • Fashion
    • Kebudayaan
    • Kecantikan
    • Keuangan
    • Marvelous Asian Mums Special 2021
  • Nutrisi
    • Resep
    • Makanan & Minuman
    • Sarapan Bergizi
  • Belanja
  • Ayah manTAP!
    • Kesehatan Ayah
    • Kehidupan Ayah
    • Aktivitas Ayah
    • Hobi
  • VIP
  • Awards
    • TAP x Tokopedia Awards 2023

Tak Ada Yang Tahu Masa Depan! Viral Kisah Anak Pemulung, Kini Buktikan Sukses Jadi Seleb TikTok

Bacaan 3 menit

Tak pernah ada yang tahu nasib seseorang. Meskipun datang dari keluarga yang belum berkecukupan, tetapi Yang Maha Kuasa pasti akan mendengar doa dan usaha yang sudah dilakukan hamba-Nya. Tak terkecuali kisah viral dari seorang anak pemulung yang kini sukses menjadi selebgram TikTok dan mengubah nasib!

Membagikan Kisah Masa Lalu yang Berat

viral anak pemulung tiktok

Sumber: TikTok

Seleb TikTok cantik ini membagikan kisah hidup di masa lalu yang merupakan anak pasangan pemulung. Gelia menceritakan bahwa dirinya dulu sering diajak berjalan di gerobak sampah untuk mencari botol plastik di Jakarta.

Tidak berhenti di situ, ayah dan ibu Gelia pun meninggal dunia ketika Gelia masih berusia 8 tahun.

Namun Gelia menyadari bahwa itu adalah keputusan Tuhan terbaik. Meskipun demikian, Gelia mengaku bahwa momen tersebut adalah momen menyedihkan.

Artikel Terkait: Hidup Miskin Jiwa Sosialita, Begini Gaya Fashionable Komunitas La Sape

Berupaya Keras dengan Gaji Honorer 500ribu untuk Sebulan

Tak Ada Yang Tahu Masa Depan! Viral Kisah Anak Pemulung, Kini Buktikan Sukses Jadi Seleb TikTok

Sumber: instagram/@gelialinn

Lulus dari sekolah, Gelia tak bisa merayakan keberhasilan kelulusan karena Gelia harus bekerja untuk membayar uang gedung kuliah.

Sembari berkuliah, Gelia juga merupakan seorang karyawan honorer dengan gaji Rp500ribu.

Gelia juga bercerita bahwa Rp300ribu sudah habis untuk kos, sedangkan sisanya untuk makan sebulan. Bahkan untuk membayar kebersihan toilet pun sudah tidak ada.

Namun Gelia tidak menyerah. Gelia bertekad untuk mengubah nasib dengan menjadi karyawan terbaik se-provinsi, meraih banyak penghargaan dan kenaikan gaji semua disimpan untuk modal usaha.

Tidak tanggung-tanggung, Gelia bekerja dari Senin sampai Sabtu dan berkuliah pada hari Minggu.

Meskipun Lahir Sebagai Anak Pemulung, Seleb TikTok Viral Ini Tak Malu

Tak Ada Yang Tahu Masa Depan! Viral Kisah Anak Pemulung, Kini Buktikan Sukses Jadi Seleb TikTok

Sumber: instagram/@gelialinn

Menariknya, Gelia menceritakan masa lalunya tanpa ada perasaan malu sama sekali.

Dirinya mengaku dan meyakini bahwa segala hal yang dilakukan orang tuanya adalah upaya terbaik dan tanggung jawab mereka sebagai orang tua.

Gelia justru bangga di video TikTok yang viral tersebut bahwa dirinya terlahir sebagai anak pemulung, bahkan meyakini bahwa itulah keputusan Tuhan yang terbaik.

Artikel Terkait: 7 Seleb Tajir Melintir yang Awalnya Miskin, Ada yang Dulu Jualan Manisan Keliling Desa!

Gelia Kini Bahagia dengan Kondisi Sekarang dan Tetap Bekerja Keras

Tak Ada Yang Tahu Masa Depan! Viral Kisah Anak Pemulung, Kini Buktikan Sukses Jadi Seleb TikTok

Sumber: instagram/@gelialinn

Segala kerja kerasnya pun terbayar dengan kesuksesan yang tidak terduga sebelumnya.

Kini Gelia sudah memiliki rumah sendiri dan bisa travelling kemana pun dia mau. Gelia sangat bersyukur sudah berada di titik ini.

Gelia sendiri aktif di TikTok serta memiliki supplier kosmetik dengan nama By Gelia.

Gelia juga sudah menikahi pria idamannya dan tenagh mengandung anak pertamanya.

Gelia pun juga kerap membagikan foto-foto travelling di Instagramnya. Titik ini tentu menjadi pengingat bahwa siapapun bisa merubah nasibnya, selama mau berusaha dan berdoa!

Cerita mitra kami
3 Alasan Penting Beli Rumah Idaman untuk Keluarga harus Jadi Prioritas
3 Alasan Penting Beli Rumah Idaman untuk Keluarga harus Jadi Prioritas
Jadi Orangtua Baru, Ini 5 Tips Parenting Positif Ala Irish Bella
Jadi Orangtua Baru, Ini 5 Tips Parenting Positif Ala Irish Bella
5 Alasan Mengapa Si Kecil Perlu Nonton Film Animasi Terbaru, Disney and Pixar’s Luca
5 Alasan Mengapa Si Kecil Perlu Nonton Film Animasi Terbaru, Disney and Pixar’s Luca
Tayang di Disney+ Hotstar, Ini 7 Fakta Film ‘Susi Susanti: Love All’ yang Belum Diketahui
Tayang di Disney+ Hotstar, Ini 7 Fakta Film ‘Susi Susanti: Love All’ yang Belum Diketahui

***

Baca Juga:

Tadinya Hidup Bergelimang Harta! 10 Artis Hollywood Ini Jatuh Miskin, Siapa Saja?

Selalu Mengaku Miskin, Pengemis Ini Tinggalkan Warisan 17 Miliar!

5 Artis Bollywood Termiskin di India, Ada yang Sampai Ditemukan Membusuk di Rumahnya

Parenting bikin pusing? Yuk tanya langsung dan dapatkan jawabannya dari sesama Parents dan juga expert di app theAsianparent! Tersedia di iOS dan Android.

img
Penulis

Adismara Putri

  • Halaman Depan
  • /
  • Hiburan
  • /
  • Tak Ada Yang Tahu Masa Depan! Viral Kisah Anak Pemulung, Kini Buktikan Sukses Jadi Seleb TikTok
Bagikan:
  • 7 Nama Anak Artis Terinspirasi dari Musisi Idola, The Beatles hingga One Direction

    7 Nama Anak Artis Terinspirasi dari Musisi Idola, The Beatles hingga One Direction

  • Selamat! Julie Estelle Hamil Anak Pertama, Jadi Hadiah Anniversary Pernikahan

    Selamat! Julie Estelle Hamil Anak Pertama, Jadi Hadiah Anniversary Pernikahan

  • Nonton Konser Arctic Monkeys, Rupanya Ini Inspirasi Nama Anak Aura Kasih

    Nonton Konser Arctic Monkeys, Rupanya Ini Inspirasi Nama Anak Aura Kasih

  • 7 Nama Anak Artis Terinspirasi dari Musisi Idola, The Beatles hingga One Direction

    7 Nama Anak Artis Terinspirasi dari Musisi Idola, The Beatles hingga One Direction

  • Selamat! Julie Estelle Hamil Anak Pertama, Jadi Hadiah Anniversary Pernikahan

    Selamat! Julie Estelle Hamil Anak Pertama, Jadi Hadiah Anniversary Pernikahan

  • Nonton Konser Arctic Monkeys, Rupanya Ini Inspirasi Nama Anak Aura Kasih

    Nonton Konser Arctic Monkeys, Rupanya Ini Inspirasi Nama Anak Aura Kasih

Daftarkan email Anda sekarang untuk tahu apa kata para ahli di artikel kami!
  • Kehamilan
    • Tips Kehamilan
    • Trimester Pertama
    • Trimester Kedua
    • Trimester Ketiga
    • Melahirkan
    • Menyusui
  • Tumbuh Kembang
    • Bayi Baru Lahir
    • Bayi
    • Balita
    • Prasekolah
    • Praremaja
    • Usia Sekolah
  • Parenting
    • Pernikahan
    • Berita Terkini
    • Seks
    • Keluarga
  • Kesehatan
    • Penyakit
    • Info Sehat
    • Vaksinasi
    • Kebugaran
  • Gaya Hidup
    • Keuangan
    • Travel
    • Fashion
    • Hiburan
    • Kecantikan
    • Kebudayaan
  • Lainnya
    • TAP Komuniti
    • Beriklan Dengan Kami
    • Hubungi Kami
    • Jadilah Kontributor Kami
    • Tag Kesehatan


  • Singapore flag Singapore
  • Thailand flag Thailand
  • Indonesia flag Indonesia
  • Philippines flag Philippines
  • Malaysia flag Malaysia
  • Sri-Lanka flag Sri Lanka
  • India flag India
  • Vietnam flag Vietnam
  • Australia flag Australia
  • Japan flag Japan
  • Nigeria flag Nigeria
  • Kenya flag Kenya
© Copyright theAsianparent 2023. All rights reserved
Tentang Kami|Tim Kami|Kebijakan Privasi|Syarat dan Ketentuan |Peta situs
  • Fitur
  • Artikel
  • Beranda
  • Jajak

Kami menggunakan cookie agar Anda mendapatkan pengalaman terbaik. Pelajari LagiOke, Mengerti

Kami menggunakan cookie agar Anda mendapatkan pengalaman terbaik. Pelajari LagiOke, Mengerti

theAsianparent heart icon
Kami ingin mengirimkan Anda informasi terbaru seputar gaya hidup.