Tanya Pakar kembali lagi. Kini Parents bisa menanyakan seputar kesehatan gigi anak dan akan dijawab oleh dokter gigi.
“Kapan harus mulai menyikat gigi, gusi, dan lidah anak?”
“Anak saya sudah tumbuh gigi dari sejak ia lahir. Apakah itu berbahaya?”
“Umur berapa anak perlu diajak ke dokter gigi?”
Tanya pakar kesehatan gigi anak
Ingin pertanyaan Anda dijawab oleh drg. Nicholas Marshal Octavianus dari Rumah Sakit Panti Palimirma? Silakan isi form berikut ini.
Hari Selasa, 20 Februari 2017, dokter gigi Marshal akan memilih 10 pertanyaan dan menjawabnya langsung untuk Bunda.
Yuk, buruan isi form-nya! Share juga kepada Bunda yang lain supaya bisa memperoleh informasi ini.
Baca juga: Ini jawaban ahli gizi tentang pertanyaan Bunda seputar nutrisi anak
Setiap orang tua tentu ingin memberikan segala yang terbaik untuk buah hatinya. Begitu pun segala kebutuhan yang menunjang kebutuhannya. Bagi orang tua yang baru saja memiliki buah hati tentu menjadi hal yang sangat baru dan awam. Anda dapat mempelajari karakter anak Anda, sebelum menentukan hal hal terbaik yang akan Anda berikan kepada buah hati Anda. Salah satunya untuk kesehatannya, Anda perlu memperhatikan kesehatan gigi anak Anda. Berikut berita baiknya.
Seputar Kebutuhan Buah Hati
Menjadi orang tua merupakan kebahagiaan yang tidak bisa dirasakan oleh semua orang. Hal tersebut berkaitan dengan beberapa keterbatasan yang tidak dapat ditolak atau dihindari. Jika Anda merupakan salah satu orang beruntung yang dapat memiliki seorang buah hati, tentunya rawatlah putra Anda dengan sebaik mungkin. Berikan segala hal terbaik yang bisa Anda upayakan. Menjadi pasangan orang tua baru tentu menjadi sangat awam untuk segala kebutuhan anak.
Anda tidak perlu khawatir mengenai segala kebutuhan anak. Pada zaman yang serba canggih saat ini, Anda dapat memanfaatkan teknologi untuk mencari kebutuhan anak dengan sangat cepat. Di beberapa laman juga telah disediakan testimoni dari berbagai belahan dunia yang telah memakainya. Segala kebutuhan buah hati Anda dapat tercukupi dengan satu benda dalam genggaman Anda. Sangat menarik dan memudahkan orang orang milenial bukan?
Setiap anak pun memiliki karakteristik yang berbeda beda. Hal inilah yang harus diperhatikan oleh orang tuanya agar tidak salah memilih produk untuk memenuhi kebutuhan si kecil. Si kecil biasanya memiliki kesensitifan yang berbeda, baik dengan sesama anak ataupun dengan orang dewasa. Oleh karena itu, terdapat beberapa kebutuhan khusus anak dengan berbagai tipe yang berbeda beda. Sebelum membelinya Anda harus pastikan produk tersebut cocok untuk buah hati Anda.
Seputar Kesehatan Si Kecil
Kesehatan merupakan salah satu kebutuhan primer si kecil yang harus diperhatikan oleh orang tua. Menjaga kesehatan si kecil di musim yang sedang tidak menentu memang sulit. Buah hati Anda pun masih sangat rentan karena daya tahan tubuhnya yang belum kuat, seperti orang dewasa. Sebagai orang tua, Anda harus ekstra hati hati dalam menjaga si kecil. Hal tersebut dapat dimulai dari asupan yang Anda siapkan untuk si kecil. Pastikan gizinya seimbang dan bersih.
Jika Anda menyusui, hal ini tentu menjadi nilai plus karena asi mengandung gizi terbaik yang dapat diberikan kepada buah hati Anda. Asi eksklusif sebaiknya diberikan hingga anak berusia 24 bulan. Pada usia 6 bulan, si kecil dapat diberikan makanan pendamping asi agar gizinya lebih terpenuhi. Selain itu, Anda dapat memperkenalkan makanan dan si kecil dapat belajar untuk mengunyah. Hal ini semakin merangsang pertumbuhan giginya.
Ketika si kecil telah memiliki gigi, orang tua harus lebih berhati hati terhadap kesehatannya. Kesehatan gigi anak perlu dijaga sejak dini dengan cara sering mengajaknya kontrol gigi. Si kecil mulai tumbuh gigi biasanya mulai usia 7 bulan. Pada saat itu telah banyak makanan yang masuk ke dalam tubuhnya, sehingga perlu untuk menjaga kesehatannya. Anda dapat memanfaatkan Tanya Pakar untuk berkonsultasi seputar gigi si kecil dan pertanyaan Anda dapat dijawab langsung oleh ahlinya.
mother with baby brushing teeth in bathroom
Menjadi orang tua memang tidaklah mudah. Menjaga tumbuh kembang si kecil memerlukan kewaspadaan dan pengalaman yang tidak sebentar. Sebagai orang tua, terkadang takut salah langkah dalam menjaga si kecil. Oleh karena itu, saat ini telah hadir Tanya Pakar untuk memudahkan orang tua dalam menjaga kesehatan si kecil terutama gigi si kecil. Sudahkah Anda mencoba Tanya Pakar?
Parenting bikin pusing? Yuk tanya langsung dan dapatkan jawabannya dari sesama Parents dan juga expert di app theAsianparent! Tersedia di iOS dan Android.