Bersama Lahirnya Anakku, Aku Terlahir Menjadi Ibu
Sungguh, pengalaman menjadi ibu tidak akan bisa tergantikan oleh apa pun. Meski harus menahan sakitnya melahirkan, hingga begadang saat menyusui si kecil.
Dikaruniai anak ketika orangtua dan mertua sudah tiada, inilah kisah dan pengalamanku menjadi seorang ibu.
Kami menggunakan cookie agar Anda mendapatkan pengalaman terbaik. Pelajari LagiOke, Mengerti