Si Kecil tak bisa diam sehingga cepat berkeringat? Ini tips untuk mengatasinya

Siapa yang tak senang melihat si Kecil yang semakin pintar? Selain menandakan bahwa si kecil bertumbuh dengan sehat, tingkat tumbuh kembang si Kecil juga menunjukkan Moms telah berhasil melalui beberapa tingkatan “ujian” dalam mengasuh anak.

Loading...
You got lucky! We have no ad to show to you!
Iklan

Sebagian milestones atau pencapaian tumbuh kembang si Kecil yang paling berkesan bagi orang tua mungkin berasal dari usia 0-24 bulan. Pada rentang usia ini kita bisa melihat betapa pesatnya kemajuan pertumbuhan si Kecil.

Di usia 0-12 bulan ada banyak hal yang menunjukkan perkembangan si Kecil yang luar biasa pesat. Mulai dari belajar mengangkat kepala, belajar duduk, hingga belajar makan.

Dari usia 12-24 bulan, si Kecil biasanya sudah mulai belajar berjalan dan berkeliling mengeksplorasi rumahnya. Beberapa bahkan sudah bisa menaiki dan menuruni tangga yang ada di dalam rumah. Si Kecil di usia ini juga biasanya sudah mulai tertarik pada apa yang dikerjakan oleh anak-anak lain atau orang-orang yang lebih besar.

Aktif dan tak bisa diam menyebabkan si Kecil berkeringat

Untuk si Kecil di usia yang sudah mulai aktif, Moms akan menemukan bahwa si Kecil lebih banyak berkeringat, dan karenanya lebih cepat berbau masam/kecut. Biasanya, cucian pun jadi lebih menumpuk karena si kecil jadi lebih sering berganti pakaian.

Meskipun bukan seperti bau orang dewasa, si Kecil memang sudah bisa mengeluarkan bau tubuh yang khas. Bau keringat yang telah bercampur dengan bau susu, atau hal-hal lain yang bersinggungan dengan si Kecillah yang memunculkan bau khas masing-masing pada si Kecil.

Artikel terkait : Anak tidak bisa diam tandanya cerdas, ini bedanya dengan ADHD!

Ada beberapa hal yang bisa jadi catatan untuk Moms dengan si Kecil yang sering berkeringat karena aktif:

  1. Perhatikan saat Moms membersihkan lipatan leher dan lengan bawah saat memandikan si Kecil.
  2. Oleskan bedak si Kecil untuk mengurangi keringat.
  3. Cuci muka dan usap lehernya setelah makan.
  4. Selalu pastikan bahwa dia memakai kaus kaki dan sepatu kering.

Dari 4 catatan di atas, perlukah ditambah pemakaian cologne pada si Kecil?

Loading...
You got lucky! We have no ad to show to you!
Iklan

Banyak Moms terbiasa memakaikan cologne si Kecil untuk menambah kesegaran buah hatinya. Namun, masih ada beberapa Moms yang takut dengan kandungan alkohol pada cologne.

Bagaimanapun, kulit si Kecil masih terlalu sensitif untuk dapat bersinggungan langsung dengan bahan kimia seperti alkohol. Andai saja cologne si Kecil bisa terbuat dari bahan non-alkohol ya, Moms. Untungnya, kini Moms tidak perlu lagi berandai-andai karena kini telah tersedia cologne bayi yang berbahan air dan bebas alkohol.

Cologne bayi berbahan dasar air?

Ternyata saat ini tak hanya make up saja, lho, yang dikembangkan dengan teknologi water-based atau berbahan dasar air. Mitu Baby, merek yang sudah jadi andalan para Moms sejak lebih dari 20 tahun lalu, saat ini sudah mengembangkan inovasi cologne bayi berbahan dasar air.

Mitu Baby Cologne Spray, cologne bayi dengan formula berbasis air pertama di Indonesia, adalah inovasi baru dari Mitu Baby. Inovasi ini untuk menjawab kebutuhan para Moms di Indonesia.

Loading...
You got lucky! We have no ad to show to you!
Iklan

Tentu bau alami khas si Kecil adalah wangi kesukaan Moms, namun setelah lama berada di luar rumah, terkena panas dan juga polusi, ditambah dengan aktifnya si buah hati yang berlarian kesana dan kemari, seringnya wangi sabun dan bedak yang dipakai setelah mandi sudah tak bersisa lagi.

Itulah sebabnya, Moms dengan si Kecil yang aktif biasanya menggunakan cologne setiap si Kecil selesai mandi, atau saat menyiapkan si Kecil untuk berkegiatan di luar rumah.

Kini, Moms yang selalu ingin agar si Kecilnya wangi, tak perlu bingung lagi. Dengan Mitu Baby Cologne Spray, Moms dapat menyemprotkan pakaian si kecil dengan cologne untuk mengembalikan kesegaran si Kecil setelah beraktivitas di luar. Tak perlu khawatir akan kandungan dalam cologne, karena Mitu Baby Cologne Spray terbuat dari bahan dasar air, dan sama sekali tidak mengandung alkohol, sehingga lebih aman untuk si Kecil.

“Jika terbuat dari bahan dasar air, apakah wangi dari Mitu Baby Cologne Spray akan tahan lama?”

Loading...
You got lucky! We have no ad to show to you!
Iklan

“Saya juga tidak suka jika wangi cologne terlalu menyengat, apalagi si kecil yang akan mencium baunya langsung.”

Jangan khawatir, Moms. Selain diciptakan agar aman untuk dipakai si Kecil, wangi Mitu Baby Cologne Spray juga dipastikan lebih tahan lama. Varian wanginya pun sangat cocok untuk si Kecil, yaitu wangi ‘Fresh Green’ yang segar, dan ‘Sweet Pink’ yang manis.

Dengan wangi yang lebih tahan lama, Moms tak perlu sering-sering menyemprotkan Mitu Baby Cologne Spray. Kemasannya yang berbentuk spray juga memudahkan cologne tersebar lebih merata tanpa Moms harus takut memakaikan terlalu banyak cologne untuk si buah hati.

Loading...
You got lucky! We have no ad to show to you!
Iklan

Agar lebih praktis, ada baiknya Moms mengantongi Mitu Baby Cologne Spray dalam tas si kecil ketika berpergian kemana saja. Apalagi dengan kemasan 100ml, Mitu Baby Cologne Spray tidak terlalu memakan tempat.

Satu keunggulan lagi, botol Mitu Baby Cologne Spray dirancang secara khusus agar tidak mudah tumpah.
Untuk Moms yang penasaran dengan wangi segar Mitu Baby Cologne Spray, Moms dapat langsung mendapatkannya di sini

Lengkapi juga tas perlengkapan bepergian si kecil dengan rangkaian produk perawatan MITU Baby lainnya, di sini
Dengan Mitu Baby Cologne Spray dalam tas, kapan saja, di mana saja, dan apa saja aktivitas si Kecil, Moms tak perlu khawatir akan bau kecut si Kecil lagi, deh!

Loading...
You got lucky! We have no ad to show to you!
Iklan