TAP top app download banner
theAsianparent
theAsianparent
Panduan ProdukKeranjang
  • Kehamilan
  • Anak
  • Perkembangan Otak
  • Cari nama bayi
  • Rangkaian Edukasi
  • TAPpedia
  • TAP Rekomendasi
  • Parenting
  • Kesehatan
  • Gaya Hidup
  • Nutrisi
  • Ayah manTAP!
  • Komunitas
  • VIP
  • Event
Masuk
    • Artikel
  • KehamilanKehamilan
  • AnakAnak
  • Perkembangan OtakPerkembangan Otak
  • Cari nama bayiCari nama bayi
  • Rangkaian EdukasiRangkaian Edukasi
  • TAPpediaTAPpedia
  • TAP RekomendasiTAP Rekomendasi
  • ParentingParenting
  • KesehatanKesehatan
  • Gaya HidupGaya Hidup
  • NutrisiNutrisi
  • Ayah manTAP!Ayah manTAP!
  • KomunitasKomunitas
  • VIPVIP
  • EventEvent
    • Komunitas
  • Jajak
  • Album
  • Makanan
  • Resep
  • Topik
  • Baca Artikel
    • Panduan
  • Pemantau Kehamilan
  • Pemantau Perkembangan Bayi
    • Hadiah
  • HadiahHadiah
  • Kontes
  • VIP ParentsVIP Parents
    • Lebih Banyak
  • Saran

Kebijakan PrivasiPedoman KomunitasPeta situs

Unduh aplikasi gratis kami

google play store
app store

Atur jadwal MPASI 6 bulan agar tumbuh kembang optimal

Bacaan 3 menit
Atur jadwal MPASI 6 bulan agar tumbuh kembang optimal

Mengatur jadwal MPASI 6 bulan si Kecil akan memengaruhi pembentukan pola makannya kelak

Menikmati MPASI adalah pengalaman baru untuk si Kecil setelah ia berusia 6 bulan. Oleh karena itu, jadwal makan bayi 6 bulan keatas haruslah menyenangkan. Pastikan Bunda mengatur jadwal MPASI 6 bulan, agar si Kecil semangat menikmati makanan padat pertamanya.

Jika sebelumnya Bunda terbiasa memberi si Kecil ASI sesuka hati kapanpun ia minta, pemberian MPASI ini sebaiknya diatur dan dijadwalkan. Tujuannya, agar si Kecil dapat beradaptasi dengan perubahan jenis makanannya. Sehingga ia tidak akan kaget dan mengganggu sistem pencernaannya. Selain itu, mengatur jadwal MPASI 6 bulan juga akan membiasakan Bunda untuk memberi makan di waktu yang tepat.

Jadwal makan bayi 6 bulan keatas: Kapan waktu tepat untuk memberi si Kecil MPASI?

Lalu, kapan waktu yang tepat untuk menyuapi si Kecil MPASI? Kementerian Kesehatan RI sudah memberi panduan mengenai jadwal MPASI 6 bulan, yaitu diberikan 3 kali MPASI per hari berbentuk lumat (bubur atau puree) dan ASI sesukanya.

Nah, kini jadi tugas Bunda untuk menyesuaikan dengan jam biologis dan aktivitas si Kecil. Jika si Kecil tipe bayi yang bersemangat di pagi hari, terutama setelah dimandikan.

Bunda bisa memberinya MPASI di pagi hari. Si Kecil mungkin akan bersemangat mencicipi makanan padat untuk sarapan. Sebaliknya, jika si Kecil adalah tipe bayi yang langsung mengantuk setelah mandi pagi, Bunda tak perlu memaksakan menyuapinya. Tunggulah sampai si Kecil bangun.

Berikut jadwal MPASI yang bisa Bunda terapkan

Sebagai contoh, berikut jadwal MPASI 6 bulan yang bisa Bunda terapkan:

  • 06:00 – ASI sepuasnya
  • 08:00 – Bubur bayi atau puree
  • 10:00 – ASI sepuasnya
  • 12:00 – Bubur bayi atau puree
  • 14:00 – ASI sepuasnya
  • 16:00 – Puree atau jus buah
  • 18:00 – ASI sepuasnya

Bunda akan belajar dengan cepat kapan si Kecil tertarik makan, yang akan ia tunjukkan dengan membuka mulutnya lebar-lebar ketika disodori makanan. Bunda juga harus tahu, sangatlah penting untuk menciptakan waktu yang menyenangkan saat makan. Bayi yang bahagia di waktu makan, cenderung akan tumbuh menjadi anak yang tak pilih-pilih makanan ketika ia tumbuh besar.

Selain merencanakan jadwal pemberian MPASI, Bunda juga perlu merencanakan menu MPASI 6 bulan untuk si Kecil. Hal ini karena menu MPASI 6 bulan yang Bunda berikan turut memengaruhi ketertarikan si Kecil pada makanannya.

MPASI 6 bulan pertama terbaik

MPASI yang Bunda berikan bisa dibuat dari berbagai bahan makanan bergizi seperti beras, daging, ikan, ayam, tahu, tempe, sayuran ataupun aneka buah-buahan. Bentuknya harus berupa makanan lumat atau puree sesuai dengan kemampuan si Kecil.

Bunda bisa memberi si Kecil semangkuk CERELAC setiap hari untuk pastikan kebutuhan nutrisi hariannya tercukupi. Agar si Kecil tumbuh dengan optimal. CERELAC sendiri sudah sejak lama dikenal sebagai pilihan para orangtua dalam menyediakan bubur bayi sebagai makanan padat pertama buah hatinya.

Atur jadwal MPASI 6 bulan agar tumbuh kembang optimal

Nestlé CERELAC bubur bayi mengandung zat besi, zink, vitamin A dan C, serta Omega 6 (Asam Linoleat) dan Omega 3 (Asam alfa linoleat) untuk membantu memenuhi kebutuhan nutrisi si Kecil. Jadi, selain memiliki berbagai rasa yang enak, CERELAC  juga akan membantu memastikan si Kecil mendapat asupan nutrisi yang sesuai dengan tahapan usianya.

Parenting bikin pusing? Yuk tanya langsung dan dapatkan jawabannya dari sesama Parents dan juga expert di app theAsianparent! Tersedia di iOS dan Android.

img
Penulis

Tiara Iraqhia

Diedit oleh:

cahya

  • Halaman Depan
  • /
  • Nutrisi
  • /
  • Atur jadwal MPASI 6 bulan agar tumbuh kembang optimal
Bagikan:
  • 6 Posisi Menyusui yang Benar Agar Bayi Tidak Gumoh, Cek Bun!

    6 Posisi Menyusui yang Benar Agar Bayi Tidak Gumoh, Cek Bun!

  • 10 Es Krim Jadul di Indonesia Favorit Masa Kecil, Ada Es Gabus!

    10 Es Krim Jadul di Indonesia Favorit Masa Kecil, Ada Es Gabus!

  • Apakah Paratusin Aman untuk Ibu Menyusui? Cek Jawabannya di Sini!

    Apakah Paratusin Aman untuk Ibu Menyusui? Cek Jawabannya di Sini!

  • 6 Posisi Menyusui yang Benar Agar Bayi Tidak Gumoh, Cek Bun!

    6 Posisi Menyusui yang Benar Agar Bayi Tidak Gumoh, Cek Bun!

  • 10 Es Krim Jadul di Indonesia Favorit Masa Kecil, Ada Es Gabus!

    10 Es Krim Jadul di Indonesia Favorit Masa Kecil, Ada Es Gabus!

  • Apakah Paratusin Aman untuk Ibu Menyusui? Cek Jawabannya di Sini!

    Apakah Paratusin Aman untuk Ibu Menyusui? Cek Jawabannya di Sini!

Beranda

Beranda

Dapatkan artikel seputar parenting, gaya hidup, opini pakar, di ujung jari Anda

Jajak

Jajak

Ikutan isi polling menarik, dan lihat apa yang orangtua lain pikirkan!

Album

Album

Bagikan foto orang-orang tersayang Anda di komunitas yang aman

Topik

Topik

Gabung di komunitas dengan sesama Bunda dan Ayah

Panduan

Panduan

Pantau kehamilan, dan juga perkembangan bayi Anda dari hari ke hari!

theAsianparent

Unduh aplikasi gratis kami

Google PlayApp Store

theAsianparent di seluruh dunia

Singapore flag
Singapore
Thailand flag
Thailand
Indonesia flag
Indonesia
Philippines flag
Philippines
Malaysia flag
Malaysia
Vietnam flag
Vietnam

Partner Brands

Rumah123VIP ParentsMama's ChoiceTAP Awards

© Copyright theAsianparent 2026 . All rights reserved

  • Tentang Kami
  • Kebijakan Privasi
  • Syarat dan Ketentuan
  • Peta situs
  • Fitur
  • Artikel
  • Beranda
  • Jajak

Kami menggunakan cookie agar Anda mendapatkan pengalaman terbaik. Pelajari LagiOke, Mengerti

Kami menggunakan cookie agar Anda mendapatkan pengalaman terbaik. Pelajari LagiOke, Mengerti