X
theAsianparent Indonesia Logo
theAsianparent Indonesia Logo
kemendikbud logo
Panduan ProdukMasuk
  • Kehamilan
    • Kalkulator perkiraan kelahiran
    • Tips Kehamilan
    • Trimester Pertama
    • Trimester Kedua
    • Trimester Ketiga
    • Melahirkan
    • Menyusui
    • Kehilangan bayi
    • Project Sidekicks
  • Artikel Premium
  • Breastfeeding Week 2023
  • Cari nama bayi
  • Perawatan Ibu dan Bayi
  • Kulit Bayi
  • Rangkaian Edukasi
    • Pengasuhan Anak
    • Edukasi Prasekolah
    • Edukasi Sekolah Dasar
    • Edukasi Remaja
  • TAPpedia
  • TAP Rekomendasi
  • Anak
    • Bayi Baru Lahir
    • Bayi
    • Balita
    • Prasekolah
    • Anak
    • Praremaja & Remaja
  • Parenting
    • Keluarga
    • Pernikahan
    • Seks
    • Berita Terkini
  • Kesehatan
    • COVID-19
    • Info Sehat
    • Penyakit
    • Vaksinasi
    • Kebugaran
  • Gaya Hidup
    • Korea Update
    • Hiburan
    • Travel
    • Fashion
    • Kebudayaan
    • Kecantikan
    • Keuangan
    • Marvelous Asian Mums Special 2021
  • Nutrisi
    • Resep
    • Makanan & Minuman
    • Sarapan Bergizi
  • Belanja
  • Ayah manTAP!
    • Kesehatan Ayah
    • Kehidupan Ayah
    • Aktivitas Ayah
    • Hobi
  • VIP
  • Awards
    • TAP x Tokopedia Awards 2023

Selamat! Gal Gadot Hamil Anak Ketiga, Tak Sabar Bertemu Adik Bayi

Bacaan 4 menit

Memasuki bulan ketiga di tahun 2021, banyak berita baik yang datang dari para artis. Salah satunya dari aktris Hollywood Gal Gadot yang mengumumkan hamil anak ketiga. Ia mengaku sangat tak sabar berjumpa dengan buah hatinya yang ketiga. Simak berita selengkapnya berikut ini!

Gal Gadot Hamil Lagi, Suami dan Anak Bahagia Sambut Kehadiran Calon Bayi

gal gadot hamil

Sumber: Instagram/@gal_gadot

Belum lama ini, artis Hollywood Gal Gadot baru saja mengumumkan kabar bahagia. Perempuan kelahiran Israel, 30 April 1985 itu mengumumkan kepada publik bahwa ia sedang hamil anak ketiga. 

Melalui sebuah foto yang ia unggah di akun @gal_gadot, ia tampak berfoto bersama sang suami, Yaron Varsano dan kedua putrinya, Maya Versano dan Alma Versano yang dengan kompak memegangi perut Gal Gadot. 

“Here we go again,” tulis Gal Gadot via Instagram. 

Artikel terkait: Hamil 5 Bulan Saat Syuting Wonder Woman, dan 7 Kehebatan Gal Gadot Lainnya

Sontak saja, kabar tersebut membuat para penggemarnya membanjiri kolom komentar. Di antara warganet, banyak juga rekan sesama artis Hollywood yang turut mengucapkan selamat untuk Gal Gadot. Di antaranya ada Jessica Seinfeld, Kate Hudson, bahkan hingga akun official Netflix Israel. 

“Mazal tov,” tulis @netflixisrael yang berarti selamat dalam bahasa Yahudi. 

“Yeah, so exciting,” tulis @katehudson yang artinya, “Wah, sangat menggembirakan!” serta Jessica Seinfeld yang meninggalkan emoji cinta. 

Perjalanan Cinta Gal Gadot dengan Suami

gal gadot hamil

Sumber: Instagram/@gal_gadot

Setelah sukses memerankan tokoh utama dalam film Wonder Woman, nama Gal Gadot melejit hingga memiliki banyak penggemar di seluruh dunia termasuk di Indonesia. Keahliannya dalam berakting dan kecantikannya membuat ia diidolakan oleh para laki-laki.

Akan tetapi, jauh sebelum sukses seperti sekarang, ia sudah lebih dulu kepincut dengan seorang pengusaha real estate bernama Yaron Varsano. Alkisah, mereka berdua berjumpa untuk yang pertama kalinya pada tahun 2006. Saat itu, keduanya tengah menghadiri sebuah pesta di Israel. 

Dari pertemuan itu, kisah cintanya bersama Yaron pun dimulai. Ia mengatakan bahwa suaminya adalah sosok yang tidak suka main-main. Oleh karenanya, pada kencan kedua, Yaron menyatakan keseriusannya untuk meminang Gal Gadot. 

“Di kencan kedua dia memberi tahu saya bahwa dia serius dan tak akan menunggu lebih dari dua tahun untuk menikahiku,” ungkap Gal Gadot, mengutip dari situs Women’s Health.

Artikel terkait: Selamat! Penyanyi Meghan Trainor Melahirkan Anak Pertama dengan Daryl Sabara

Benar saja, pada tahun 2008, Yaron melamar Gal Gadot secara resmi dan keduanya pun menikah tak lama kemudian. Setelah menikah, mereka pun tak ingin tergesa-gesa memiliki anak dan lebih memilih menghabiskan waktu bersama.

Ia pun membeberkan kunci hubungan pernikahannya agar tetap langgeng yaitu sikap saling mendukung. Meski berbeda profesi, tetapi hal tersebut tak menghalangi keduanya untuk saling memberikan dukungan satu sama lain. 

“Saya pikir Yaron dan saya adalah tim yang sangat sempurna. Saya memahami kariernya dan dia mengerti saya. Kami saling membantu demi kemajuan di semua bidang kehidupan. Kami berdua saling mendorong karier,” ujarnya. 

Pengalaman Gal Gadot Jadi Ibu Bekerja, “Saya Pernah Merasa Bersalah”

gal gadot hamil

Sumber: Instagram/@jaronvarsano

Menjadi ibu sekaligus superstar ternyata bukan hal yang mudah bagi Gal Gadot. Ia pernah merasa begitu bersalah kepada anaknya karena harus menjalani dua peran sebagai ibu pekerja. Perasaan itu timbul ketika putri sulungnya, Alma Varsano berusia dua tahun. Kala itu, ia sering mengajak Alma berpergian ke luar negeri untuk urusan pekerjaan. 

“Perasaan bersalah karena menjadi ibu bekerja adalah hal yang paling sulit,” katanya seperti dikutip dari Glamour. 

Akan tetapi, ia merasa beruntung karena memiliki suami yang sangat suportif. Perasaan bersalah itu segera terkikis tatkala Yaron mengingatkan dirinya bahwa ia adalah seorang ibu yang luar biasa. 

Artikel terkait: Jennifer Bachdim Melahirkan Anak Ketiga, Ini Pengalamannya Saat Persalinan

“Gal, coba pikirkan kamu ingin jadi role model yang seperti apa. Kalau kamu ingin menunjukkan kepada Alma bahwa dia bisa mengejar mimpi-mimpinya, maka inilah yang sedang kamu lakukan,” kata Gal Gadot saat itu, menirukan perkataan sang suami.

Sebagai informasi, putri pertama Gal Gadot lahir pada tahun 2011. Enam tahun berselang, tepatnya pada Maret 2017, lahir putri keduanya, Maya. Kini, tepat empat tahun setelahnya, ia kembali dianugerahi calon bayi. 

Wah, selamat, ya, Gal Gadot yang kini hamil anak ketiga! Yuk, kita doakan supaya kehamilannya lancar sampai proses persalinan, ya, Parents.

Baca juga:

Ayu Ting Ting hingga Nikita Mirzani, 6 Artis Ini Bercerai Saat Hamil

Keguguran Saat Kehamilan Pertama, 12 Artis Ini Bangkit dari Kesedihan

Cerita mitra kami
Cerita Lucu Kuncir Rambut Sarwendah dan Si Bungsu Thania Bikin Netizen Terhibur
Cerita Lucu Kuncir Rambut Sarwendah dan Si Bungsu Thania Bikin Netizen Terhibur
3 Alasan Penting Beli Rumah Idaman untuk Keluarga harus Jadi Prioritas
3 Alasan Penting Beli Rumah Idaman untuk Keluarga harus Jadi Prioritas
Jadi Orangtua Baru, Ini 5 Tips Parenting Positif Ala Irish Bella
Jadi Orangtua Baru, Ini 5 Tips Parenting Positif Ala Irish Bella
5 Alasan Mengapa Si Kecil Perlu Nonton Film Animasi Terbaru, Disney and Pixar’s Luca
5 Alasan Mengapa Si Kecil Perlu Nonton Film Animasi Terbaru, Disney and Pixar’s Luca

Lama Menikah, 10 Artis Ini Akhirnya Memiliki Buah Hati

Parenting bikin pusing? Yuk tanya langsung dan dapatkan jawabannya dari sesama Parents dan juga expert di app theAsianparent! Tersedia di iOS dan Android.

img
Penulis

Ruhaeni Intan

  • Halaman Depan
  • /
  • Hiburan
  • /
  • Selamat! Gal Gadot Hamil Anak Ketiga, Tak Sabar Bertemu Adik Bayi
Bagikan:
  • Hamil 5 Bulan Saat Syuting Wonder Woman, dan 7 Kehebatan Gal Gadot Lainnya

    Hamil 5 Bulan Saat Syuting Wonder Woman, dan 7 Kehebatan Gal Gadot Lainnya

  • Hamil anak ketiga, Intan Nuraini mengalami sembelit hingga tegang menjelang persalinan

    Hamil anak ketiga, Intan Nuraini mengalami sembelit hingga tegang menjelang persalinan

  • 30 Film Semi Korea untuk Ditonton Bareng Pasangan di Malam Jumat

    30 Film Semi Korea untuk Ditonton Bareng Pasangan di Malam Jumat

  • 7  Artis Melahirkan di Usia Muda, Ada yang punya 4 Anak di Usia 30 Tahun!

    7 Artis Melahirkan di Usia Muda, Ada yang punya 4 Anak di Usia 30 Tahun!

  • Hamil 5 Bulan Saat Syuting Wonder Woman, dan 7 Kehebatan Gal Gadot Lainnya

    Hamil 5 Bulan Saat Syuting Wonder Woman, dan 7 Kehebatan Gal Gadot Lainnya

  • Hamil anak ketiga, Intan Nuraini mengalami sembelit hingga tegang menjelang persalinan

    Hamil anak ketiga, Intan Nuraini mengalami sembelit hingga tegang menjelang persalinan

  • 30 Film Semi Korea untuk Ditonton Bareng Pasangan di Malam Jumat

    30 Film Semi Korea untuk Ditonton Bareng Pasangan di Malam Jumat

  • 7  Artis Melahirkan di Usia Muda, Ada yang punya 4 Anak di Usia 30 Tahun!

    7 Artis Melahirkan di Usia Muda, Ada yang punya 4 Anak di Usia 30 Tahun!

Daftarkan email Anda sekarang untuk tahu apa kata para ahli di artikel kami!
  • Kehamilan
    • Tips Kehamilan
    • Trimester Pertama
    • Trimester Kedua
    • Trimester Ketiga
    • Melahirkan
    • Menyusui
  • Tumbuh Kembang
    • Bayi Baru Lahir
    • Bayi
    • Balita
    • Prasekolah
    • Praremaja
    • Usia Sekolah
  • Parenting
    • Pernikahan
    • Berita Terkini
    • Seks
    • Keluarga
  • Kesehatan
    • Penyakit
    • Info Sehat
    • Vaksinasi
    • Kebugaran
  • Gaya Hidup
    • Keuangan
    • Travel
    • Fashion
    • Hiburan
    • Kecantikan
    • Kebudayaan
  • Lainnya
    • TAP Komuniti
    • Beriklan Dengan Kami
    • Hubungi Kami
    • Jadilah Kontributor Kami
    • Tag Kesehatan


  • Singapore flag Singapore
  • Thailand flag Thailand
  • Indonesia flag Indonesia
  • Philippines flag Philippines
  • Malaysia flag Malaysia
  • Sri-Lanka flag Sri Lanka
  • India flag India
  • Vietnam flag Vietnam
  • Australia flag Australia
  • Japan flag Japan
  • Nigeria flag Nigeria
  • Kenya flag Kenya
© Copyright theAsianparent 2023. All rights reserved
Tentang Kami|Tim Kami|Kebijakan Privasi|Syarat dan Ketentuan |Peta situs
  • Fitur
  • Artikel
  • Beranda
  • Jajak

Kami menggunakan cookie agar Anda mendapatkan pengalaman terbaik. Pelajari LagiOke, Mengerti

Kami menggunakan cookie agar Anda mendapatkan pengalaman terbaik. Pelajari LagiOke, Mengerti

theAsianparent heart icon
Kami ingin mengirimkan Anda informasi terbaru seputar gaya hidup.