Parents, sedang mencari nama bayi untuk calon jagoan tercinta? Anda bisa menyematkan nama bayi laki-laki Islami padanya.
Ada begitu banyak pilihan nama bayi laki-laki Islami yang bisa dipilih. Lengkap dari huruf A sampai Z, lho.
Yuk, langsung simak rekomendasi lengkapnya sebagai berikut!
Rekomendasi Nama Bayi Laki-Laki Islami
Daftar isi
68 Nama Anak Laki-laki Islami Huruf A
- Adam: Nama Nabi, teladan
- Adli: Adili
- Adnan: Nama kakek Nabi
- Afnan: Wajah tampan yang berseri-seri
- Akmal: Sempurna, sangat pandai
- Amar: Yang ramai
- Amir: Putra, ketua, pemerintah
- Ammar: Yang berumur panjang
- Amran: Yang memakmurkan
- Anas: Kemesraan, cinta kasih
- Aman: Seseorang yang melindungi tanpa rasa takut
- Aamir: Anak yang sejahtera
- Aaqil: Anak yang cerdas dan berakal
- Aarif: Memiliki pengetahuan yang luas dan bijaksana
- Aariz: Orang yang cerdas dan dihormati
- Aasim: Seseornag yang melindungi
- Arrayan: Pohon yang berbau harum
- Andhra: Kuat dan berani
- Aydin: Keteguhan dan kebijaksanaan
- Abrisam: Tampan dan lembut
- Achazia: Raja
- Abinaya: Semangat
- Abbas: Singa, pemimpin
- Abizar: tambang emas, yang menyebarkan
- Abqary: jenius, pintar, cerdas
- Abraar: berbudi
- Abraham: pembawa pesan dari Tuhan
- Adib: berbudaya
- Adnan: penenang hati
- Afif: punya harga diri
- Aidan: pohon palem yang tinggi
- Akeem: bijak, pintar
- Alvan: agung
- Alzam: tekun
- Ameer: penguasa atau pemimpin
- Amaar: menjadi makmur, pembangun
- Aqila: Bijaksana, pandai
- Asad: senang, berbahagia, beruntung, singa
- Atalaric: harum
- Atha: pemberian
- Atif: penuh kasih dan simpati
- Attar: murni, suci, bersih
- Aulian: pemimpin, semangat, malaikat, teman
- Ayaan :pemberian Allah,
- Azam: agung, terhebat, paling penting, rajin, tekun
- Azhar: bercahaya, lebih cerah, yang berseri, yang gemilang
- Aziz: yang mulia, yang kuat, kekasih
- Azkha: Suci dan bersih
- Arfa: Kebijakan
- Arfan: Kecerdasan
- Abiyan: Seorang kekasih, tekun beribadah
- Abi: Seorang ayah, sosok bijaksana
- Aaron: Gagah
- Aba: Ayah
- Abbey: Pintar
- Abdah: Hamba Allah
- Abdan: hamba
- Abel: pemimpin yang penuh ambisi
- Abghi: mencari
- Abhan: mengetahui
- Abhar: datang membawa kebaikan
- Abhizar: yang menyebarkan
- Abimanyu: Gagah perkasa
- Abir: Pintar
- Abner: Kecerdasan
- Abqariyyin: permadani indah
- Abrar: berbuat kebaikan
- Abyan: yang lebih jelas
Artikel terkait: 610 Nama Bayi Laki-Laki Modern Beserta Artinya untuk Calon Jagoan Kecil Anda
65 Nama Anak Laki-laki Islami Huruf B
- Badran: Bulan purnama
- Badir: Anak yang bercahaya
- Baakir: Cahaya pertama di pagi hari
- Baasim: Anak yang murah senyum
- Baariq: Cahaya yang menyinari
- Bahran: Bercahaya
- Bakri: Kemudaanku
- Basyar: Pembawa berita baik
- Basyir: Penyampai berita gembira
- Burhan: Alasan, bukti, petunjuk
- Bahr: laut, lautan
- Bahran: bercahaya
- Bahi: indah, yang sempurna
- Bahy: yang tampan dan elok matanya
- Baihaqi: imam perawi hadist
- Baim: penguasa yang baik
- Bais: tentara
- Bakhtiar: yang bahagia
- Banan: ujung jari
- Bani: kaum
- Banin: bijak, gigih
- Baqir: pembelah, yang berilmu
- Bariq: bercahaya, kemilau
- Barra: keteguhan, berkah Tuhan, memiliki kekuasaan, bersih
- Barraq: bersinar, berkilau, cemerlang
- Bashir: pembawa berita baik
- Basil: singa
- Basman: yang banyak tersenyum
- Behzad: jujur, perhatian
- Bilal: terpilih
- Bukhori: Imam perawi hadist
- Bazla: Kebijakan
- Bakhti: Doa
- Basma: Sebuah doa
- Bayyan: orang yang jujur dan transparan
- Badar: bulan purnama
- Badiuzzaman: keindahan masa
- Badruzzaman: bulan yang menerangi peradaban
- Bahar: bersinar terang
- Bahaudin: sinar agama
- Bahir: tampan, rupawan
- Bahjat: melambangkan kebahagiaan
- Bahtiar: kaya, sejahtera
- Baiis: yang kuat
- Baldwin: teman yang berani
- Baleegh: pria yang berkata bijak dan masuk akal
- Balian: pemimpin
- Baniin: arif, bijaksana
- Banim: bijak
- Bany: baik hati atau menggemaskan
- Aba: Ayah
- Abbey: Pintar
- Abdah: Hamba Allah
- Abdan: hamba
- Abel: pemimpin yang penuh ambisi
- Abghi: mencari
- Abhan: mengetahui
- Abhar: datang membawa kebaikan
- Abhizar: yang menyebarkan
- Abimanyu: Gagah perkasa
- Abir: Pintar
- Abner: Kecerdasan
- Abqariyyin: permadani indah
- Abrar: berbuat kebaikan
- Abyan: yang lebih jelas
Mencari car seat yang murah tapi berkualitas? Parents bisa cek produknya di sini, ya!
40 Nama Bayi Laki-laki Islami Huruf C
- Chahid: Seorang saksi, pengawas
- Chafik: Seseorang yang penuh simpati
- Chaman: Taman hijau yang indah
- Chand: Rembulan
- Chabuk: Cerdas dan tangkas
- Cadi: Anak yang dianugerahi keberuntungan
- Chiragh: Cahaya
- Chanan: Tuhan yang Maha Pengasih
- Chamali: Istana tempat tinggal raja
- Chambeli: Bunga yang harum baunya
- Chisti: Bijaksana dan beragama
- Chafik: bersimpati
- Chaker: berterima kasih
- Chanan: Tuhan itu Maha Pengasih
- Chahid: saksi
- Chairi: kebaikanku
- Chairil: kebaikan
- Chan: bersinar
- Charagh: cahaya dalam gelap
- Chashida : berpengalaman, terpelajar
- Chawki: memberikan kenyamanan
- Chinar: sebuah pohon
- Chokri: diberkati
- Chumaidi: pujaanku
- Coman: mulia, luhur, bangsawan, ningrat
- Caden: teman
- Caesar: seorang raja
- Cala: istana
- Calix: tampan
- Camran: Sukses
- Carim: dermawan
- Casey: laki-laki berani
- Cato: cerdas, pintar, dan teliti
- Cavan: Seorang yang tampan
- Chalondra: dia yang pintar
- Chamroeun: makmur, sukses
- Chandrakeshwari: cahaya kepemimpinan
- Chavash: Pemimpin
- Chitran: sukses, berwarna cerah
- Chahal: suasana hati yang bahagia
Artikel Terkait: 100+ Nama Bayi Laki-laki Islam 3 Kata untuk Calon Putra Anda
50 Nama Bayi Laki-laki Islami Huruf D
- Danish: Pengetahuan, bijak
- Dhiaurrahman: Sinaran yang pengasih (Allah)
- Dhabit: Kuat ingatannya
- Dzaki: Cerdas
- Dabir: Pengajar, guru
- Dafi: Orang yang mencegah kemalangan
- Dafiq: Anak yang aktif
- Dahab: Emas
- Damir: Hati
- Daris: Peneliti
- Dawub: Anak yang rajin
- Dayyin: Anak yang religius
- Diras: Orang yang terpelajar
- Dana: Bijaksana
- Dadvar: Hakim
- Daanii: dekat
- Daarii: mengetahui
- Daaris: pembaca, pelajar
- Daffa: banyak memiliki pertahanan diri
- Dahdy: yang tercinta
- Daifullah: tamu Allah
- Daim: kekal abadi
- Dalil: penunjuk, alasan
- Daiyan: hakim, pembalas
- Danesh: kebijaksanaan, terpelajar
- Daniyal: pintar, cerdas
- Dary: pandai, bijaksana
- Dawud: yang tercinta
- Dayyan: penguasa yang agung dan kuat
- Dhafi: tamu
- Dhakiy: pintar, cemerlang
- Dhia: sinar, cahaya, sinaran kebenaran
- Dhiaulhaq: sinar cahaya
- Durrani: permataku
- Dzuhairi: baik, cerdas, beruntung
- Daanish: orang yang berpengetahuan luas
- Dafa: Orang yang memiliki pertahanan diri
- Daghfal: nama ahli geologi islam pertama
- Dahhak: orang yang periang
- Dahi: orang yang cerdas
- Dahir: terpercaya
- Daib: teman yang baik
- Dakan: orang yang taat dan ramah
- Dakhnas: orang yang kuat
- Dalair: orang yang pemberani
- Dalaj: seorang mufti baghdad
- Daler: seseorang yang pemberani
- Dalil: seorang pemimpin
- Dalim: buah delima
- Dalmar: orang yang serba bisa
45 Nama Bayi Laki-laki Islami Huruf E
- Ebrahim: pembawa pesan dari Tuhan
- Efendi: laki-laki lembut
- Ehan: bulan purnama
- Ehsan: kuat, baik
- Eiham: fantasi
- Eijaz: keajaiban atau berkat
- Eisa: Tuhan penyelamat
- Eiwa: pelindung
- Einas: ketenangan
- El Amin: dapat dipercaya
- El Fatih: pemenang
- Emran: berkembang, sukses
- Emir: Pangeran yang memesona
- Esfand: murni, suci
- Eshaal: penyelesaian
- Eshan: dalam kasih Allah
- Ettifaq: harmoni, kesatuan, persahabatan
- Eyab: kembali
- Ezaz: karunia dari Allah
- Ezhar: bunga-bunga, yang berseri, yang gemilang, lebih cerah
- Ejas: Keajaiban
- Eren: Yang bijaksana
- Eid: Kebahagiaan
- Elyas: Berperilaku adil
- Esam: Seseorang yang melindungi
- Enayat: Sebuah lahan
- Erman: Teman
- Eran: Lahan
- Eldar: Petarung yang kuat
- Ekbal: Seorang yang pemberani
- Ejaz: keajaiban
- Emad: percaya diri
- Eshaan: keinginan dan harapan
- Ertugrul: pahlawan sejati, hati yang suci
- Emre: seorang teman yang mencintai/ kayak lai-laki
- Emin: percaya diri, terpercaya
- Ezaan: patuh
- Efe: kakak laki-laki, seseorang yang memiliki kekuatan dan cinta yang besar
- Ehteram: menghormati
- Ehtiram: terhormat
- Ehtisham: kesopanan
- Emet: harapan, aspirasi
- Ediz: posisi tertinggi
- Enver: cerah
- Emmad: seorang pemimpin
46 Nama Bayi Laki-laki Islami Huruf F
- Fadil: Yang utama
- Fadlan: Keutamaan
- Fadli: Kelebihanku
- Fadlin: Keutamaan
- Fahad: Harimau bintang
- Fahim: Yang faham
- Fahman: Kefahaman
- Fahmi: Kefahamanku
- Faid: Yang tetap, yang berhasil
- Faiq: Tertinggi, utama
- Faisal: Penyelesaian
- Faiz: Berjaya
- Fakhri: Kemegahanku
- Falah: Kejayaan
- Faqih: Yang mengerti
- Farhan: Gembira
- Farhat: Kegembiraanku
- Farid: Yang istimewa, permata
- Faris: Yang alim, ahli penunggang kuda
- Fathi: Kemenanganku
- Fatih: Perintis
- Fattah: Penakluk
- Fauzan: Kejayaan
- Fauzi: Kejayaanku
- Fawad: Jiwa, jantung
- Fawwaz: Berjaya
- Fikri: Fikiranku
- Firdaus: Syurga tertinggi
- Fuad: Hati, jiwa
- Fuadi: Jiwaku
- Furqan: Bukti, kenyataan
- Faadhil : laki-laki yang murah hati dan terpuji
- Faadin : raja
- Faahil : pangeran
- Faaiz : seorang laki-laki yang menang dan penuh kemenangan
- Faarih : bahagia, ceria
- Faatih : seseorang yang menaklukkan, memulai segalanya
- Faater : orang yang memikirkan ide-ide baru
- Faateh : pemimpin yang menang
- Faaz : sukses
- Fadel : terhormat
- Fadhil : terhormat dan luar biasa
- Fadhl : seorang pria yang ramah dan suka memberi
- Fadhlan : pemberian dari Allah swt
- Fadi : seseorang yang senang membantu orang lain
- Fadie : penyelamat
40 Nama Anak Laki-laki Islami Huruf G
- Ghadi: Singa
- Ghaffar: Pemaaf, lembut hati
- Ghaffur: Pengampun
- Ghalib: Yang menang
- Ghazali: Pelandukku
- Ghufran: Keampunan
- Gaffi : berhati lembut
- Ghaaziy : pejuang
- Ghadi : singa
- Ghaffar : lembut hati, sedia mengampuni
- Ghafif : pemaaf, sedia mengampuni
- Ghaly : berharga, mahal
- Ghanim : sukses, berhasil
- Ghauts : bantuan, pertolongan, uluran.
- Ghava : lembut hati
- Ghazam : sayang, cinta
- Ghazi : pejuang
- Ghazwan : penakluk
- Ghifari : pengampun, lembut hati
- Ghiyats : bantuan yang tepat pada waktunya, hujan
- Ghonim : keuntungan; kebahagiaan
- Ghufran : ampunan
- Ghyr : memiliki kecemburuan tinggi terhadap agama
- Gibran : yang terpandai
- Gifar : lembut
- Gabbar : kuat
- Gabra : manusia, pria
- Gadi : Allah adalah keberuntunganku, kekayaan saya
- Gafur : tak terkalahkan
- Gahez : Pagi
- Gairim : bernyanyi dalam pujian
- Gamal : tampan
- Gamall : gunung, tampan
- Gamil : indah (varian dari jamil)
- Gani : Emas
- Gaoupivanghu : pemelihara hewan yang baik
- Garagar : pencipta pria
- Garagargar : pencipta segala ciptaan
- Garshah : raja gunung
- Gassan : terhormat
46 Nama Bayi Laki-laki Islami Huruf H
- Habib: Kesayangan
- Haddad: Lautan
- Hadi: Yang memimpin
- Hafiz: Penjaga, pelindung
- Haidar: Berani, singa
- Haikal: Pohon yang besar dan subur
- Haiyan: Yang hidup
- Hakam: Pengadil
- Hakim: Bijaksana
- Hamdan: Terpuji
- Hamid: Yang memuji
- Hamim: Teman karib
- Hamzah: Kebijaksanaan
- Hanafi: Kelurusanku, kejujuran
- Hanif: Orang yang lurus, jujur
- Hariri: Sutra
- Harist: Pengawal, pelindung
- Hariz: Pemelihara
- Hasbi: Yang memadai bagiku
- Hasyim: Pemurah, yang suka menjamu orang
- Hatim: Pemutus, penentu
- Hazwan: Pemberianku
- Hicham: Murah hati
- Hilman: Kesopanan, kesabaran
- Hilmi: Kesopananku, kesabaranku
- Harraz : yang amat warak
- Harzan : penjagaan
- Hasanain : bagus, baik, dua kebaikan
- Hasbi : mencukupi
- Hasybi : pemberi, pembuat perhitungan
- Husam : pedang yang tajam
- Haady : membimbing ke jalan yang benar
- Haafiz : gelar laki-laki yang telah hafal seluruh al-qur’an, wali, pelindung
- Haard : perasaan hati, utama, arti
- Haatim : hakim
- Haaziq : cerdas, terampil
- Habab : tujuan, akhir
- Habeel : nama salah satu putra sayyidina aadam as
- Habibullah : sahabat Allah, penyayang semua
- Hadaya : hadiah
- Hadbar : tampan
- Haddaq : Bijak
- Hadrami : ada pria terkemuka
- Hafid : yang bijaksana
- Haider : singa
- Hairum : saleh
46 Nama Bayi Laki-laki Islami Huruf I
-
- Ibtisam: Senyum
- Idris : Pintar dan sangat senang belajar
- Iftiqar : Keperluan
- Ihsan : Murah hati atau dermawan
- Ikhwan : Persaudaraan:
- Ikram : Menghormati
- Ilham : Ide
- Iliyas : Anugerah
- Imadi : Sokonganku
- Imaduddin : Tiang agama
- Imdad : Tolong, bantu, sokong
- Imran : Budi bahasa
- Iqbal : Kejayaan
- Irfan : Kebijaksanaan, kesyukuran
- Irsyad : Nasihat, panduan
- Izzan : Kepatuhan
- Ilmi : ilmu
- Imran : budi bahasa
- Insan : manusia
- Irsyad : petunjuk
- Ishlah : perdamaian
- Isham : baik hati, penuh perhitungan
- Istiqlal : merdeka, bebas
- Isyraf : perhatian, pengawasan
- Isyraq : menginspirasi, kuat
- Ithar : mengasihi orang lain
- Izaz : kehormatan, harga diri, kasih sayang.
- Izz : kekuatan
- Izzat : kemuliaan
- Izdihar : perkembangan, kemajuan
- Izdiyad : pertambahan
- Imtiaz : kekuatan diskriminasi
- Izhar : dapat diterima
- Ibaad : seorang penyembah
- Ibrahim : bumi, nama nabi
- Ifran : identitas
- Ifraz : tinggi, ketinggian, ketinggian
- Ihaan : pemimpin, pelopor, pagi, fajar, pemenang
- Iham : diharapkan
- Ihsaan : kebaikan, kedermawanan
- Ijtiba : terpilih
- Ilan : orang yang baik
- Illifat : persahabatan, kebaikan, kewajiban
- Imaad : pilar, pos, dukungan
- Imam : pemimpin
- Iman : iman, iman kepada Allah
50 Nama Bayi Laki-laki Islami Huruf J
- Jaafar : Anak sungai
- Jabir : Yang melegakan
- Jabran : Pengganti, pembetul
- Jaffan : Yang terkawal
- Jahid : Yang berusaha
- Jalal : Kemuliaan, keagungan
- Jamal : Ketampanan
- Jamil : Yang tampan
- Jaris : Kurnia Allah
- Jauhari : Permataku
- Jauzan : Pertengahan
- Jawad : Murah hati
- Jubair : Pertolongan
- Jaasir : pemberani, mencerminkan kesuburan dan keberuntungan
- Jabil : yang kreatif
- Jabr : yang menghimpun, orang yang senang berorganisasi untuk memerangi perpecahan.
- Jad : sungguh-sungguh, dermawan
- Jafin : yang mengawal
- Jafni : kawalanku dari kejahatan
- Jaiz : boleh
- Jarrar : Tentara yang menarik, besar, dan luar biasa
- Jauhar : batu mulia, permata
- Javed : abadi
- Jazim : sebuah nama dari bunga melati bentuk yang lebih tua
- Jazlan : gembira, riang
- Jazli : fasih
- Jazman : tekad bulat
- Jazmi : tekad yang kukuh
- Jefrey : tanah perdamaian
- Jiyaad : yang terbaik
- Juani : sinaranku
- Juhair : suara yang nyaring/merdu, lantang
- Juhara : batu mulia
- Juhlan : yang termulia
- Junaid : prajurit, pejuang
- Jaad : kemakmuran tuhan
- Jaah : menghormati
- Jaban : hati yang lembut
- Jabare : berani
- Jabari : pria yang gagah berani
- Jabbar : kuat, perkasa
- Jabed : pecinta, pemuja
- Jaber : hebat, pejuang
- Jabez : tuhan akan meningkatkan batas
- Jabid : penyembah Allah
- JadAllah : pemberian tuhan, kemakmuran tuhan
- Jadud : besar, beruntung
- Jafan : Kuat
- Jafar : aliran kecil, anak sungai, sebuah sungai
- Jafi : Jiwa
65 Nama Anak Laki-laki Islami Huruf K
- Kabir : Agung, besar
- Kahlil : Sahabat terhormat
- Kalim : Pembicara
- Kaiden : Sahabat tercinta
- Kamal : Kesempurnaan
- Kamil : Sempurna
- Karim : Mulia, murah hati
- Khabir : Pakar, berpengalaman, anak laki-laki yang memiliki banyak pengetahuan
- Khair : Kebaikan
- Khalid : Yang kekal
- Khalifah : Pengganti, wakil
- Khalil : Sahabat
- Khalis : Suci, ikhlas
- Khudari : Nisbah, perbandingan
- Kiram : Mulia
- Kaaf : kesenangan, bersemangat
- Kaamil : memiliki sifat-sifat sempurna
- Kafi : sempurna, lengkap
- Kafil : yang menanggung atau menjamin
- Kaif : kesenangan; bersemangat
- Kairi : kebaikan
- Karim : mulia, dermawan
- Kashif : pembuka, penemu
- Kazi : hakim
- Kazim : penyabar
- Khafi : yang tersembunyi
- Khair : terbaik
- Khairi : dermawan
- Khaisan : yang bijak
- Khaizan : penyimpan harta
- Khaizuran : Pemimpin
- Khaled : Abadi
- Khalif : Penerus
- Kiyan : Kehadiran
- Kia : Raja
- Kiran : Sinar
- Khan : Pangeran
- Khuzaima : Pohon Naga
- Karem : Kebaikan
- Kemal : Sempurna
- Kenan : Kebijaksanaan
- Khautar : Semangat
- Kashir : Orang yang ramah
- Khyber : Terkenal
- Kathir : Teliti
- Kufi : Perkotaan
- Kasper : Yang menolong
- Khaldun : Abadi
- Khafid : Yang membuat nyaman
- Kaliq : Kreatif
- Kaasib : anak yang beruntung
- Kaleem : pembicara, pembicara
- Kafeel : penanggung jawab, penjamin
- Karomah : kebangsawanan, keajaiban
- Kadhim : anak yang bisa mengendalikan diri
- Kafathan : hujan kemenangan
- Kanz : harta simpanan
- Kautsarrazky : banyak rezeki
- Kalief : anak yang sukses
- Kamaludin : sesuatu yang sempurna, melengkapi agama
- Kasyafani : murni, suci, kebahagiaan
- Kasib : pemenang, penyedia
- Kawthar : banyak, berlimpah, nama sungai di surga
- Kaysan : Bijaksana
- Keyaan : mahkota, raja
Artikel terkait: 150 Pilihan Nama Bayi Laki-laki yang Berawalan Huruf K untuk Jagoan Parents
45 Nama Bayi Laki-laki Islami Huruf L
- Labib : Cerdik, logis
- Labid : Berlimpah, banyak
- Lais : Berani
- Latif : Lembut, sopan
- Lasani : Tak tertandingi
- Lukman : Bijaksana, nama nabi
- Lutfan : Lemah lembut
- Lutfi : Baik dan ramah, lembut
- Luzman : Tetap
- Luthfi : kelembutanku
- Laaiq : cocok, memenuhi syarat, berkualitas
- Labis : pelindung
- Lahiq : pengikut, meraih, seseorang yang mengikuti dan meraihnya (cita-cita)
- Lutfan : kelembutan, kebaikan
- Luham : hebat
- Liam : pelindung yang tegas
- Lainufar : pokok teratai
- Lahin : cerdik, pandai
- Laith : Singa
- Lisan : Perkataan
- Lateef : Baik
- Laziz : Orang baik
- Layth : Terkenal
- Lodhi : Kekuatan
- Lutf : Kebahagiaan
- Lafiz : Kecerdasan
- Lahif : Pertolongan
- Laagam : Kekuatan
- Layyin : Laki-laki berhati lembut
- Layzal : abadi
- Laabid : Singa
- Lajlaj : salah satu sahabat rosulullah
- Lamaan : kecerahan
- Lamya : berkilau; memancar
- Lami : mengkilat
- Lathif : lemah lembut
- Lazuardi : kaki langit
- Liam : pelindung yang tegas
- Liban : sukses, mempesona
- Lihaf : yang menghangatkan kain, selimut
- Liqayat : pantas, berguna
- Liwauddin : panji agama
- LotfAllah : kebaikan dari Allah swt
- Lofti : seseorang yang lembut hatinya
- Lu’ay : laki-laki berani yang teguh hatinya
60 Nama Bayi Laki-laki Islam Huruf M
- Maarif: Pengetahuan
- Madani: Kemajuan
- Mahdi: Yang mendapat hidayah
- Manaf: Ketinggian
- Mansur: Pemenang
- Marwan: Bermartabat
- Mas’ud: Beruntung
- Maula: Tuan besar
- Mawardi: Air mawarku
- Miftah: Perintis
- Mirza: Anak yang baik
- Misbah: Pelita, cahaya
- Mizwar: Rajin berkunjung
- Muammar: Panjang umur
- Muhsin: Yang membuat kebaikan
- Muhtadi: Mendapat hidayah
- Mujahid: Pejuang
- Mukhtar: Yang terpilih
- Mukti: Pemberani
- Munawwir: Bersinar
- Munir: Yang menerangi
- Murad: Keinginan, cita-cita
- Mursyid: Pembimbing, guru
- Muslih: Yang memperbaiki
- Mustafa: Yang terpilih
- Muslim: Yang bertakwa
- Moshin: Yang berbaik hati
- Maaz: Orang pemberani
- Mehar: Yang serba bisa
- Mahir: Serba bisa
- Mubeen: Cahaya
- Mehtab: Bulan
- Muntasir: Kemenangan
- Muzammel: Pekerja keras
- Minhaj: Sebuah jalan
- Muqqadas: Kebaikan
- Maula: Pemimpin
- Mannan: Pemberani
- Mir: Pemimpin
- Ma’awiya: Seorang teman
- Mansoor: Yang dilindungi
- Marwan: Keberanian
- Mumtaz: Yang pemberani
- Moazzam: Berpengalaman
- Milad: Kelahiran
- Muhammad : yang terpuji
- Ma-muun : orang yang dapat dipercaya
- Maazin : wajah yang berseri
- Mabkhut : mempunyai keberuntungan
- Maftuh : ahli hukum
- Manna : kuat, perkasa
- Mashal: anak yang dapat menjadi penerang
- Makarim: kemuliaan, terpuji
- Malik: menguasai
- Mutawakkil: orang yang bertawakkal
- Maghfur: yang diampuni dosanya
- Mahija: putra bumi
- Mahira: dari kata mahir,: cerdas, pintar
- Mughits: pembela
- Muhyi: yang menghidupkan
45 Nama Bayi Laki-laki Islami Huruf N
- Nabil : Yang cerdik, mulia
- Nadim : Rekan, sahabat
- Nadir : Berseri-seri
- Nadhif : Bersih, murni, atau suci
- Nafi : Jujur
- Nafiz : Yang melaksanakan
- Nail : Pencari rezeki
- Naim : Nama syurga
- Najib : Keturunan yang mulia
- Najmi : Bintang
- Najwan : Kemenangan
- Naqib : Yang menjamin
- Nasih : Penasehat
- Nasir : Penolong
- Nasran : Pertolongan
- Nasri : Pertolonganku
- Naufal : Dermawan
- Nazhan : Jauh dari yang diejek
- Nazran : Persembahan untuk Allah
- Nazri : Persembahanku
- Nizam : Peraturan
- Nizar : Yang memerintah
- Nuaim : Nikmat
- Nufail : Pemberian, hadiah
- Nu’man : Kebaikan
- Naurel : Api Tuhan
- Nauzan : Pemimpi
- Nazeem : Murni
- Nazriel : Sempurna
- Noushad : Bahagia
- Nabhan: waspada
- Nabigh: jenius
- Nadeem: sahabat
- Nadr: berkembang
- Naeem: berkat, kemudahan
- Nafasat: penyempurnaan
- Nafis: berharga
- Najeeb: dari kelahiran yang mulia
- Najeed: dataran tinggi
- Najid: orang yang membantu, menduku
- Najih: berhasil
- Naqi: murni
- Naseem: angin
- Naseer: orang yang membantu
- Nashat: sukacita, semangat
Artikel Terkait: 200 Nama Bayi Perempuan Islami beserta maknanya
20 Nama Bayi Laki-laki Islami Huruf O
- Omair : Pemecah masalah
- Osama : Singa
- Omar : Panjang umur, anak pertama, paling tinggi, pengikut nabi
- Omran : Kemakmuran
- Osman : Orang yang terpilih, berani, pintar, jujur
- Ogima: pemimpin
- Opick: pertolongan
- Owais: nama sahabat Rasulullah
- Obaid: hamba
- Ozak: yang menyediakan
- Oriza: dewa pertanian
- Omri: butiran padi, umur panjang
- Oman: penyayang
- Ofel: pemimpi, tercerahkan,positif
- Oni: yang berdoa
- Orlando: laki laki dari pulau emas
- Orino: lahan pekerjaan
- Ormando: bamgsawan
- Orson: beruang
- Otto: enerjik, kaya, pintar
8 Nama Bayi Laki-laki Islami Huruf P
- Pahlevi : Baik, berani, taat beragama, dermawan
- Parwiz : Bahagia
- Pasha : Sedikit
- Prasid : Terkenal
- Priyah : Pemberi kebahagiaan
- Parvez: sukses
- Pervaiz: hembusan
- Pasya: raja, pemimpin
Artikel Terkait: 200 Nama Bayi Perempuan Islami beserta maknanya
30 Nama Bayi Laki-laki Islam Huruf Q
- Qabil : Sanggup
- Qadir : Kuasa, mampu, kuat
- Qadhi : Keadilan hakim
- Qadr : Martabat, takdir, nilai
- Qahhar : Orang yang taat mengikuti perintah Allah
- Qahtan : Penulis dan pembicara yang baik
- Qais : Teguh pendirian
- Qamar : Bulan
- Qasidul Haq : Orang yang menyebarkan perintah Allah
- Qasim : Orang yang adil
- Qarun : Orang yang kaya hati
- Qawi : Kuat perkasa
- Qayyim : Berharga, lurus, benar
- Qazi : Hakim
- Qiyas : Tegas
- Qafil: yang kembali dari perjalanan
- Qaifun: yang mengetahui ilmu filsafat
- Qari: lelaki pembaca alquran
- Qashid: yang menuju pada kemudahan
- Qasam: sumpah
- Qasar: meringkas
- Qasbah: menuntut ilmu
- Qasid: penyampai pesan
- Qasif: penemu
- Qazun: sutera
- Qindil: pelita
- Qiwam: dukungan, sokongan, penolong
- Qushai: berpikir jauh ke depan
- Qolbu: hati, sesuatu yang halus
- Qutb: pemimpin
44 Nama Bayi Laki-laki Islam Huruf R
- Rafa : Tinggi
- Rabbani : Arif dan sholeh
- Radi : Yang ridho
- Raffan : Tampan, ramah
- Rafi : Yang tinggi
- Rafidan : Suka menolong
- Rafie : Tinggi, mulia
- Rafif : Berakhlak baik
- Rafiq : Pendamping, teman
- Raghib : Yang menyukai
- Raid : Perintis, ketua
- Rais : Ketua
- Raiyan : Yang puas
- Raihan : Wangi, harum surga
- Rahman : Pengasih
- Rahmat : Berkah
- Rasyid : Petunjuk, cerdas
- Rawi : Tubuh serta akal yang sehat
- Raziq : Hamba yang murah rezeki
- Reza : Keinginan, berserah diri
- Risyad : Jalan atau tuntunan yang benar
- Riyad : Taman
- Riffat : Pangkat yang tinggi
- Rif’at : Ketinggian
- Rifqi : Lemah lembut
- Rizal : Yang diberkahi
- Rizqi : Yang mendapat rezeki
- Rusydi : Kecerdikanku
- Rusydan : Petunjuk
- Ruzain : Tempat ketentramanku
- Radeya: orang yang menyenangkan, memuaskan dan memenuhi
- Rafaat: sangat lembut, cinta
- Rafan: rupawan, ramah
- Rafardhan: cahaya
- Rafassya: di tempat tertinggi
- Rafid: penolong, pengawal
- Rafiqi: pendampingku
- Rafisqy: kesempurnaan, kebaikan
- Rafka: bersifat adil
- Rahil: yang lemah lembut
- Raif: pengasih
- Rakha: hidupnya senang
- Rasyad: petunjuk, bimbingan
- Rauf: penuh kasih sayang, lemah lembut
45 Nama Bayi Laki-laki Islami Huruf S
- Saad : Bahagia
- Sabqi : Keutamaanku
- Sabiq : Yang terdepan
- Sabri : Penyabar
- Sadad : Kejujuranku
- Safiy : Yang bersih dan jujur
- Sahli : Kemudahanku
- Said : Yang bahagia
- Salman : Selamat, terkawal
- Samad : Serba baik
- Saqif : Mahir, terampil
- Sayid : Penguasa
- Shahan : Raja
- Shaher : Terkenal
- Shahwar : Sangat berharga
- Shailen : Anak laki-laki dengan sifat baik, bahagia, merdeka, sempurna
- Shakir : Orang yang selalu bersyukur
- Shalih : Orang yang shalih atau soleh
- Sidqi : Kebenaranku
- Sidiq : Jujur
- Siraaj : Lampu, cahaya terang
- Sufyan : Setia
- Suhayl : Lembut, mudah, nama bintang
- Syabil : Bintang
- Syaddad : Yang perkasa
- Syafi : Yang menyembuhkan
- Syafiq : Penyayang
- Syamil : Pembuat kedamaian, sempurna
- Syarif : Jujur, mulia, terhormat
- Syazwan : Harum kasturi
- Sabil: jalan
- Sadiq: teman sejati
- Safiq: belas kasih
- Saghir: yang mengikut
- Sahnon: kehalusan
- Shabur: penyabar
- Sahlan: mudah, senang
- Sa’id: gembira, senang
- Sa’iy: yang berjalan cepat
- Sakha: kemurahan hati
- Sarhan: kemudahan
- Saskara: kebenaran dan kemurnian
- Shafi: jernih
- Shaghir: kecil, muda
- Shahib: kawan, teman sejawat
33 Nama Bayi Laki-laki Islami Huruf T
- Tabarik : Seseorang yang sangat ditinggikan
- Tabrani : Nama ulama
- Tahfiz : Penghapal Quran
- Tahir : Yang bersih dan murni
- Tamam : Kesempurnaan
- Tamim : Kejadian sempurna
- Tariq : Bintang subuh
- Taha : Yang tidak berdosa
- Talib : Pencari kebenaran
- Talha : Surga
- Tabish : Kehangatan
- Tasleem : Kepandaian
- Toma : Kembar
- Taufiq : Yang gigih
- Taqi : Takut pada Tuhan
- Taysir : Yang dipermudah segala urusan
- Tashif : Yang menemani
- Tajar : Yang mengetahui
- Thaqib : Seseorang yang bersinar seperti bintang
- Thayib : Seseorang yang baik hati dan suka menolong
- Taamir: banyak kebaikan, banyak rezeki
- Tabriz: pengungkapan suatu kebaikan
- Taheem: murni
- Tahoor: kemurnian
- Taiq: yang merindu
- Tamaam: sempurna
- Tameez: bijaksana
- Tanvir: cahaya
- Taqa: yang bertakwa
- Taslim: penyerahan, kepatuhan
- Thalib: pelajar, yang menuntut
- Thilal: embun, hujan rintik-rintik
- Tsani: yang kedua
32 Nama Anak Laki-laki Islami Huruf U
- Ulwan : Ketinggian, jelas
- Umair : Maju
- Umran : Kemakmuran
- Uwais : Pemberian
- Umar : Cahaya kedua
- Usama : Singa, keberanian
- Ubaid : Setia
- Urwah : Yang mendukung
- Ubay : Unik
- Urais : Penakluk
- Umais : Cinta
- Ulkif : Keberanian
- Uzbah : Bendera
- Urmy : Tenang
- Uzair : Orang yang suka menolong
- Uba: kaya raya
- Ubbad: banyak ibadah
- Ubayd: penyembah
- Uday: naik
- Ujala: cerah
- Ukail: pintar, pandai
- Ulhaq: kebenaran
- Ulu: yang empunya, punya
- Unais: cinta, kasih sayang
- Unays: yang lebih kecil
- Uqaab: burung elang
- Urfan: kebaikan
- Uthman: rajin dan gigih
- Utaibah: persimpangan lembah
- Uwamir: pemberani, singa
- Uzayr: berharga
- Uzzam: singa
5 Nama Bayi Laki-laki Islami Huruf V
- Va: kesetiaan, loyalitas
- Valdi: kekuatan besar
- Valeeqa: terpercaya
- Vicky: tujuan, akal
- Virendra: laki-laki yang mulia dan pemberani
30 Nama Bayi Laki-laki Islam Huruf W
- Wahid : Tunggal, eksklusif, tiada bandingnya
- Wadi : Aman, tentram
- Wadihan : Tampan
- Wafda : Yang akan datang
- Wafiq : Berjaya
- Wafiy : Setia, jujur
- Wahab : Pemberian, laki-laki berhati besar
- Wajdi : Kesayanganku
- Waldan : Anak baik
- Waqqad : Orang yang penuh dengan kebijaksanaan
- Waqas : Prajurit
- Wazir : Orang yang bertahta
- Widad : Cinta, cita-cita
- Wijdan : Sanubari, hati
- Wirdas : Yang terpuji
- Wafa: menepati janji, merpati
- Wafi: sempurna
- Wafri: kekayaanku, keluasanku
- Wahnan: mudah, senang
- Waiz: penasihat
- Walif: berteman
- Waqar: ketenangan dan sopan santun
- Washil: penghubung, yang menyatukan
- Watsiq: kuat, kokoh, dapat dipercaya
- Wajif: yang tekun, gigih
- Wazni: yang menimbang secara adil
- Wi’am: keakraban, kemesraan
- Wisam: penghargaan, bintang kehormatan, petanda
- Wistara: tegas dan pandai
- Witha: tampan, rupawan
5 Nama Bayi Laki-laki Islami Huruf X
- Xabier: bersinar
- Xabiya: angin timur
- Xaquil: rupawan
- Xaver: bersinar
- Xavier: bersinar, hebat, cerah
32 Nama Bayi Laki-laki Islam Huruf Y
- Yafiq : Mulia, dihormati
- Yamin : Yang diberkati
- Yaqzan : Yang berwaspada
- Yazid : Berkat
- Yusri : Kesenanganku
- Yasin : Nama surat dalam Al-Quran
- Yasir : Kekayaan
- Yazan : Sebuah jalan
- Yunus : Nama nabi, kuat
- Yasar : Kemudahan
- Yashar : Kehidupan
- Yadgar : Yang paling diingat
- Yashal : Segar
- Yorash : Pemberani
- Yehya : Hidup
- Yaala: kemuliaan, tinggi
- Yabil: bijaksana, pemberi ampun
- Yafi: dewasa
- Yahya: kebahagiaan, kehidupan
- Yarif: orang yang berilmu
- Yassar: kekayaan, kemewahan
- Yasser: makmur
- Yaslam: yang selamat, berserah
- Yaslan: bijaksana
- Yeseren: kemudahan
- Yola: kemuliaan
- Yosrey: makmur
- Yudanta: kuat dalam peperangan
- Yushar: banyak kemudahan
- Yusni: anak laki-laki
- Yusran: mudah
- Yazdan: belas kasihan
76 Nama Anak Laki-laki Islam Huruf Z
- Zabir : Pintar, kuat
- Zabran : Kuat, mampu
- Zaden : Meningkatkan, orang yang berperawakan tinggi
- Zafian : Orang yang menyukai benda angkasa
- Zafir : Yang berjasa
- Zafran : Kejayaan
- Zafri : Kemenangan
- Zahar : Sangat bergemerlapan
- Zahir : Yang berseri
- Zahran : Yang berseri
- Zaidan : Pertambahan, kelebihan
- Zaif : Seseorang yang ramah dan murah hati
- Zaim : Pemimpin
- Zain : Perhiasan
- Zaini : Perhiasanku
- Zaki : Yang cerdik, yang harum, yang suci
- Zakwan : Yang cerdik, yang harum, yang suci
- Zarkanay : Berharga seperti emas
- Zawir : Ketua, pemimpin
- Zayyad : Semakin bertambah
- Zayyan : Memperindah, yang memperbaiki
- Zia : Bijaksana
- Zidna : Rahasia mutiara
- Zidni : Pemberian
- Zimraan : Seseorang yang sangat dihormati
- Ziyad : Pertambahan, kelebihan
- Ziyan : Seseorang yang sederhana dan bergaya
- Zubair : Orang berhati suci dan bersih
- Zuhayr : Terang
- Zulfan : Taman
- Zaahiy: wajah yang rupawan
- Zaalan: rajin, giat
- Zabda: pemberian
- Zafar: kemenangan, kejayaan
- Zaid: meningkat, bertumbuh
- Zavier: bersinar
- Zayan: cemerlang
- Zayid: dermawan, murah hati
- Zeeshan: tinggi
- Zefa: kebaikan
- Zhafir: menang, unggul
- Zhafran: orang yang menang
- Zhariif: cerdik
- Zhian: kuat, bersemangat, bertenaga
- Zufar: singa, pemberani
- Zuhair: yang berseri
- Zaabit: pintar, brilian
- Zaad: sukses
- Zaaef: orang yang mudah bergaul
- Zaafer: penolong dan pasangan yang hebat
- Zaafir: kemenangan
- Zaarib: pejuang yang hebat
- Zadfar: burung yang diberkati
- Zahan: dunia, pemberian tuhan
- Zafrul: jujur, berambisi, dan dapat diandalkan
- Zahi: bersinar terang
- Zahil: tenang
- Zahire: bersinar
- Zahrun: mekar
- Zaigham: singa
- Zaine: seperti sifat tuhan yang pengasih
- Zainul: pintar dan elegan
- Zakawat: cerdas
- Zakhif: luar biasa
- Zalool: kejujuran
- Zaamar: seseorang yang memiliki keberanian besar
- Zameel: orang yang anggun
- Zamurah: bersinar seperti bintang
- Zaram: hadian yang unik
- Zaqawat: orang bijaksana
- Zashawar: berani, berjiwa petualang
- Zarghun: orang dengan nilai-nilai yang kuat
- Zarmast: hidup yang penuh
- Zarrar: prajurit hebat
- Zauqi: punya spirit tinggi
- Zayd: pertumbuhan
Nah, itulah beberapa nama bayi laki-laki Islami yang kami rangkum. Mungkin Parents dapat memilih beberapa kata untuk dirangkai menjadi nama dengan arti atau makna yang indah.
Artikel Terkait: 80 Nama Bayi Laki-Laki Islam 2 Kata yang Bermakna Baik
Suka yang mana Parents? Yuk, bagikan artikel ini agar semakin banyak bayi-bayi lucu yang diberi nama dengan makna yang indah.
Semoga nama bayi laki-laki Islami di atas dapat menginspirasi Parents untuk memberi nama putranya.
***
Muslim Boy Names
Baca juga:
140 Nama Bayi Laki-laki Sansekerta Unik dan Artinya yang Indah
Cari Nama Bayi Lengkap dari 5000+ Pilihan dengan Arti Nama Bayi yang Bagus