Mama, Yuk, Manjakan Diri Sendiri dengan Me-Time di Rumah!

Mama, tahu nggak sih kalau meluangkan waktu untuk Me-time adalah hal penting agar Mama bisa menjalankan peran Ibu dengan lebih baik dan bahagia. Yuk, simak mengapa me-time penting bagi para Ibu dan apa saja ide kegiatan me-time yang bisa Mama lakukan.

Loading...
You got lucky! We have no ad to show to you!
Iklan

Menjadi seorang Ibu adalah kegiatan yang sangat sibuk ya, Ma? Selain mengerjakan urusan rumah, kadang Mama juga harus mengurus si Kecil sendirian. Tentu hal ini sangat melelahkan, baik secara fisik atau pun mental. Ini lah mengapa di tengah-tengah kesibukan Mama yang segudang, sangat penting bagi Mama menyisihkan waktu untuk me time di rumah agar tetap ‘waras’, lho

Meski merasa lelah setelah mengerjakan berbagai banyak hal, namun masih banyak Ibu yang merasa bersalah ketika mereka meluangkan waktu untuk melakukan me-time. Padahal, memiliki me-time bukan berarti Mama egois, tapi me-time perlu dilakukan untuk mengelola stres dan membuat Mama tetap bahagia.

Meluangkan waktu yang cukup untuk melakukan me-time di rumah punya banyak manfaat positif bagi para Ibu. Mulai dari mengelola stres, mengurangi risiko masalah kesehatan mental, memperkuat ikatan dengan keluarga, sampai meningkatkan kebahagiaan. Karena me-time sangat penting bagi kesehatan fisik dan mental, jangan sampai Mama tidak menyempatkan waktu untuk memanjakan diri dengan me-time, ya.

5 Ide Me Time yang Bisa Ibu Lakukan di Rumah

Me-time yang Mama lakukan di rumah tidak harus selalu menghabiskan waktu lama kok. Hal-hal sederhana yang bisa dilakukan sehari-hari juga bisa menjadi me-time. Kalau sedang kehabisan ide, Mama bisa melakukan beberapa kegiatan ini untuk memanjakan diri saat me-time:

1. Membaca Buku

Loading...
You got lucky! We have no ad to show to you!
Iklan

Jika Mama hobi membaca buku, me-time bisa jadi saat yang tepat untuk melanjutkan kembali hobi membaca yang mungkin sudah lama tidak Mama lakukan. Mama juga bisa mengisi waktu me-time di rumah dengan membaca buku motivasi atau self-improvement untuk menambah pengetahuan, lho

2. Berolahraga

Kesibukan sehari-hari bisa jadi membuat Mama sudah tak sempat lagi melakukan olahraga, padahal kegiatan ini baik untuk tubuh, lho. Tak perlu datang ke gym atau pergi ke luar, Mama bisa melakukan olahraga dari rumah menggunakan panduan dari video online. Selain itu, jika baru kembali berolahraga, Mama juga bisa memilih olahraga yang ringan. Setelah berolahraga, Mama bisa merasa segar kembali.

3. Ngobrol dengan Teman 

Loading...
You got lucky! We have no ad to show to you!
Iklan

Kapan terakhir kali Mama kumpul dengan teman lama atau sekadar ngobrol update seputar kehidupan masing-masing dengan sahabat? Mama tak harus menghabiskan me-time sendiri kok, Mama juga bisa mengobrol dengan teman lewat telepon atau mengunjungi kafe sambil makan siang bersama untuk mengisi me-time.

4. Nonton Sendirian 

Menonton drama, film, atau pun acara favorit Mama bisa jadi salah satu kegiatan untuk mengisi me-time yang menyenangkan. Mama bisa pergi ke bioskop sendiri, atau jika lebih senang menonton di rumah, Mama bisa menyiapkan camilan dan minuman agar waktu menonton jadi lebih seru.

Loading...
You got lucky! We have no ad to show to you!
Iklan

5. Perawatan Diri di Rumah 

Memanjakan diri di salon memang menyenangkan ya, Ma. Mama bisa memanjakan diri dengan melakukan perawatan diri dari kepala hingga kaki. Atau jika sedang tak bisa keluar, Mama juga bisa memanjakan diri di rumah dengan melakukan perawatan diri sendiri untuk mengisi me-time di rumah. Misalnya melakukan creambath, lulur, atau sekadar mencoba kuteks baru yang Mama beli sejak lama.

Saat sedang menikmati waktu me-time, Mama tak perlu khawatir nutrisi si Kecil di rumah tak terpenuhi. Mama bisa menyajikan Indomilk susu botol rasa Biskuit Marie untuk si Kecil. Kombinasi susu steril Indomilk rasa Vanilla dan Biskuit Marie menghasilkan rasa yang nikmat dan disukai anak-anak. Indomilk susu botol rasa Biskuit Marie juga kaya akan Kalsium, Fosfor, dan Vitamin D yang bantu maksimalkan potensi anak. Mama tetap bisa memanjakan diri saat me-time dan bantu penuhi nutrisi si Kecil dengan Indomilk Kids!

Loading...
You got lucky! We have no ad to show to you!
Iklan

Selain itu, Mama tak perlu pusing juga memikirkan menu makanan keluarga ketika sedang menikmati Me Time. Karena dalam rangka menyambut Hari Ibu, Indomilk Kids akan menghadirkan paket makanan bernutrisi yang bisa dinikmati keluarga Mama saat Mama memanjakan diri lewat Me Time. Tak cuma sehari, Indomilk Kids akan menyediakan paket makanan selama 5 hari! Mama berkesempatan memenangkan paket makanan bernutrisi untuk sekeluarga selama 5 hari hanya dengan mengikuti kontes foto Indomilk Kids. Cara ikutannya juga mudah, lho:

  1. Unggah foto/video  ayah dan anak yang  melakukan pekerjaan rumah dan ibu yang sedang me time. 
  2. Sertakan Indomilk Kids UHT Kotak atau Indomilk Kids Botol di foto/video. 
  3. Follow Instagram @Indomilk.kids
  4. Tag @Indomilk.kids dan 3 teman lainnya untuk ikut challenge. 
  5. Sertakan hashtag #SelamatHariIbu #HarinyaIbuIndomilkKids pada caption. 

Ayah dan anak bisa ikut kompetisi ini dengan unggah foto di Instagram Feed atau Instagram Story menggunakan fitur “Add Yours”. Jangan lupa, pastikan akun Instagram tidak di-private, ya.

Nantinya, 50 keluarga yang terpilih akan mendapat paket makan untuk keluarga dari @indomilk.kids dan @dailybox.id (untuk 4 anggota keluarga) selama 5 hari. Paket makanan ini akan dikirim dari 22, 23, 26, 27, dan 28 Desember 2022. Menarik, kan? 

Yuk, para “Tim Sayang Mama” bersatu untuk ikutan kompetisi dari Indomilk Kids ini. Kompetisinya berakhir pada 13 Desember 2022, jangan sampai ketinggalan, ya! Untuk informasi lengkapnya, silahkan cek dan follow Instagram @indomilk.kids

Loading...
You got lucky! We have no ad to show to you!
Iklan