Ciri: memiliki rasa percaya diri yang tinggi, sangat mandiri, fokus, ingin berbeda dari kebanyakan orang, dan lebih suka bekerja sendiri.
Cara belajar: agar mudah fokus, beri ia ruangan tersendiri untuk belajar. Ajarkan target agar proses belajarnya terarah dan kemampuan untuk memotivasi dirinya muncul. Ajak ia membuat jurnal hidup agar bisa ia pakai untuk refleksi keuatan dan kelemahan dirinya.
Prediksi karier: trainer, wiraswasta, penulis, psikolog, pemimpin agama.
Sumber referensi
1. Lucy, Bunda. 2009. Mendidik Sesuai Minat dan Bakat Anak. Tangga Pustaka. Jakarta.
2. Dryden, Gordon. 2003. Revolusi Cara Belajar, Bagian II: Sekolah Masa Depan. Kaifa. Bandung.