X
theAsianparent Indonesia Logo
theAsianparent Indonesia Logo
kemendikbud logo
Panduan ProdukMasuk
  • Kehamilan
    • Kalkulator perkiraan kelahiran
    • Tips Kehamilan
    • Trimester Pertama
    • Trimester Kedua
    • Trimester Ketiga
    • Melahirkan
    • Menyusui
    • Kehilangan bayi
    • Project Sidekicks
  • Artikel Premium
  • Breastfeeding Week 2023
  • Cari nama bayi
  • Perawatan Ibu dan Bayi
  • Kulit Bayi
  • Rangkaian Edukasi
    • Pengasuhan Anak
    • Edukasi Prasekolah
    • Edukasi Sekolah Dasar
    • Edukasi Remaja
  • TAPpedia
  • TAP Rekomendasi
  • Anak
    • Bayi Baru Lahir
    • Bayi
    • Balita
    • Prasekolah
    • Anak
    • Praremaja & Remaja
  • Parenting
    • Keluarga
    • Pernikahan
    • Seks
    • Berita Terkini
  • Kesehatan
    • COVID-19
    • Info Sehat
    • Penyakit
    • Vaksinasi
    • Kebugaran
  • Gaya Hidup
    • Korea Update
    • Hiburan
    • Travel
    • Fashion
    • Kebudayaan
    • Kecantikan
    • Keuangan
    • Marvelous Asian Mums Special 2021
  • Nutrisi
    • Resep
    • Makanan & Minuman
    • Sarapan Bergizi
  • Belanja
  • Ayah manTAP!
    • Kesehatan Ayah
    • Kehidupan Ayah
    • Aktivitas Ayah
    • Hobi
  • VIP
  • Awards
    • TAP x Tokopedia Awards 2023

Malu Ajak Suami Berhubungan Badan? Ini 5 Cara yang Harus Dicoba!

Bacaan 3 menit
Malu Ajak Suami Berhubungan Badan? Ini 5 Cara yang Harus Dicoba!

Jika Anda adalah tipe perempuan yang malu untuk ajak suami berhubungan badan, maka Anda tidak sendiri. Semoga tips ini dapat membantu.

Sekalipun sudah menikah dan menikmati hubungan seksual, banyak perempuan yang masih malu untuk mengetahui cara mengajak suami berhubungan seks. Sehingga suami harus menjadi inisiator utama jika akan melakukan kegiatan yang menyenangkan tersebut.

Padahal, suami sebenarnya juga ingin lho jika istrinya menaruh minat padanya dalam hal hubungan seksual. Karena ia akan merasa bahwa dirinya mampu menyenangkan istri dan hubungan cinta tersebut berjalan dengan dua arah.

5 Cara Mengajak Suami Berhubungan Seks yang Bisa Bunda Coba!

malu untuk ajak suami berhubungan badan

1. Cobalah Memakai Pakaian yang Sexy

Lingerie seksi bisa dipesan dengan mudah lewat toko online. Bentuknya pun sangat bervariasi, dari yang berenda, sampai yang bertali-tali. Dari yang kostum profesi, sampai yang mirip dengan kostum anime Jepang.

Artikel Terkait: 6 Cara agar kehadiran anak tak memudarkan kemesraan dengan suami

Malu Ajak Suami Berhubungan Badan? Ini 5 Cara yang Harus Dicoba!

Jika Anda pakai baju yang tidak biasa saat di depannya, suami pasti tahu bahwa Anda menginginkan sesuatu. Tampilan Anda yang seksi juga akan dapat membangkitkan keinginannya untuk berhubungan seksual tanpa perlu banyak babibu lagi.

2. Memakai Parfum Menggoda

Malu Ajak Suami Berhubungan Badan? Ini 5 Cara yang Harus Dicoba!

Anda perlu punya dua parfum untuk mempraktekkan ini. Singkirkan parfum Anda yang biasa dipakai dan gantilah dengan wangi yang lebih elegan dan menggoda.

Kemudian, semprotkan parfum tersebut di daerah leher dan dada. Anda mungkin memang malu untuk ajak suami berhubungan badan lewat ajakan kata-kata, tapi dengan memeluknya, maka ia akan mencium aroma parfum Anda yang tak biasa dan pasti bisa membangkitkan gairahnya.

3. Berikan Pujian

Malu Ajak Suami Berhubungan Badan? Ini 5 Cara yang Harus Dicoba!

Menurut buku The Good Girl’s Guide to Great Sex karya Zondervan, lelaki itu sangat suka dipuji. Tak jauh berbeda dari perempuan.

Anda bisa mulai memujinya dengan menyentuh bagian tertentu tubuhnya yang Anda anggap seksi sambil berbisik betapa beruntungnya Anda menjadi istrinya. Jangan lupa memuji fisiknya agar ia bisa percaya diri dan menganggap bahwa Anda memang sedang menginginkannya.

4. Menonton Film Bersama

cara mengajak suami berhubungan seks

Konon, banyak wanita kesal ketika melihat suaminya menonton film porno. Namun, bukankah asik jika Anda menonton film tersebut berdua?

Artikel Terkait: Ingin hubungan dengan suami makin romantis? Lakukan 8 hal ini!

Jika Anda memang tak suka genre porno, cukup cari film Korea maupun Hollywood yang mengandung sedikit adegan panas di dalamnya. Hal ini hanya permulaan saja karena sisa durasi film nantinya, Anda dan suami lah yang jadi ‘bintang’ di ranjang kalian.

5. Mengingatkan Kenangan yang Indah

cara mengajak suami berhubungan seks

Kenangan baik itu bisa berupa pengalaman malam pertama kalian, perjalanan bulan madu, maupun hubungan seks yang terburu-buru. Contohnya, Anda bisa memulainya dengan memintanya untuk mengingat malam pengantin dengan awal cerita seperti ini, “Mas, ingat nggak pas kita dulu pertama kali barengan di hotel?”

Artikel Terkait: 10 hal yang diinginkan wanita saat berhubungan seks

Saat membicarakan itu, pastikan bahwa Anda sedang bergayut padanya sehingga ia bisa menangkap ekspresi malu-malu Anda. Jangan lupa untuk menyentuh bagian sensitifnya saat membicarakan itu.

Punya rasa malu untuk ajak suami berhubungan badan sebenarnya adalah karena faktor budaya belaka. Karena, Anda tidak pernah salah menjadi seorang yang berinisiatif untuk memulainya.

Sssst… Nanti bisik-bisik ke kami ya kalau Anda sudah berhasil mempraktekkan cara ini. Jangan lupa beri tahu sahabat perempuan Anda soal artikel ini agar ia juga ikut terbantu menjalin hubungan romantis dengan suaminya.

Selamat mencoba.

***

Baca juga:

3 Langkah Mudah Tingkatkan Koneksi Seksual dengan Suami

Psst, Ini 10 Cara Menggoda Suami untuk Bercinta Loh!

Ingin hubungan dengan suami lebih harmonis? Lakukan 12 hal ini!

Parenting bikin pusing? Yuk tanya langsung dan dapatkan jawabannya dari sesama Parents dan juga expert di app theAsianparent! Tersedia di iOS dan Android.

img
Penulis

Syahar Banu

  • Halaman Depan
  • /
  • Seks
  • /
  • Malu Ajak Suami Berhubungan Badan? Ini 5 Cara yang Harus Dicoba!
Bagikan:
  • 4 Trik mudah mengajarkan anak berpuasa, mudah kok Parents!

    4 Trik mudah mengajarkan anak berpuasa, mudah kok Parents!

  • Mengajak balita shalat Tarawih di Masjid, ini tipsnya agar anak tak rewel

    Mengajak balita shalat Tarawih di Masjid, ini tipsnya agar anak tak rewel

  • 7  Artis Melahirkan di Usia Muda, Ada yang punya 4 Anak di Usia 30 Tahun!

    7 Artis Melahirkan di Usia Muda, Ada yang punya 4 Anak di Usia 30 Tahun!

  • 30 Film Semi Korea untuk Ditonton Bareng Pasangan di Malam Jumat

    30 Film Semi Korea untuk Ditonton Bareng Pasangan di Malam Jumat

  • 4 Trik mudah mengajarkan anak berpuasa, mudah kok Parents!

    4 Trik mudah mengajarkan anak berpuasa, mudah kok Parents!

  • Mengajak balita shalat Tarawih di Masjid, ini tipsnya agar anak tak rewel

    Mengajak balita shalat Tarawih di Masjid, ini tipsnya agar anak tak rewel

  • 7  Artis Melahirkan di Usia Muda, Ada yang punya 4 Anak di Usia 30 Tahun!

    7 Artis Melahirkan di Usia Muda, Ada yang punya 4 Anak di Usia 30 Tahun!

  • 30 Film Semi Korea untuk Ditonton Bareng Pasangan di Malam Jumat

    30 Film Semi Korea untuk Ditonton Bareng Pasangan di Malam Jumat

Daftarkan email Anda sekarang untuk tahu apa kata para ahli di artikel kami!
  • Kehamilan
    • Tips Kehamilan
    • Trimester Pertama
    • Trimester Kedua
    • Trimester Ketiga
    • Melahirkan
    • Menyusui
  • Tumbuh Kembang
    • Bayi Baru Lahir
    • Bayi
    • Balita
    • Prasekolah
    • Praremaja
    • Usia Sekolah
  • Parenting
    • Pernikahan
    • Berita Terkini
    • Seks
    • Keluarga
  • Kesehatan
    • Penyakit
    • Info Sehat
    • Vaksinasi
    • Kebugaran
  • Gaya Hidup
    • Keuangan
    • Travel
    • Fashion
    • Hiburan
    • Kecantikan
    • Kebudayaan
  • Lainnya
    • TAP Komuniti
    • Beriklan Dengan Kami
    • Hubungi Kami
    • Jadilah Kontributor Kami
    • Tag Kesehatan


  • Singapore flag Singapore
  • Thailand flag Thailand
  • Indonesia flag Indonesia
  • Philippines flag Philippines
  • Malaysia flag Malaysia
  • Sri-Lanka flag Sri Lanka
  • India flag India
  • Vietnam flag Vietnam
  • Australia flag Australia
  • Japan flag Japan
  • Nigeria flag Nigeria
  • Kenya flag Kenya
© Copyright theAsianparent 2023. All rights reserved
Tentang Kami|Tim Kami|Kebijakan Privasi|Syarat dan Ketentuan |Peta situs
  • Fitur
  • Artikel
  • Beranda
  • Jajak

Kami menggunakan cookie agar Anda mendapatkan pengalaman terbaik. Pelajari LagiOke, Mengerti

Kami menggunakan cookie agar Anda mendapatkan pengalaman terbaik. Pelajari LagiOke, Mengerti

theAsianparent heart icon
Kami ingin mengirimkan Anda informasi terbaru seputar gaya hidup.