Arti Nama Fathir Beserta Sifat, Karakter dan Rangkaian Namanya

Terdengar maskulin dan indah, ternyata arti nama Fathir punya makna mendalam. Berikut penjelasannya!

Loading...
You got lucky! We have no ad to show to you!
Iklan

Memberikan nama untuk si buah hati memang tak bisa sembarangan. Sebab, dalam sebuah nama ada rapalan doa dari kedua orang tua dan keluarga. Oleh sebab itu, banyak orang tua yang membutuhkan waktu lebih dari sebulan untuk memikirkan nama si buah hati tercinta. 

Salah satu nama anak lelaki populer Indonesia ialah Fathir. Namun, tahukah Parent apa arti nama Fathir? Terdengar indah dan penuh harapan baik, berikut ini penjelasan arti nama Fathir, sifat, karakter, hingga rangkaian namanya yang bisa Parent jadikan referensi untuk memberikan nama si kecil. 

Arti Nama Fathir dari Berbagai Negara

Melansir dari berbagai sumber, nama Fathir berasal dari bahasa Arab yang artinya ‘pencipta’. Selain itu, nama ini juga ditemukan dalam bahasa Nordik Kuno yang berarti ‘bapak’. 

Umumnya, nama Fathir ini diberikan untuk anak lelaki. Nama Fathir dalam Alquran disebutkan dalam surat ke-35.  Banyak orang tua mengharapkan anak lelakinya diberi nama Fathir agar ia menjadi sosok yang kreatif dan menciptakan hal-hal bermanfaat untuk banyak orang dan di masa yang akan datang. 

Artikel Terkait: 50 Pilihan nama bayi perempuan dengan arti musim dingin yang indah

Sifat dan Karakter Nama Fathir

Mereka yang memiliki nama Fatir merupakan sosok yang cermat dalam membuat sebuah rencana hidup dan setiap. Ia sangat peduli dengan orang-orang di sekitarnya dan pandai membuat orang lain merasakan nyaman berada di dekatnya.

Loading...
You got lucky! We have no ad to show to you!
Iklan

Ia juga sosok pria yang penuh optimisme dalam menjalani hidup. Punya selera humor yang baik, seorang Fathir lebih mudah disukai banyak orang. Menurut numerologi, nama Fatir memiliki jumlah angka: 

  • F = 6
  • A = 1
  • T = 20
  • I = 9
  • R = 18

Jika dijumlahkan maka hasilnya adalah 54. Hal ini menunjukkan bahwa seorang Fathir memiliki sifat yang peduli dengan sesama, dermawan, tidak mementingkan diri sendiri, dan patuh terhadap kewajiban sekaligus kreatif. 

Meski begitu, sifat dan karakter seseorang tentunya dipengaruhi oleh keluarga dan lingkungan sekitarnya. Maka dari itu, Parent tetap harus mengajarkan hal-hal baik kepada si buah hati agar ia tumbuh dengan jiwa dan raga yang kuat juga sehat. 

Ide Rangkaian Nama Beserta Arti Nama Fathir

Loading...
You got lucky! We have no ad to show to you!
Iklan

Berikut ini ide rangkaian nama Fathir dan artinya yang bisa dijadikan referensi dalam memberikan nama untuk si buah hati. 

1. Fatier Oscar Rafiq 

Artinya seorang anak lelaki yang berarti pencipta atau bapak. Ia sosok yang cerdik, kuat, tangguh, teman yang baik, lembut hatinya dan berbudi luhur. 

2. Fathir Mahendra Naim 

Artinya seorang anak lelaki yang berarti pencipta atau bapak seperti Dewa Indra yang Agung atau raja para dewa. Ia penuh ketenangan dan kebaikan dalam hidupnya. 

3. Fathir Ruri Eldar

Artinya seorang anak lelaki yang berarti pencipta atau bapak. Ia punya kepribadian yang hening dan suka ketenangan. Ia juga sosok petarung yang kuat dan tangguh. 

Loading...
You got lucky! We have no ad to show to you!
Iklan

4. Fathir Melviano Demario 

Artinya seorang anak lelaki yang berarti pencipta atau bapak. Ia juga sosok pemimpin yang terhormat, penuh kelembutan, dan perhatian.

5. Fathir Sanjaya Salman

Artinya seorang anak lelaki yang berarti pencipta atau bapak. Ia anak lelaki yang akan selalu jadi pemenang, seorang yang berjaya, damai dan sentosa.

6. Fathir Adanu Tresna 

Artinya seorang anak lelaki yang berarti pencipta atau bapak. Ia adalah anak yang unggul dan penuh cinta. 

7. Fathir Dawud Wahyudi 

Artinya seorang anak lelaki yang berarti pencipta atau bapak penuh kasih sayang. Ia selalu diharapkan agar mendapat petunjuk, isyarat, atau perintah dari Tuhan. 

8. Byakta Fathir Ayaan 

Artinya seorang anak lelaki yang berarti pencipta atau bapak yang selalu memberikan terang dan merupakan karunia Allah. 

Loading...
You got lucky! We have no ad to show to you!
Iklan

Artikel Terkait: Jadi Nama Anak Shandy Aulia, Ini Arti Nama Claire untuk Bayi Perempuan

Publik Figur Bernama Fathir

Berikut ini sejumlah publik figur yang memiliki nama Fathir. 

1. Alfath Fathier

Alfath Fathier merupakan pesepak bola profesional asal Indonesia yang kini bermain dalam posisi bek di klub Persikas Subang. 

2. Fathir Muchtar

Fathir Muchtar adalah artis kelahiran 23 Desember 1979. Ia seorang model, aktor, dan presenter. Ia juga diketahui adalah adik dari Bucek Depp. 

3. Nadya Fatira

Nadya Fatira lahir pada 25 Februari 1986. Ia berprofesi sebagai komponis, penyanyi, penulis lagu berdarah Bugis, Sulawesi Selatan. 

Baca Juga:

Loading...
You got lucky! We have no ad to show to you!
Iklan

Yuk Intip Arti Nama Bayi Para Selebritis Indonesia

 

Arti Nama Lia untuk Bayi Perempuan dan Karakternya

Arti Nama Awan, Nama Bayi Islami untuk Anak Laki-Laki

 

Penulis

lolita