X
theAsianparent Indonesia Logo
theAsianparent Indonesia Logo
kemendikbud logo
Panduan ProdukMasuk
  • Kehamilan
    • Kalkulator perkiraan kelahiran
    • Tips Kehamilan
    • Trimester Pertama
    • Trimester Kedua
    • Trimester Ketiga
    • Melahirkan
    • Menyusui
    • Kehilangan bayi
    • Project Sidekicks
  • Artikel Premium
  • Breastfeeding Week 2023
  • Cari nama bayi
  • Perawatan Ibu dan Bayi
  • Kulit Bayi
  • Rangkaian Edukasi
    • Pengasuhan Anak
    • Edukasi Prasekolah
    • Edukasi Sekolah Dasar
    • Edukasi Remaja
  • TAPpedia
  • TAP Rekomendasi
  • Anak
    • Bayi Baru Lahir
    • Bayi
    • Balita
    • Prasekolah
    • Anak
    • Praremaja & Remaja
  • Parenting
    • Keluarga
    • Pernikahan
    • Seks
    • Berita Terkini
  • Kesehatan
    • COVID-19
    • Info Sehat
    • Penyakit
    • Vaksinasi
    • Kebugaran
  • Gaya Hidup
    • Korea Update
    • Hiburan
    • Travel
    • Fashion
    • Kebudayaan
    • Kecantikan
    • Keuangan
    • Marvelous Asian Mums Special 2021
  • Nutrisi
    • Resep
    • Makanan & Minuman
    • Sarapan Bergizi
  • Videos
    • Kata Pakar Parenting
    • Plesiran Ramah Anak
    • Pilihan Parents
    • Kisah Keluarga
    • Kesehatan
    • Kehamilan
    • Event
    • Tumbuh Kembang
  • Belanja
  • Ayah manTAP!
    • Kesehatan Ayah
    • Kehidupan Ayah
    • Aktivitas Ayah
    • Hobi
  • VIP
  • Awards
    • TAP x Tokopedia Awards 2023

10 Bahasa Bayi dan Artinya

20 Oct, 2014

Naluri ibu dapat mengerti maksud si kecil yang baru bisa menangis. Namun ada beberapa bahasa bayi yang dapat kita pahami, seperti dalam ulasan berikut.

Bunda, mengertilah bahasa bayi Anda

Bunda, mengertilah bahasa bayi Anda

Bayi adalah mahluk imut yang telah menjalin komunikasi dengan ibunya sejak ia masih di dalam kandungan. Ketika ia lahir, ia berkomunikasi melalui tangisan dan bahasa tubuh.

Kali ini, kami sajikan 10 bahasa bayi dan artinya yang dibahas pada buku The Secret Language of Babies karangan Sally & Edwin Kiester.

1. Bayi tersenyum dan melakukan kontak mata

1. Bayi tersenyum dan melakukan kontak mata

Senyuman manis yang meluluhkan hati ibu, serta kontak mata manjanya menyampaikan sesuatu. "Ibu, aku senang melihat wajahmu," begitu kira-kira yang ingin ia sampaikan melalui bahasa tubuhnya tersebut.
2. Melirik atau memandang langsung ke mata

2. Melirik atau memandang langsung ke mata

Si kecil tiba-tiba mengalihkan pandangan dari tempat lain ke mata Anda, maka ia sebenarnya berkata, "Jagalah aku, aku ingin bersamamu."
3. Mata berputar memandang sekeliling

3. Mata berputar memandang sekeliling

Kedua mata itu berbinar dan memandang sekeliling, seolah-olah ingin 'meraup' semua benda di sekitar dengan matanya.

"Semua sangat menarik!" itulah yang ada di benaknya saat itu.

4. Menggoyangkan jari tangan

4. Menggoyangkan jari tangan

Si kecil sedang asyik dengan sesuatu, lalu ia melengkungkan jari-jari tangannya masuk ke arah telapak tangan.

Artinya, "Mari ke sini, aku punya sesuatu yang menarik."

5. Memutar atau menggerak-gerakkan kedua tangan

5. Memutar atau menggerak-gerakkan kedua tangan

Pernah melihat si kecil menggerak-gerakkan kedua telapak tangannya sekaligus, ke kiri dan ke kanan seperti melambai, atau seperti gerakan berputar?

Itu artinya ia sangat gembira sekali.

6. Menghentakkan kaki

6. Menghentakkan kaki

Menendang-nendang dan menghentakkan kaki, adalah bahasa bayi kecil untuk menyampaikan sesuatu tetapi ia tidak dapat mengungkapkannya.

Pada balita, bahasa ini dapat berarti marah.

7. Sakit

7. Sakit

Bila ibu jari kaki tiba-tiba menjauhi jari telunjuk, ataupun menjadi lurus kaku, kemungkinan si kecil merasa sakit. Terkadang, jempol kaki yang melengkung juga pertanda ia mengalami rasa sakit.
8. "Aku tidak mau!"

8. "Aku tidak mau!"

Bahasa bayi yang mudah sekali kita pahami bila ia menolak sesuatu. Memalingkan muka, mulutnya dikatupkan rapat-rapat, serta mimik wajah yang tidak senang. Terkadang, ia juga dapat melambaikan tangannya.
9. Menjatuhkan barang

9. Menjatuhkan barang

Bila ia terus menjatuhkan barang lalu menunggu kita mengambilkannya, berarti, "Aku bosan! Ayo bermain yang lain."
10. Membuat suara "da da da da"

10. Membuat suara "da da da da"

Itu artinya ia sedang melakukan eksperimen dengan suaranya, "testing, testing, 1,2,3..."

Menarik bukan? Ayo kita coba perhatikan bahasa bayi apa lagi yang sering dilakukan si kecil?

Selanjutnya
img

Penulis

Theva Nithy

  • Halaman Depan
  • /
  • Bayi
  • /
  • 10 Bahasa Bayi dan Artinya
Bagikan:
  • Mengenal Bahasa Bayi, Ini Dia 5 Tanda Bayi Mencintai Anda

    Mengenal Bahasa Bayi, Ini Dia 5 Tanda Bayi Mencintai Anda

  • [Video] Lucu dan menggemaskan! Begini cara menggosip dengan bahasa bayi

    [Video] Lucu dan menggemaskan! Begini cara menggosip dengan bahasa bayi

  • 10 Artis yang Tak Malu Gendong Anaknya dengan Kain Jarik

    10 Artis yang Tak Malu Gendong Anaknya dengan Kain Jarik

  • 10 Artis yang Tak Malu Gendong Anaknya dengan Kain Jarik

    10 Artis yang Tak Malu Gendong Anaknya dengan Kain Jarik

  • Mengenal Bahasa Bayi, Ini Dia 5 Tanda Bayi Mencintai Anda

    Mengenal Bahasa Bayi, Ini Dia 5 Tanda Bayi Mencintai Anda

  • [Video] Lucu dan menggemaskan! Begini cara menggosip dengan bahasa bayi

    [Video] Lucu dan menggemaskan! Begini cara menggosip dengan bahasa bayi

  • 10 Artis yang Tak Malu Gendong Anaknya dengan Kain Jarik

    10 Artis yang Tak Malu Gendong Anaknya dengan Kain Jarik

  • 10 Artis yang Tak Malu Gendong Anaknya dengan Kain Jarik

    10 Artis yang Tak Malu Gendong Anaknya dengan Kain Jarik

Daftarkan email Anda sekarang untuk tahu apa kata para ahli di artikel kami!
  • Kehamilan
    • Tips Kehamilan
    • Trimester Pertama
    • Trimester Kedua
    • Trimester Ketiga
    • Melahirkan
    • Menyusui
  • Tumbuh Kembang
    • Bayi Baru Lahir
    • Bayi
    • Balita
    • Prasekolah
    • Praremaja
    • Usia Sekolah
  • Parenting
    • Pernikahan
    • Berita Terkini
    • Seks
    • Keluarga
  • Kesehatan
    • Penyakit
    • Info Sehat
    • Vaksinasi
    • Kebugaran
  • Gaya Hidup
    • Keuangan
    • Travel
    • Fashion
    • Hiburan
    • Kecantikan
    • Kebudayaan
  • Lainnya
    • TAP Komuniti
    • Beriklan Dengan Kami
    • Hubungi Kami
    • Jadilah Kontributor Kami
    • Tag Kesehatan


  • Singapore flag Singapore
  • Thailand flag Thailand
  • Indonesia flag Indonesia
  • Philippines flag Philippines
  • Malaysia flag Malaysia
  • Sri-Lanka flag Sri Lanka
  • India flag India
  • Vietnam flag Vietnam
  • Australia flag Australia
  • Japan flag Japan
  • Nigeria flag Nigeria
  • Kenya flag Kenya
© Copyright theAsianparent 2023. All rights reserved
Tentang Kami|Tim Kami|Kebijakan Privasi|Syarat dan Ketentuan |Peta situs
  • Fitur
  • Artikel
  • Beranda
  • Jajak

Kami menggunakan cookie agar Anda mendapatkan pengalaman terbaik. Pelajari LagiOke, Mengerti

Kami menggunakan cookie agar Anda mendapatkan pengalaman terbaik. Pelajari LagiOke, Mengerti

theAsianparent heart icon
Kami ingin mengirimkan Anda informasi terbaru seputar gaya hidup.