X
theAsianparent Indonesia Logo
theAsianparent Indonesia Logo
kemendikbud logo
Panduan ProdukMasuk
  • Kehamilan
    • Kalkulator perkiraan kelahiran
    • Tips Kehamilan
    • Trimester Pertama
    • Trimester Kedua
    • Trimester Ketiga
    • Melahirkan
    • Menyusui
    • Kehilangan bayi
    • Project Sidekicks
  • Artikel Premium
  • Breastfeeding Week 2023
  • Cari nama bayi
  • Perawatan Ibu dan Bayi
  • Kulit Bayi
  • Rangkaian Edukasi
    • Pengasuhan Anak
    • Edukasi Prasekolah
    • Edukasi Sekolah Dasar
    • Edukasi Remaja
  • TAPpedia
  • TAP Rekomendasi
  • Anak
    • Bayi Baru Lahir
    • Bayi
    • Balita
    • Prasekolah
    • Anak
    • Praremaja & Remaja
  • Parenting
    • Keluarga
    • Pernikahan
    • Seks
    • Berita Terkini
  • Kesehatan
    • COVID-19
    • Info Sehat
    • Penyakit
    • Vaksinasi
    • Kebugaran
  • Gaya Hidup
    • Korea Update
    • Hiburan
    • Travel
    • Fashion
    • Kebudayaan
    • Kecantikan
    • Keuangan
    • Marvelous Asian Mums Special 2021
  • Nutrisi
    • Resep
    • Makanan & Minuman
    • Sarapan Bergizi
  • Belanja
  • Ayah manTAP!
    • Kesehatan Ayah
    • Kehidupan Ayah
    • Aktivitas Ayah
    • Hobi
  • VIP
  • Awards
    • TAP x Tokopedia Awards 2023

Apakah benar waktu tes kehamilan di pagi hari lebih akurat? Ini penjelasannya

Bacaan 3 menit
Apakah benar waktu tes kehamilan di pagi hari lebih akurat? Ini penjelasannya

Apa bedanya melakukan tes kehamilan di malam dengan pagi hari?

Banyak orang mengatakan waktu tes kehamilan di pagi hari akan memberikan hasil yang jauh lebih akurat dibandingkan waktu tes kehamilan di malam hari. Benarkah hal itu? Dan mengapa bisa seperti itu ya?

Simak penjelasan lengkapnya berikut ini.

Untuk memeriksa kehamilan, seorang wanita bisa menggunakan alat tes kehamilan praktis yang dikenal dengan nama tespek (test pack). Alat ini bekerja dengan cara mendeteksi kadar hCG (human Chorionic Gonadotropin) atau hormon yang muncul pada tubuh wanita setelah terjadinya pembuahan, dan embrio janin menempel di dinding rahim.

Artikel terkait: Ketahui cara membaca dan menggunakan test pack kehamilan dengan benar

Apakah benar waktu tes kehamilan di pagi hari lebih akurat? Ini penjelasannya

Pada wanita hamil, kadar hCG dalam urinnya akan terdeteksi cukup tinggi yakni sedikitnya mencapai 25 mlU/ml. Namun perlu diingat, kadar sensitivitas setiap alat tespek berbeda-beda. Semakin sensitif tentu semakin baik tetapi ada pula alat tes yang mampu mendeteksi kadar hCG sebanyak 5 mlU/ml saja.

Ada dua jenis tespek yang dikenal oleh masyarakat luas. Pertama test pack berbentu strip yang harus dicelupkan ke dalam urine yang telah ditampung dalam sebuah wadah. Serta test pack compact yang diteteskan urine langsung pada bagian tertentu dari alat tersebut.

Ketika alat tespek menyentuh urine, biasanya akan ada perubahan warna, pertambahan garis, atau tanda tertentu (seperti tanda positif).

Artikel terkait: Tes urin dan darah untuk mengetahui kehamilan, mana yang lebih akurat? 

Waktu Test Kehamilan di Pagi Hari Lebih Akurat Dibandingkan Malam Hari

Apakah benar waktu tes kehamilan di pagi hari lebih akurat? Ini penjelasannya

Memang benar bila urine di pagi hari lebih pekat dibandingkan urine di siang hari atau malam hari. Sebab selama tidur semalaman hormon hCG meningkat dan mengumpul dalam urine pada kandung kemih.

Oleh karena itu, kemungkinan deteksi kadar hCG oleh alat tes kehamilan menjadi lebih mudah.  Namun anggapan itu tidak selamanya benar.

Alat tes kehamilan atau tespek akan menunjukkan hasil akurat bila digunakan sampai periode menstruasi selanjutnya datang. Namun bila tidak ingin menunggu, bisa pula digunakan setelah 1-2 minggu setelah berhubungan seks.

Artikel terkait: Tes Kehamilan Kuno yang Dilakukan Manusia pada Zaman Dahulu

waktu test kehamilan 2

Tubuh membutuhkan waktu untuk meningkatkan kadar hCG dan itu biasanya membutuhkan waktu selama 7-12 hari setelah sel telur dibuahi oleh sperma.

Perlu diingat bahwa tanda positif pada test pack tidak menunjukkan apakah kehamilan itu normal atau tidak. Alat ini hanya mendeteksi keberadaan hCG yang ada di dalam tubuh.

Dengan kata lain, alat ini bisa menunjukan tanda positif meskipun yang terjadi adalah kehamilan anggur atau kehamilan abnormal. Dalam kehamilan ini, yang terbentuk bukanlah janin melainkan gelembung-gelembung yang menyerupai buah anggur.

Semoga informasi ini bermanfaat.

Referensi: Kompas.com, Hello Sehat

Baca juga :

Ketahui cara membaca dan menggunakan test pack kehamilan dengan benar

Cerita mitra kami
Hindari 6 Hal Ini untuk Mencegah Bayi Lahir Cacat, Bumil Wajib Tahu!
Hindari 6 Hal Ini untuk Mencegah Bayi Lahir Cacat, Bumil Wajib Tahu!
Berikut 4 Mitos Ibu Hamil Seputar Jenis Kelamin Bayi, Mana yang Benar ya?
Berikut 4 Mitos Ibu Hamil Seputar Jenis Kelamin Bayi, Mana yang Benar ya?
6 Ide Kado untuk Ibu Hamil yang Bermanfaat, Bunda Pasti Suka!
6 Ide Kado untuk Ibu Hamil yang Bermanfaat, Bunda Pasti Suka!
Ini Perbedaan Stretch Mark Putih & Merah, Cek di Sini Yuk!
Ini Perbedaan Stretch Mark Putih & Merah, Cek di Sini Yuk!

Parenting bikin pusing? Yuk tanya langsung dan dapatkan jawabannya dari sesama Parents dan juga expert di app theAsianparent! Tersedia di iOS dan Android.

ddc-calendar
Bersiaplah untuk kelahiran bayi dengan menambahkan HPL Anda
ATAU
Hitung tanggal HPL
img
Penulis

Fadhila Auliya Widia Putri

Diedit oleh:

Fitriyani

  • Halaman Depan
  • /
  • Tips Kehamilan
  • /
  • Apakah benar waktu tes kehamilan di pagi hari lebih akurat? Ini penjelasannya
Bagikan:
  • Sedang Harap-Harap Cemas, Begini Cara Menggunakan Test Pack di Rumah

    Sedang Harap-Harap Cemas, Begini Cara Menggunakan Test Pack di Rumah

  • 8 Test Pack Terbaik di 2023, Akurat untuk Cek Kehamilan Bunda

    8 Test Pack Terbaik di 2023, Akurat untuk Cek Kehamilan Bunda

  • 7  Artis Melahirkan di Usia Muda, Ada yang punya 4 Anak di Usia 30 Tahun!

    7 Artis Melahirkan di Usia Muda, Ada yang punya 4 Anak di Usia 30 Tahun!

  • Sedang Harap-Harap Cemas, Begini Cara Menggunakan Test Pack di Rumah

    Sedang Harap-Harap Cemas, Begini Cara Menggunakan Test Pack di Rumah

  • 8 Test Pack Terbaik di 2023, Akurat untuk Cek Kehamilan Bunda

    8 Test Pack Terbaik di 2023, Akurat untuk Cek Kehamilan Bunda

  • 7  Artis Melahirkan di Usia Muda, Ada yang punya 4 Anak di Usia 30 Tahun!

    7 Artis Melahirkan di Usia Muda, Ada yang punya 4 Anak di Usia 30 Tahun!

Daftarkan email Anda sekarang untuk tahu apa kata para ahli di artikel kami!
  • Kehamilan
    • Tips Kehamilan
    • Trimester Pertama
    • Trimester Kedua
    • Trimester Ketiga
    • Melahirkan
    • Menyusui
  • Tumbuh Kembang
    • Bayi Baru Lahir
    • Bayi
    • Balita
    • Prasekolah
    • Praremaja
    • Usia Sekolah
  • Parenting
    • Pernikahan
    • Berita Terkini
    • Seks
    • Keluarga
  • Kesehatan
    • Penyakit
    • Info Sehat
    • Vaksinasi
    • Kebugaran
  • Gaya Hidup
    • Keuangan
    • Travel
    • Fashion
    • Hiburan
    • Kecantikan
    • Kebudayaan
  • Lainnya
    • TAP Komuniti
    • Beriklan Dengan Kami
    • Hubungi Kami
    • Jadilah Kontributor Kami
    • Tag Kesehatan


  • Singapore flag Singapore
  • Thailand flag Thailand
  • Indonesia flag Indonesia
  • Philippines flag Philippines
  • Malaysia flag Malaysia
  • Sri-Lanka flag Sri Lanka
  • India flag India
  • Vietnam flag Vietnam
  • Australia flag Australia
  • Japan flag Japan
  • Nigeria flag Nigeria
  • Kenya flag Kenya
© Copyright theAsianparent 2023. All rights reserved
Tentang Kami|Tim Kami|Kebijakan Privasi|Syarat dan Ketentuan |Peta situs
  • Fitur
  • Artikel
  • Beranda
  • Jajak

Kami menggunakan cookie agar Anda mendapatkan pengalaman terbaik. Pelajari LagiOke, Mengerti

Kami menggunakan cookie agar Anda mendapatkan pengalaman terbaik. Pelajari LagiOke, Mengerti

theAsianparent heart icon
Kami ingin mengirimkan Anda informasi terbaru seputar kehamilan.