Bagi ibu yang sedang hamil, sangat penting untuk mengetahui tentang metode persalinan normal dan caesar untuk persiapan menjelang due date.
Ketahui beberapa persiapan yang perlu Bunda dan Ayah lakukan menjelang persalinan caesar.
3 kisah Bunda ini membuktikan bahwa proses persalinan caesar tidaklah semenyeramkan yang dibayangkan.
"Gak ada yang lebih berat atau lebih gampang," ungkap Chua ‘Kotak’ menceritakan pengalaman melahirkan anak pertama dan keduanya.
Meskipun telah memiliki tiga orang anak, tetapi rasa takut dan tegang tak dapat ditutupi oleh Ratna Galih saat hendak melahirkan kedua bayi kembarnya.
Ada beberapa risiko suntik epidural yang perlu diketahui setiap wanita hamil.
Selamat! Maya Septha melahirkan anak ketiganya. Bagaimana detik-detik persalinannya?
Biaya yang mahal, proses penyembuhan yang lama membuat banyak wanita menghindari proses persalinan caesar. Ini 7 cara menghindari risikonya!
Dr. Jham Frank Lugo, seorang ahli kandungan di Venezuela, secara rutin mengunggah video kelahiran bayi melalui proses operasi cesar alami di akun instagramnya. Dimana bayi keluar sendiri dari rahim sang ibu seperti pada proses persalinan normal.
Persalinan caesar tidak kalah hebatnya dengan persalinan normal. Lihat kumpulan video melahirkan yang luar biasa ini.
Kami menggunakan cookie agar Anda mendapatkan pengalaman terbaik. Pelajari LagiOke, Mengerti