Ini 10 cara latihan membaca anak TK. Yuk, praktikkan, Parents!
Kami dengan sengaja membeli buku cerita pendek dan fabel dengan gambar ilustrasi lebih banyak dan lebih besar daripada teks. Secara rutin, kami membacakan dengan teknik read aloud, menggunakan suara-suara lucu. Mari ketahui lebih lanjut bagaimana cara kami melakukannya!
Tidak ada salahnya memperkenalkan budaya membaca sejak dini, seperti kisah Ibu yang satu ini. Simak, yuk!
Parents pasti ingin anak selalu semangat belajar membaca hingga lancar, apa metode yang bisa dilakukan?
Kami menggunakan cookie agar Anda mendapatkan pengalaman terbaik. Pelajari LagiOke, Mengerti